Klasifikasi shopping motivation konsumen berdasarkan store atmosphere dan loyalitas konsumen

Nindya Azhari Wiranti

Abstract


Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan Lotte Mart Wholesale Pasar Rebo selama bulan Desember-Januari 2019 sebanyak 150 orang. Teknik pemilihan sampel menggunakan slovin diperoleh berjumlah 108 orang responden. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner dengan menggunakan skala likert. Teknik pengolahan dan analisis data yang digunakan adalah Klasifikasi CART. Hasil penelitian menunjukan bahwa responden yang memilih Adventure/explore shopping berada di klasifikasi usia. Responden yang memilih value shopping ada di klasifikasi shopping motivation, general exterior, act, usia, dan general inteior. Responden yang memilih idea shopping ada di klasifikasi act, usia, dan aware. Responden yang memilih Social shopping berada di klasifikasi appeal, dan general interior. Dan responden yang memilih general exterior berada di klasifikasi appeal dan aware. Hal tersebut menunjukkan bahwa Lotte Mart di sukai dari store armosphere dan loyalitas konsumen berdasarkan shopping motivation.


Keywords


Motivasi belanja; suasana toko; loyalitas; konsumen

References


Akleema, Denta Ileana (2017, November). Pengertian Loyalitas Pelanggan. Diakses 13 Mei 2019 dari Diction: https://www.dictio.id/t/apa-yang-dimaksud-dengan-loyalitas-pelanggan-atau-konsumen/13626/2

Anonim (2008, 28 Oktober). Pengertian Kuesioner. Diakses 14 Mei 2019 dari Alfside Wordpress: https://alfside.wordpress.com/2008/10/28/pengertian-kuisoner/

Anonim (2009). Jurnal Manajemen, Bahan Kuliah Manajemen. Diakses 28 Juli 2019 dari jurnal sdm: http://jurnal-sdm.blogspot.com/2009/04/uji-asumsi-klasik-regresi-berganda.html

Anonim (2009, 10 November). Definisi Loyalitas Pelanggan. Diakses 13 Mei 2019 dari Ilmu Manajemen Pemasaran: https://ilmumanajemenpemasaran.wordpress.com/2009/11/10/definisi-loyalitas-pelanggan/

anonim (2015). Lotte Indonesia. Diakses 12 Oktober 2019 dari lotte.co.id: http://lotte.co.id/id/about-us

Anonim (2017, 14 September). Pengertian dan Penjelasan Uji Autokorelasi Durbin Watson. Diakses 12 Mei 2019 dari Statistikian: https://www.statistikian.com/2017/01/uji-autokorelasi-durbin-watson-spss.html/amp

Anonim (2017, 3 Maret). Eceran. Diakses 12 Mei 2019 dari Wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Eceran

Anonim (2018, 17 April). 8 Teknik Pengumpulan Data Penelitian (Pengertian, Macam, dan Contoh). Diakses 13 Mei 2019 dari Dosen Sosiologi: http://dosensosiologi.com/teknik-pengumpulan-data/

Anonim (2019, 14 April). Industri 4.0. dikutip 13 Mei 2019 dari Wikipedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Industri_4.0

Anonim (2019, 16 November). 11 Pengertian Pemasaran Menurut Para Ahli Lengkap. Diakses 10 Januari 2020 dari ruang guru: https://www.ruangguru.co.id/11-pengertian-pemasaran-menurut-para-ahli-lengkap/

Anonim. Arti Retail: Pengertian, Fungsi, dan Jenis-Jenis Retail. Diakses 12 Mei 2019 dari Maxmanroe: https://www.maxmanroe.com/vid/bisnis/arti-retail.html

Anonim. Elemen elemen store atmosphere menurut berman evans. Diakses 15 Mei 2019 dari Course Hero: https://www.coursehero.com/file/p3bcpnd/Elemen-elemen-store-atmosphere-menurut-Berman-Evans-2010509-dapat-dibagi/

Anonim. Manajemen Pemasaran: Pengertian, Konsep, Fungsi, dan Tujuan. Diakses 12 Mei 2019 dari Maxmanroe: https://www.maxmanroe.com/vid/marketing/pengertian-manajemen-pemasaran.html

Anonim. Pengertian Bauran Pemasaran 4P dan 7P. Diakses 12 Mei 2019 dari Tips Serba Serbi: https://tipsserbaserbi.blogspot.com/2016/02/pengertian-marketing-mix-4p-dan-7p.html

Anonim. Pengertian Loyalitas Konsumen. Diakses 12 Mei 2019 dari Skripsi Manajemen: http://skripsi-manajemen.blogspot.com/2011/03/pengertian-loyalitas-konsumen.html

Anonim. Pengertian Validitas Dan Reliabilitas Menurut Para Ahli, Jenis, Prinsip, Cara Menghitung Terlengkap. Diakses 12 Mei 2019 dari Seputar Pengetahuan: https://www.seputarpengetahuan.co.id/2017/08/pengertian-validitas-dan-reliabilitas-menurut-para-ahli-jenis-prinsip-cara-menghitung.html

Anonim. Uji multikolinearitas menurut ghozali. Diakses 12 Mei 2019 dari Course Hero: https://www.coursehero.com/file/ppbrpg/Uji-Multikolinearitas-Menurut-Ghozali-200591-uji-ini-bertujuan-menguji-apakah/

Bitar (2019, 27 Desember). Pengertian Manajemen Pemasaran. Diakses 10 Januari 2020 dari guru pendidikan: https://www.gurupendidikan.co.id/ manajemen-pemasaran/

Danilo, Fernando (2019, 14 November). Pengertian Marketing Mix. Diakses 10 Januari 2020 dari imp books: https://impbooks.com/pengertian-marketing-mix/

Djumena, Erlangga (2018, 25 Juni). Tumbuh 20 Persen, Kinerja Ritel Selama Lebaran 2018 di Atas Ekpetasi. Diakses 12 Mei 2019 dari Ekonomi Kompas https://ekonomi.kompas.com/read/2018/06/25/110200726/tumbuh-20-persen-kinerja-ritel-selama-lebaran-2018-di-atas-ekpetasi

Elfino, Yoscar (2017, 11 December). Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli. Diakses 2 Juli 2019 dari bekas catatan blogspot: https://bekascatatan.blogspot.com/2017/12/6-pengertian-manajemen-menurut-para.html

Fernando, A & Laoli, N (2018, 28 Desember). Industri ritel di Indonesia akan terdampak revolusi industri 4.0. Diakses13 Mei 2019 dari Industri.Kontan: https://industri.kontan.co.id/news/industri-ritel-di-indonesia-akan-terdampak-revolusi-industri-40

Firnandus (2018, 8 April). Pengertian Pemasaran Menurut Para Ahli. Diakses 3 Juli 2019 dari firnandus: https://www.firnandus.com/pengertian-pemasaran-menurut-para-ahli/

Gia (2016, 15 February). Fakta Menarik Belanja di Lottemart. Diakses 26 Agustus 2019 dari gwigwi : https://www.gwigwi.com/fakta-menarik-belanja-di-lottemart-21647/

Hestanto. Store Atmosphere. Diakses 14 Mei 2019 dari Hestanto: https://www.hestanto.web.id/store-atmosphere/

Hidayat, Anwar (2012, 14 Oktober). Pengertian dan Penjelasan Penelitian Kuantitatif – Lengkap. Diakses 13 Mei 2019 dari statistikian: https://www.statistikian.com/2012/10/penelitian-kuantitatif.html/amp

Hidayat, Anwar (2013, 4 Januari). Pengertian dan Tutorial Uji Heteroskedastisitas dengan Uji Glejser. Diakses 12 Mei 2019 dari Statistikian: https://www.statistikian.com/2013/01/uji-heteroskedastisitas.html

Iykra (2018, 25 Juli). Menilik Perbedaan Antara Classificatioan dan Regression Tree (CART). Diakses 26 Agustus 2019 dari medium: https://medium.com/iykra/menilik-perbedaan-antara-classificatioan-dan-regression-tree-cart-21bc145f1ce4

Japarianto, Edwin. Analisa Faktor Type Hedonic Shopping Motivation dan Faktor Pembentuk Kepuasan Tourist Shopper di Surabaya. Universitas Kristen Petra. Surabaya

Julianti, Ni Luh, Made Nuridja, Made Ary Meitriana (2014). Pengaruh Suasana Toko (Store Atmosphere) Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Toserba Nusa Permai di Kecamatan Nusa Penida Tahun 2014. Jurusan Pendidikan Ekonomi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Pendidikan Ganesha.

Kotler, Philip dan Kartajaya, Hermawan dan Setiawan Iwan (2019). Marketing 4.0: bergerak dari tradisional ke digital. Teremahan oleh Fairano Ilyas. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama

Kusumawardhani, Amanda (2017, 15 November). Gaya Belanja 2018: Konsumen Usia Ini Paling Optimistis. Diakses 12 Oktober 2019 dari ekonomi bisnis:https://ekonomi.bisnis.com/read/20171115/12/709626/gaya-belanja-2018-konsumen-usia-ini-paling-optimistis

M S, Amelia (2016). Universitas Pasundan. Bandung

Majid, M. Marketing Mix: Pengertian, Tujuan, dan Konsep Bauran Pemasaran. Diakses 12 Mei 2019 dari Maxmanroe: https://www.maxmanroe.com/pengertian-marketing-mix.html

Manis, si (2019, 17 Mei). Pengertian Loyalitas, Karakteristik dan Faktor Penentu Loyalitas Menurut Para Ahli Lengkap. Diakses 10 Januri 2020 dari pelajaran: https://www.pelajaran.co.id/2019/17/pengertian-loyalitas-karakteristik-dan-faktor-penentu-loyalitas-menurut-para-ahli.html#jill-griffin-hurriyati-2010128

Nababan, Bella Novita S (2017). “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Konsumen Dalam Pembelian Pembalut Wanita (Studi Kasus pada Pengguna Brand Laurier di Kalangan Wanita Usia Subur di Bandar Lampung)â€. Universitas Lampung. Bandar Lampung

Riadi, Muchlisin (2013, 13 Juni). Harapan dan Kepuasan Pelanggan. Diaksess 12 Mei 2019 dari Kajian Pustaka: https://www.kajianpustaka.com/2013/06/harapan-dan-kepuasan-pelanggan.html

Sahid Raharjo (2014). Tutorial Uji Autokorelasi dengan Durbin Watson Menggunakan SPSS Lengkap. Diakses 28 Juli 2019 dari spss Indonesia: https://www.spssindonesia.com/2014/02/uji-autokorelasi-dengan-durbin-watson.html

Sari, Novita (2019, 21 February). Fungsi, Tujuan dan Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli. Diakses 2 Juli 2019 dari Rumus: https://rumus.co.id/pengertian-manajemen/

Srivastava, Harshita (2018, 12 Juni). What is a Regression Tree?. Diakses 26 Agustus 2019 dari magoosh: https://magoosh.com/data-science/what-is-a-regression-tree/

Sugiman, Fredy & Mandasari, Rika. Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Kepuasan Pembelian Pada Sanctury Di Surabaya. Manajemen Perhotelan, Universitas Kristen Petra, Surabaya

Tamara, Nazmi Haddyat (2019, 4 Juli). Analisis Data: Perubahan Peta Persaingan Bisnis Retail di Indonesia. Diakses 23 Juli 2019 dari kata data: https://katadata.co.id/analisisdata/2019/07/03/perubahan-peta-persaingan-bisnis-retail-di-indonesia

Unknown (2017, 8 March). Presentasi perusahaan lotte. Diakses 11 Desember 2019 dari Blogspot: http://claudiattuju-unsrat.blogspot.com/2017/03/presentasi-perusahaan-lotte.html

Uzlif, Ahmad (2017, 3 May). Profil Lotte Mart. Diakses 14 Mei 2019 dari Fairetail29 Blogspot: http://fairetail29.blogspot.com/2017/05/profil-lotte-mart.html

Valentine, Karen. Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Keputusan Pembelian Pada Dakken Coffee & Steak Bandung. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis. Universitas Telkom

Wahyono, Budi. Pengertian Store Image. Diakses 14 Mei 2019 dari Pendidikan Ekonomi: http://www.pendidikanekonomi.com/2012/10/pengertian-store-image.html

Yuliastuti, Nurindah (2012, 29 November). Statistika Deskriptip Dan Statistika Infernsial. Diakses 13 Mei 2019 dari Blogspot: http://nurindahyuliastuti.blogspot.com/2012/11/statistika-deskriptip-dan-statistika.html

Amsani, Putri Deacitra & Sudharto P. Hadi. Pengaruh Discount dan Store Atmosphere terhadap Perilaku Impulse Buying (Studi Kasus pada Konsumen Lottemart Wholesale Semarang). Departemen Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Universitas Diponegoro. Semarang

Abdullah, Nurudin (2017, 30 September). Inilah Trobosan Lotte Mart Antisipasi Penurunan Daya Beli Pelanggan. Diakses 11 Februari 2020 dari ekonomi bisnis: https://ekonomi.bisnis.com/read/20170930/100/694573/inilah-trobosan-lotte-mart-antisipasi-penurunan-daya-beli-pelanggan




DOI: https://doi.org/10.30872/jmmn.v13i1.7288

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Nindya Azhari Wiranti


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jmmn.feb.unmul@gmail.com
Statcounter: Jurnal Manajemen