Peranan sektor industri dan sektor pertanian terhadap pertumbuhan ekonomi di kota bontang
DOI:
https://doi.org/10.29264/jiem.v4i2.5245Keywords:
Pertumbuhan Ekonomi, sektor Industri, Sektor PertanianAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pertumbuhan ekonomi yaitu melalui peranan sektor Industri dan Sektor pertanian di Kota Bontang menggunakan Regresi Linear Berganda. Model penelitian yang digunakan menggunakan penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data deret waktu tahun 2007-2017 berasal dari Badan Pusat Statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel sektor Industri memiliki peranan yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Bontang secara parsial, Variabel Sektor pertanian tidak memiliki peranan yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Bontang secara parsial. Secara simultan, kedua Variabel sektor tersebut yaitu sektor industri dan sektor pertanian memiliki peranan yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kota Bontang selama tahun 2007-2017.
References
Alwi, Syafaruddin. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia, Strategi Keunggulan Kompetitif. Yogyakarta. BPFE UGM.
Arsyad, Lincoln. 2005. Pengantar Perencanaan dan Pembangunan Ekonomi Daerah, Ediisi kedua. Yogyakarta. BPFE-UGM.
Apriyanto, Mulono. 2005. Jurnal Teknologi Pertanian. Riau.
Badan Pusat Statistik Kalimantan Timur. 2018. Analisis Kajian Ekonomi dan Keuangan Regional Kalimantan Timur. Bontang : Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Bontang. 2013. Analisis Pertumbuhan Ekonomi Kota Bontang 2008-2012. Bontang : Badan Pusat Statistik.
Boediono. 1992. Teori Pertumbuhan Ekonomi. Yogyakarta : PBF
Dumairy. 1996. Perekonomian Indonesia. Jakarta : Erlangga
Mubyarto. 1995. Pengantar Ekonomi Pertanian Edisi Ketiga. LP3ES. Jakarta.
Suyudi, Cecep. 2007. Peranan Sektor pertanian terhadap Perekonomian Indonesia. Jakarta. IMM.