Pengaruh kelompok referensi dan kepercayaan merek serta kemudahan pengguna terhadap keputusan konsumen menggunakan aplikasi transportasi berbasis online

Aulia Istiqomah, Mohammad Wasil

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kelompok referensi dan kepercayaan merek serta kemudahan pengguna terhadap keputusan konsumen menggunakan aplikasi transportasi berbasis online maxim di kota samarinda. Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kualitatif. Populasi pada penelitian ini adalah pelanggan yang pernah menggunakan aplikasi transportasi Maxim minimal sekali penggunaan dengan penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling dan jumlah responden sebanyak 80 orang. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan metode regresi linear berganda dengan menggunakan software IBM SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kelompok referensi (X1), kepercayaan merek (X2), dan kemudahan pengguna (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan konsumen (Y) baik secara parsial maupun simultan.


Keywords


Aplikasi maxim; kelompok referensi; kepercayaan merek; kemudahan pengguna; keputusan konsumen

References


Amijaya, G. R. (2010). Pengaruh Persepsi Teknologi Informasi, Kemudahan, Resiko dan Fitur Layanan Terhadap Minat Ulang Nasabah Bank Dalam Menggunakan Internet Banking. Universitas Diponegoro.

Apriyandani, H., Yulianto, E., & Sunarti. (2017). Pengaruh Gaya Hidup Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian (Survei Mahasiswa S1 Fakultas Ilmu Administrasi Angkatan 2014 Dan 2015 Universitas Brawijaya Malang Yang Membeli Dan Menggunakan Smartphone iPhone). Jurnal Administrasi Bisnis, 50(2), 180–189.

Ardyanto, D., Susilo, H., & Riyadi. (2015). Pengaruh Kemudahan Dan Kepercayaan Menggunakan E-commerce Terhadap Keputusan Pembelian Online (Survei Pada Konsumen www.petersaysdenim.com). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 22(1), 1–8.

Arikunto, S. (2002). Metodologi Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. PT. Rineka Cipta.

Ariwidodo, B. (2009). Studi Mengenai Pengaruh Kepercayaan Merek Terhadap Keputusan Pembelian Jasa Pendidikan Pasca Sarjana (Studi Kasus Program Pascasarjana Magister Manajemen Universitas Diponegoro Semarang). Jurnal Sains Pemasaran Indonesia, 8(2), 187–203. https://doi.org/10.14710/jspi.v8i2.187-203

Buchari, A. (2013). Manajemen Pemasaran Dan Pemasaran Jasa. Alfabeta.

Davis, F. . (1989). Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, and Acceptance of Information System Technology. MIS Quarterly, 13(3), 319–339.

Dian, N. F., & Artanti, Y. (2013). Pengaruh Kelompok Acuan dan Atmosfir Restoran Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Starbuck Coffee. Ilmu, Jurnal Manajemen, 1(2).

Ferinnadewi, E. (2008). Merek dan Psikologi Konsumen. Graha Ilmu.

Ghozali, I. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Badan Penerbit UNDIP.

Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Universitas Diponegoro.

Hair, J. F., Black, W. ., Babin, B. J., & Anderson, R. E. (1998). Multivariate Data analysis. Prentice-Hall, inc.

Jogiyanto. (2007a). Metodologi Penelitian Bisnis : Salah Kaprah dan Pengalaman-Pengalaman (Edisi 2). BPFE.

Jogiyanto. (2007b). Sistem Informasi Keperilakuan. Amoro Book.

Kotler, P. (2009). Manajemen Pemasaran (Edisi 3). Erlangga.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2001). Prinsip-prinsip Pemasaran (Edisi 12). Erlangga.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran (Jilid 1). Erlangga.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2015). “Marketing an Introducing Prentice Hall twelfth edition.†Pearson Education, Inc.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2007). Manajemen Pemasaran (Edisi 12). PT Indeks.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2012). Manajemen Pemasaran (Edisi 12). Erlangga.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2013). Manajemen Pemasaran (Jilid Ke-2). Erlangga.

Lau, G. T., & Lee, S. H. (1999). “Consumers†Trust in a Brand and the Link to Brand Loyalty. Journal of Market Focused Management, 4, 341–370.

Lau, G. T., & Lee, S. H. (2007). “Consumers†Trust in a Brand and the Link to Brand Loyalty. Journal of Market Focused Management, 4, 341–370.

Peter, J. P., & Olson, J. C. (2013). Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran (Edisi 9). Erlangga.

Pramudi, R. Y. (2015). Pengaruh Gaya Hidup Konsumtif Dan Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Kosmetik Lokal. Jurnal Riset Ekonomi Dan Manajemen, 15(2), 280–301. https://doi.org/10.17970/jrem.15.150206.id

Putra, E. (2016). Pengaruh Promosi Dan Kepercayaan Merek Dan Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Di Pasaman Barat. E-Jurnal Apresiasi Ekonomi, 4(3), 165–168.

Rauf, N., Kamase, J., & Dewi, R. (2019). Pengaruh Kepercayaan Merek, Citra Merek, Kualitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian dan Loyalitas Merek. CESJ: Center Of Economic Students Journal, 2(3), 189–203. http://jurnal.fe.umi.ac.id/index.php/CESJ/article/view/336

Schiffman, L. G., & Kanuk, L. L. (2007). Perilaku Konsumen (Edisi 7). PT. Indeks.

Setyarko, Y. (2016). Analisis Persepsi Harga, Promosi, Kualitas Pelayanan, dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Keputusan Pembelian Produk Secara Online. Jurnal Ekonomika Dan Manajemen, 5(2), 128–147.

Sudjatmika, F. V. (2017). Pengaruh Harga, Ulasan Produk, Kemudahan, Dan Keamanan Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Di Tokopedia.Com. AGORA, 5(1), 1–7.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kuallitatif dan R&D. PT Alfabeta.

Sumarwan, U. (2003). Perilaku Konsumen: Teori dan Penerapannya Dalam Pemasaran (Cetakan 1). Ghalia Indonesia.

Sumarwan, U. (2011). Perilaku Konsumen (Edisi 2). Ghalia Indonesia.

Sumarwan, U. (2014). Perilaku Konsumen: Teori dan Penerapannya Dalam Pemasaran. Ghalia Indonesia.

Suryani, T. (2008). Perilaku Konsumen. Graha Ilmu.

Sylvia, K. W., & Sidig, R. (2018). Pengaruh Kelompok Referensi Terhadap Keputusan Pembelian Kawasaki Ninja 250 cc. Jurnal Digest Marketing, 3(1), 31–36.

Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa-Prinsip, Penerarapan, dan Penelitian (Edisi 1). Andi Offset.

Zeithmal, V. ., Parasuraman, A., & Malhotra, A. (2002). An Empirical Examination Of The Service Quality – Value Loyalty Chain In An Electronic Channel. Journal of Academy of Marketing Science, 30(4), 362–375.




DOI: https://doi.org/10.30872/jimm.v7i3.9879

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com