PENGARUH DESAIN KEMASAN (PACKAGING) PADA IMPULSIVE BUYING (STUDI KASUS PADA PUDING SILKY LANEIGE)

Ratna Ratna

Abstract


Masalah penelitian ini adalah “Bagaimana pengaruh desain kemasan (packaging) pada Impulsive buying?”. Penelitian ini secara khusus meneliti tentang desain kemasan yang terdiri dari, desain grafis, struktur desain, dan informasi produk. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh dari tiga elemen desain kemasan terhadap Impulsive Buying.

Setelah melakukan kajian literature dan menyiapkan hipotesis, penulis ini mengumpulkan data dengan memberikan kuesioner kepada 40 konsumen pudding silky Laneige di food city samarinda central plaza, dengan sengaja sampel data yang di peroleh dan dianalisis dengan mengunakan metode analisis data kuantitatif dan kualitatif.

Pengujian hipotesis mengunakan t dan uji f menunjukan bahwa ketiga variabel independen yang diteliti ditemukan secara signifikan mempengaruhi variabel dependen Impulsive buying. Sementara pengujian hipotesis dengan mengunakan uji t menunjukan bahwa Variabel Desain Grafis, Struktur Desain dan informasi Produk yang layak untuk menguji variabel depend impulsive buying. Dari analisis ini, persamaan regresi adalah :

 

Kata kunci : Impulsive Buying , Desain Grafis, Struktur Desain, Informasi Produk.

 




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v2i2.323

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com