Pengaruh sosialisasi, fasilitas, kualitas pelayanan, dan sanksi perpajakan pada kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor

Azizah Hanan Desiva, Nur Kholis

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sosialisasi, fasilitas, kualitas pelayanan, dan sanksi perpajakan pada kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor dengan studi empiris  di wilayah Solo. Penelitian ini juga bertujuan guna mengetahui faktor manakah yang paling dominan diantara keempat faktor tersebut terhadap kepatuhan wajib pajak membayar pajak kendaraan bermotor. Sampel pada penelitian ini diperoleh melalu kuesioner yang disebarkan secara daring (online) dengan persyaratan memiliki kendaraan bermotor yang berusia di atas 17tahun dan berdomisili di wilayah Solo dengan sample yang telah digunakan sebanyak 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisi data yang telah dilakukan maka sosialisasi, fasilitas, kualitas pelayanan dan sanksi perpajakan berpengaruh positif pada kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di wilayas Solo.


Keywords


Sosialisasi; fasilitas; pelayanan; sanksi; kepatuhan

References


Falah, Dimas Fiftakhul. PENGARUH KESADARAN MASYARAKAT, SANKSI PERPAJAKAN, KUALITAS PELAYANAN DAN FASILITAS PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (Studi Empiris Pada Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kabupaten Magelang). Diss. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang, 2020.

http://eprintslib.ummgl.ac.id/2100/1/16.0102.0084

Faaz, Ertadha Bill Qisthi, Kurnia Heriansyah, and Ameilia Damayanti. "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI DKI JAKARTA." RELEVAN: Jurnal Riset Akuntansi 1.1 (2020): 24-34.

http://journal.univpancasila.ac.id/index.php

Hidayatullah, Ahmad Salman. Pengaruh Sosialisasi Pajak, Kualitas Pelayanan, dan Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor dengan Sanksi Pajak sebagai Variabel Moderasi di Surabaya. Diss. STIE Perbanas Surabaya, 2021.

http://eprints.perbanas.ac.id/7969/10

Jati, N. K. M., and I. K. Pranata. "Pengaruh Kualitas Pelayanan, Pengetahuan Perpajakkan dan Biaya Kepatuhan pada Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor." E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana (2018): 24-578.

https://scholar.archive.org/38818/24358

Khorida, A. R., Armi Bakar, and Pengetahuan Sosial Unindra. "Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Pajak, Sanksi Perpajakan, Dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor Pada Samsat Balaraja Banten." Balance Vocation Accounting Journal 4.1 (2020): 74-89.

https://core.ac.uk/download/pdf/326772458.pdf

Kurniawan, Asep, Leni Sarlina, and Indah Umiyati. "Pengaruh Akses Pajak, Fasilitas, Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Adanya Reward Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor." Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan 1.2 (2019): 145-160.

https://journal.ikopin.ac.id/index.php/fairvalue/article/download/9/11

Putri, Tania Kusuma. "PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, PENGETAHUAN PAJAK, AKUNTABILITAS PELAYANAN PUBLIK DAN SANKSI PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (Studi Kasus Di Kantor SAMSAT Kabupaten Sambas)." Jurnal Kajian Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi UNTAN (KIAFE) 8.2 (2019).

https://ojs.unud.ac.id/index.php/Akuntansi/article/download/20216/15409

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Widnyani, Ida Ayu Dewi, and Ketut Alit Suardana. "Pengaruh Sosialisasi, Sanksi Dan Persepsi Akuntabilitas Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Kendaraan Bermotor." E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 16.3 (2016): 2176-2203.

https://ojs.unud.ac.id/index.php/Akuntansi/article9




DOI: https://doi.org/10.30872/jkin.v19i2.10807

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Azizah Hanan Desiva, Nur Kholis


Crossref logo 

Editorial Address

Kinerja: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jkin.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: Kinerja