Upaya pengelolaan potensi kelautan berbasis integrated coastal zone management (ICZM) di kampung kasai kepulauan derawan

Fajriansyah Fajriansyah, Dio Caisar Darma

Abstract


Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengkaji : 1) potensi kelautan, 2) peta kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman berdasarkan model SWOT dan 3) pengelolaan potensi kelautan berbasis integrated coastal zone management (ICZM) di Kampung Kasai Kepulauan Derawan. Untuk mendukung penelitian, penulis melakukan kegiatan studi literatur yang mendalam dengan menggunakan jenis penelitian deskriptif dan pendekatan data kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian dari beberapa aspek, mayoritas penduduk Kampung Kasai berprofesi sebagai nelayan dengan kekayaan alam dan biota lautnya berbasis bahari. Namun, daerah ini masih terkendala dengan masalah internal dan eksternal. Salah satunya adalah masih kurangnya tenaga yang memiliki pengetahuan dan keterampilan tentang pengolahan hasil perikanan berbasis teknologi, serta adanya konversi lahan yang berpotensi melahirkan lebih banyak kemiskinan.  Dengan penerapan metode ICZM yang dilakukan dengan co-management  melibatkan unsur-unsur goverment based management, yang bekerja sama dengan community based management dan private sector secara terpadu dengan memperhatikan daya carrying capacity guna menwujudkan pembangunan berkelanjutan.


Keywords


Potensi kelautan; ICZM; berkelanjutan

Full Text:

PDF

References


Anonim. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang “Konservasi Sumberdaya Alam Hayati dan Ekosistemnya”.

-----------. Nomor 6 Tahun 1996 tentang “Perairan Indonesia”.

-----------. Nomor 32 Tahun 2004 tentang “Pemerintahan Daerah”.

-----------. Nomor 26 Tahun 2007 tentang “Penataan Ruang”.

-----------. Nomor 27 Tahun 2007 tentang “Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil”.

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Berau. 2017. “Letak Geografis dan Kondisi Kepulauan Derawan”. Kepulauan Derawan Dalam Angka 2016. Kabupaten Berau. Provinsi Kalimantan Utara.

Dinas Perikanan dan Kelauatan Kabupaten Berau. 2017. “Pemetaan Potensi Sumber Daya Bahari Kepulauan Derawan 2016-2010”. Kabupaten Berau. Provinsi Kalimantan Utara.

Nazir. 2003. “Metodologi Penelitian”. Cetakan Kelima. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Pearce, J.A and Robinson, R.B. 1997. “Strategic Management”. Irwin, McGraw-Hill. New York.

Pusat Penelitian Oseanografi (LIPI). 2001. “Inventarisasi dan Penilaian Potensi Kawasan Konservasi Laut Baru Pulau Derawan, Kakaban dan Maratua, Kecamatan Kepulauan Derawan, Kabupaten Berau, Propinsi Kalimantan Timur”. Laporan Penelitian. Pusat Penelitian Oseanografi (P2O) LIPI. Jakarta.

Rahmawaty. 2004. “Pengelolaan Kawasan Pesisir dan Kelautan secara Terpadu dan Berkelanjutan”. Terbitan e-USU Repisotory. Universitas Sumatera Utara.

Rangkuti, Fredy. 2009. “Analisis SWOT : Teknik Membedah Kasus Bisnis”. Edisi Cetak. Jakarta.

Rudyanto, A. 2004. “Kerangka Kerjasama dalam Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut”. Makalah disampaikan pada Sosialisasi Nasional Program MFCDP 22 September 2004.

Sugiyono. 2004. “Metode Penelitian Kualitatif”. http://www.penalaran-unm.org/index.php/artikel-nalar/penelitian/116-metode-penelitiankualitatif.pdf. Diakses Pukul 13.15 WITA (2 April 2017). Samarinda.

Wirayawan. B, Hkazali. M dan Knight. M. 2005. “Menuju Kawasan Konservasi Laut Berau Kalimantan Timur: Satus Sumber Daya Pesisir dan Proses Pengembangan KKL”. Kabupaten Berau.

http://www.wikipedia.org. 2017. “Letak Geografis Kepulauan Derawan”. Diakses Pukul 22.10 WITA (25 Maret 2017). Samarinda.




DOI: https://doi.org/10.29264/prosiding%20snmeb.v0i0.3056

Refbacks

  • There are currently no refbacks.