Pengaruh pendidikan dan pendapatan serta penggunaan alat kontrasepsi terhadap jumlah kelahiran di kecamatan kota bangun kabupaten kutai kartanegara

Rahmah Hayati, Rahcmad Budi Suharto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk membahas pengaruh Pendidikan Dan Pendapatan Serta Penggunaan Alat Kontrasepsi Terhadap Jumlah Kelahiran Di Kecamatan Kota Bangun Kabupaten Kutai Kartanegara mengambil sampel pada Pasangan Usia Subur (PUS) dengan golongan umur 15-49 tahun. Teknik analisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Berganda dengan model Dummy yang dikerjakan melalui program statistik SPSS. Hasil penelitian menyatakan (1) Pendidikan Suami tidak berpengaruh negatif terhadap Fertilitas (2) Pendidikan Istri tidak berpengaruh positif terhadap Fertilitas. (3) Pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Fertilitas. (4) Alat Kontrasepsi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Fertilitas.


Keywords


Pendidikan Suami, Pendidikan Istri, Pendapatan, Alat Kontrasepsi dan Fertilitas

Full Text:

PDF

References


Anonim, 2016. Kabupaten Kutai Kartanegara Dalam Angka 2016, Badan Pusat Statistik Kabupaten Kutai Kartanegara.

Anonim, 2016. Kecamatan Kota Bangun Dalam Angka 2016, Badan Statistik Kabupaten Kutai Kartanegara.

Danim, Sudarwan. 2006. Agenda Pembaruan Sistem Pendidikan. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Harianto, 2011. Teori-Teori Fertilitas.Jenggala Pustaka Utama. Surabaya.

Indah Enjang, 1986. Ilmu Kesehatan Masyarakat. PT. Citra Aditya Bakti, Bandung.

Juanda, Bambang dan Junaidi. 2012. Ekonometrika Deret Waktu Teori dan Aplikasi. IPB Press. Bogor.

Munir Rozy, Budiarto, 1986. Teori-Teori Kependudukan, Bina Aksara. Jakarta.

Pollard, AH., Yusuf, Farhat., dan Pollard, GN. Tehnik Demografi, Terjemahan oleh Drs. Rozy Munir, M.Sc. dan Drs Budiarto, 1984. Bina Aksara. Jakarta.

Purwanti, 2003. Analisis Faktor-Faktor Sosial Ekonomi yang Mempengaruhi Fertilitas di Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo. FE Universitas Sebelas Maret. Semarang.

Singarimbun dan Masri, 1996. Penduduk dan Perubahan. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

Soeroto, 2002. Strategi Pembangunan dan Perencanaan Kesempatan Kerja. Edisi 2, UGM Press, Yogyakarta.

Suharto, Rahmad Budi. 2010. Teori-Teori Demografi. Center for Society Studies. Jember.

Suyanto, S. 2008. Riset Kebidanan dan Metodologi dan Aplikasi. Mitra Cendekia. Yogyakarta.

Tirtaraharja, Umar. 2005. Pengantar Pendidikan. Rineka Cipta.

Todaro, Michael. 2000. Ekonomi Pembangunan, Edisi 7. Erlangga. Jakart




DOI: https://doi.org/10.29264/jiem.v5i1.8058

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiem.feb@gmail.com