Pengaruh ukuran perusahaan, rasio aktivitas, profitabilitas, likuiditas dan kepemilikan saham publik terhadap luas pengungkapan laporan tahunan pada perusahaan sub sektor kosmetik dan keperluan rumah tangga yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Salmah Pattisahusiwa, Indra Suyoto Kurniawan, Syamsidaryani Syamsidaryani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan, rasio aktivitas, profitabilitas, likuiditas dan kepemilikan saham publik terhadap luas pengungkapan laporan tahunan di perusahaan sub sektor kosmetik dan keperluan rumah tangga. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda menggunakan program spss 22. Menggunakan 6 perusahaan dengan sampel pengamatan sebagai 36 sampel dengan tarif signifikan 5%, analisis data menggunakan analisis kuantitatif dengan uji regresi berganda meliputi uji normalitas, uji asumsi klasik, uji kofisien determinasi, uji statistik F, dan uji hipotesis uji statistik t. Berdasarkan analisis data ukuran perusahaan, aktivitas, profitabilitas dan likuiditas berpengaruh positif signifikan terhadap luas pengungkapan laporan tahunan, sedangkan kepemilikan saham publik berpengaruh negatif signifikan terhadap luas pengungkapan laporan tahunan.


Keywords


Ukuran perusahaan; rasio aktivitas; profitabilitas; likuiditas; kepemilikan saham public; luas pengungkapan laporan tahunan

References


Anisa, W. D. (2011). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Kepemilikan Saham Publik Terhadap Pengungkapan Laporan Tahunan. Skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, Universitas Negeri Semarang, 1–146.

Arisanti, Y., & Sari, E. N. (2018). Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Intellectual Capital Di Dalam Laporan Tahunan (Studi Pada Perusahaan Food and Beverages Yang Terdaftar di BEI tahun 2010-2014). Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 1(2), 108–122.

Daat, C. S. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Kepemilikan Saham Pada Luas Pengungkapan Sukarela. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 12, 12–23.

Fahmi, I. (2014). Analisis Laporan Keuangan. Alfabeta, Bandung.

Fitriana, N. L., & Prastiwi, A. (2014). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Luas Pengungkapan Sukarela Dalam Annual Report. Journal of Accounting, 3, 1– 10.

Gani, I., & Amalia, S. (2018). Alat Analisis Data : Aplikasi Statistik untuk Penelitian Bidang Ekonomi dan Sosial Edisi Revisi. (P. Christian, Ed.). Penerbit Andi, Yogyakarta.

Gunawan, I. (2016). Pengaruh Porsi Kepemilikan Saham Institusional, Leverage, Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Luas Pengungkapan Sukarela Dalam Laporan Tahunan Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ekonomi, 4(1), 1960–1970.

Herry. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Caps, Yogyakarta.

Indonesia, I. A. (2002). Standar Akuntansi Keuangan. In SAK (p. 1.18). Salemba Empat, Jakarta.

Indrayani, V., & Chairiri, A. (2014). Pengaruh Profitabilitas. Leverage dan likuiditas Terhadap Kelengkapan Pengungkapan Sukarela Dalam Laporan Tahunan Pada perusahaan. Jurnal Akuntansi, 3, 1–15.

Indriani, E. wati. (2013). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Luas Sukarela dan Implikasinya Terhadap Asimetri Informasi. Accounting Analysis Journal, 2(2), 208–217.

Jensen, C., & Meckling, H. (1976). Theory Of The Firm : Managerial Behavior Agency Cost and Ownershi. Journal Financial Economics, 3, 305–360.

Julmi Astina. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kelengkapan Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Tahun 2011-2013. Jurnal Administrasi Bisnis, 44(1), 1051– 1065.

Kasmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta. Keuangan, P. O. J. (2016). Peraturan Otorisasi Jasa Keuangan Republik

Indonesia.

Khikmawati, I., & Agustina, L. (2015). Analisis Rasio Keuangan Terhadap Pelaporan Keuangan Melalui. Journal Analysis Accounting, 4(1), 1–8.

Larasati, H., Suzan, L., & Dillak, V. J. (2018). Likuiditas , Leverage Dan Profitabilitas ( Survei Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di

Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016 ). Jurnal Manajemen, 5(1), 852– 859.

Maharani, L. G. P., & Budasih, I. G. A. . (2016). Pengaruh Ukuran, Umur Perusahaan, Struktur Kepemilikan, dan Profitabilitas Pada Pengungkapan Wajib Laporan Tahunan. Jurnal Akuntansi, 14, 34–52.

Markides, C. C. (1994). Diversification, restructuring and economic performance.

Journal Management Strategic, 16(December 1992), 101–118.

Maskhiyah, U. (2009). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Luas Pengungkapan Sukarela Laporan Tahunan Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal Akuntansi, 1–93.

Neliana, T. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Kelengkapan Laporan Keuangan. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 5(2), 1409–1422. Permata, T. I. (2013). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Saham Publik dan Likuiditas Terhadap Pengungkapan Wajib Laporan Keuangan. Jurnal

Ekonomi, 1(1), 69–73.

Pradipta, F., & Azizah, D. F. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Profitabilitas, dan Likuiditas Terhadap Luas Pengungkapan Wajib Laporan. Jurnal Administrasi Bisnis, 36(1), 101–110.

Pramaya, I. (2018). Determinasi Pengungkapan Sukarela Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi, 19(2), 121–136.

Pramesti, L. D. I., Lahaya, I. A., & Ulfah, Y. (2016). Pengaruh profitabilitas , likuiditas , leverage , dan ukuran perusahaan terhadap voluntary disclosure. Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman, 1(1), 59–65.

Prasetya, H., & Rahardjo, S. N. (2013). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Financial Leverage, Klasifikasi KAP dan Likuiditas Terhadap Praktik Perataaan Laba. Journal Of Accounting, 2, 1–7.

Purwandari, A., & Purwanto, A. (2012). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Struktur Kepemilikan Dan Sstaus Perusahaan Terhadap Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur. Journal Of Accounting, 1, 1–10.

Purwaty, R. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Porsi Kepemilikan Saham Publik, Roi dan Ukuran KAP Terhadap Luas Pengungkapan Sukarela. In artikel ilmiah (pp. 1–16).

Sartono, A. (2014). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi (pp. 122–124).

Bpfe, Yogyakarta.

Sefty, D., & Iftahul, F. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Pengungkapan Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi, 3(2), 101–112.

Sekaran, U. (2003). Research Methods For Business a Skill Building Approach (p. 266). America: John Wiley & Sons, Inc.

Sinurat, D. N., & Sembiring, E. R. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Struktur Kepemilikan dan Status Perusahaan Terhadap Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi, 2(1), 63–82.

Sugiono, L. P., & Christiawan, Y. J. (2013). Analisa Faktor yang Mempengaruhi Likuiditas Pada Industri Ritel yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia

Tahun 2007-2012. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 1(2), 298–305.

Suryono, H., & Prastiwi, A. (2011). Pengaruh Karakterisitik Perusahaan dan Corporate Governance Terhadap Praktik Pengungkapan Sustainability Report. Jurnal Ekonomi, 21–22.

Sutrisno. (2013). Manajemen Keuangan (pp. 222–228). Ekonisia, Yogyakarta. Wahyuningsih, W., Arifati, R., & Raharjo, K. (2016). Pengaruh Likuiditas,

Leverage, Profitabilitas, Porsi Saham Publik, Ukuran Perusahaan, dan Umur Perusahaan Terhadap Kelengkapan Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Akuntansi, 2(2).




DOI: https://doi.org/10.30872/jkin.v19i1.10859

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Salmah Pattisahusiwa, Indra Suyoto Kurniawan, Syamsidaryani Syamsidaryani


Crossref logo 

Editorial Address

Kinerja: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jkin.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: Kinerja