Hubungan faktor demografi dan tingkat partisipasi tenaga kerja terhadap pertumbuhan ekonomi

Muhammad Idham, Juliansyah Roy

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan fertilitas, mortalitas, rasio ketergantungan dan tingkat partisipasi tenaga kerja terhadap pertumbuhan ekonomi di Kalimantan Timur. Penelitian ini menggunakan teknik Kuantitatif. Metode yang digunakan dalam menguji hipotesis adalah metode Koefisien Korelasi, Uji Asumsi Klasik, Uji Normalitas dan Uji Linearitas. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel fertilitas, mortalitas, rasio ketergantungan, serta tingkat partisipasi tenaga kerja memiliki hubungan terhadap pertumbuhan ekonomi, yang dimana masing-masing variabel memiliki nilai koefisien korelasi yang cukup.


Keywords


Faktor demografi; partisipasi; tenaga kerja; pertumbuhan ekonomi

References


Adioetomo, Sri Moertiningsih dan Omas Bulan Samosir, Dasar-Dasar Demografi. Salemba Empat, Jakarta, 2010.

Adioetomo, Sri Moertoningsing dan Oma Bulan Samosir 2010. Dasar-Dasar Demografi Edisi kedua Salemba Empat Jakarta.

Allen, C. Kelley dan Robert, M. Schmidt (1995). Aggregate Population and Economic Growth Correlations : The Role of the Components of Demographic Change

Amalia, Lia. Ekonomi Pembangunan. Yogyakarta:Graha Ilmu, 2007.

Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Asdi Mahastya.

Arsyad, Lincalin 2004. Ekonomi Pembangunan. Edisi keempat STIE YKPN Yogyakarta.

Boediono. (1994). Ekonomi Moneter. Seri Sinopsis Pengantar Ilmu Ekonomi. In

Yogyakarta: BPFE. . (1998). Teori Pertumbuhan Ekonomi. Seri Sinopsis Pengantar Ilmu Ekonomi. In 2. Yogyakarta: BPFE.

Budiono. (1985). Teori Pertumbuhan Ekonomi. Yogyakarta: Penerbit BPFE. Bun Song, Lee dan Shuanglin, Lin (1994). Goverment Size, Demographic Change and Economic Growth

Gujarati, D. (2003). Ekonometri Dasar (Z. Sumarno, ed.). Jakarta: Erlangga. Gujarati, Damodar 2003 Dasar-Dasar Ekonometrika. Erlangga Jakarta. (2018).

Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah kelahiran. 14 (1), 8-9.

Hadmaji, Sri Harijati 2002 Fertilitas dalam Dasar-Dasar Demografi. Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Jakarta.

Insukindro. (1992). Pembentukan Model Dalam Penelitian Ekonomi. Ekonomi Dan Bisnis Indonesia, VII.

Kuncoro,Mudrajat. (1997). Ekonomi Pembangunan Teori, Masalah, dan Kebijakan. In kedua (p. 444). Yogyakarta: UPP AMP YKPN

Nizar, C., Hamzah, A., & Syahnur, S. (2013). Pengaruh Investasi Dan Tenaga Kerja Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Serta Hubungannya Terhadap Tingkat Kemiskinan Di Indonesia. Jurnal Ilmu Ekonomi, 1(2), 1–8.

Ramayani, C. (2012). Analisis Produktivitas Tenaga Kerja dan Ekonomi Indonesia. Jurnal Kajian Ekonomi, 1(1), 41–54. Retrieved from http://ejournal.unp.ac.id/index.php/ekonomi/article/view/738

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, (Bandung: Alfabeta, 2014).

Sukirno, Sadono. (1985). Ekonomi Pembangunan. Jakarta: LPEF-UI Bima Grafika.

Sukirno, Sadono. (2006). Ekonomi Pembangunan: Proses, Masalah, dan DasarKebijakan Edisi Kedua. Jakarta: Erlangga.

Todaro, Michael P. dan Stephen C. Smith. (2006). Pembangunan Ekonomi (edisi kesembilan, jilid I). Jakarta: Erlangga

Wardana, B. S. (2010). Ekonomi Dan Dampaknya Terhadap Kesempatan Kerja Di Fakultas Ekonomi Bisnis Udayana (Unud), Bali.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiem.v8i4.12081

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiem.feb@gmail.com