Faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan kedai kopi

Raynaldi Anggara, Zamruddin Hasid, Akhmad Noor

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh modal usaha, lokasi usaha, dan jam kerja terhadap pendapatan kedai kopi di Samarinda Ulu. Populasi dalam penelitian ini adalah Kedai Kopi di Samarinda Ulu. Sampel penelitian ini adalah Kedai Kopi di Samarinda Ulu, untuk pengambilan sampel, penulis menggunakan ukuran dari rumus Slovin, berdasarkan perhitungan dengan menggunakan rumus Slovin maka diperoleh sampel dalam penelitian ini sebanyak 62 responden dimana responden dalam penelitian ini adalah Kedai Kopi di Samarinda Ulu. Alat analisis dalam penelitian ini adalah analisis Regresi Linier Berganda dalam penelitian ini digunakan untuk menguji besarnya sumbangan yang ditunjukkan oleh koefisien pada setiap hubungan masing-masing variabel. Hasil Penelitian menyatakan bahwa secara simultan setiap perubahan variabel  X1 (modal usaha) dan X2 (lokasi usaha) serta X3 (jam kerja) akan memberikan pengaruh positif terhadap Y (pendapatan usaha) kedai kopi di Samarinda Ulu. Untuk secara parsial variabel modal usaha (X1) memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap pendapatan usaha (Y), variabel lokasi usaha (X2) memiliki pengaruh signifikan terhadap pendapatan usaha (Y), variabel jam kerja (X3) memiliki pengaruh signifikan terhadap pendapatan usaha (Y).


Keywords


Modal usaha; lokasi usaha; jam kerja; pendapatan usaha

Full Text:

PDF

References


Ahyari, Agus, (2004), Manajemen Produksi: Pengendalian Produksi, Edisi 5, BPFE, Yogyakarta.

Ajeng, Wuri. dan Bagus, Ida. (2013). Analisis Pendapatan Pedagang di Pasar Jimbaran. E-Jurnal EP Unud Vol 2 Nomor 6 Hal.277-283.

Ardiansyah. (2010). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Usaha Sektor Informal di Kota Makassar (Kasus Pedagang Kaki Lima). Jurnal Dinamika Teknik, Vol. 4 No. 4 Hal 242-256

Artaman, Dewa M.A. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatam Pedagang Pasar Seni Sukawati di Kabupaten Gianyar. Tesis S2 Program Pascasarjana Universitas Udayana Denpasar.

Asmie Poniwati. (2008). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan Pedagang Pasar Tradisional di Kota Yogyakarta. FEB Universitas Diponegoro. Semarang.

Buchari, Alma. (2013). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Carter dan Usry. (2006). Akuntansi Biaya. Edisi 13. Buku satu terjemahan Krista. Jakarta: Salemba Empat.

Damariyah. (2015). Pengaruh Modal Kerja, Lama Usaha, Jam Kerja, Lokasi Usaha dan Tingkat Pendidikan Terhadap Pendapatan Pedagang. Skripsi S1 Program Studi Ekonomi Syari’ah STAIN Pekalongan.

Deakin, Edward B, and Micahel W. Maher, (2017). Akuntansi Biaya, Edisi 4, Jilid 1. Terjemahan Herman Wibowo dan Adjat Djatnika. Jakarta: Erlangga

Firdaus dan Ariantie. (2013). Pengaruh Modal Awal, Lama Usaha dan Jam Kerja Terhadap Pendapatan Pedagang Kios di Pasar Bintaro Demak Diponegoro. Journal of Economics. Volume 2, No.1.

Firdhaus (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Kedai Kopi Di Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember. SRA-Economic and Business Article

Ghozali, I. (2006). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Edisi 2. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Gonibala, Masinambow dan Maramis (2019). Analisis Pengaruh Modal Dan Biaya Produksi Terhadap Pendapatan Umkm di Kota Kotamobagu. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Volume 19 No. 01 Tahun 2019.

Gumanti T.A. (2000). Earning Management dalam Penawaran Pasar Perdana di BEJ. Simposium Naional Akuntansi III. Jakarta.

Handoko T.Hani. (2000). Manajemen Pemasaran: Analisa Prilaku Konsumen. Edisi 6. BPFE. Jakarta.

Hansen & Mowen. (2004). Manajemen Biaya, Edisi Bahasa Indonesia. Buku Kedua. Terjemahan. Dewi Fitrisri, Deny Arnos Kwary. Jakarta: Salemba Empat

Hanum (2017). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Kaki Lima di Kota Kuala Simpang. Fakultas Ekonomi, Universitas Samudra DOI: https://doi.org/10.1234/jse.v1i1.68

Heizer Jay dan Render Barry. (2004). Manajemen Operasi. Terjemahan: Chriswan Sungkono. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Henry, Faizal Noor. (2007). Ekonomi Manajerial. Jakarta: Rajawali pers

Herlambang Tedy. (2002). Ekonomi Mikro: Sebuah Kajian Komprehensif. Penerbit Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Husaini dan Fadhlani, Ayu. (2017). Pengaruh Modal Kerja, Lama Usaha, Jam Kerja dan Lokasi Usaha terhadap Pendapatan Monza di Pasar Simalingkar Medan. JURNAL VISIONER & STRATEGIS Volume 6, Nomor 2, September 2017 ISSN: 2338-2864 p. 111-126

Joesron, Tati Suhartati dan Fathorrozi. (2003). Teori Ekonomi Mikro Dilengkapi Beberapa Bentuk Fungsi Produksi. Jakarta: Salemba Empat

John J. Wild. (2003). Analisis Laporan Keuangan. Buku I. Edisi 8. Terjemahan Herman Wibowo. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Kasmir. (2010). Pengantar Manajemen Keuangan. Terjemahan Ali Akbar Yulianto. Penerbit Kuncoro. Jakarta.

Kieso, D.E, Weygandt, J.J, dan Warfield, T.D. (2011). Intermediate Accounting. Volume 1 IFRS Edition. U Terjemahan Emil Salim. nited States of America: Wiley.

Kieso, Weygandt, dan Warfield. (2011). Akuntansi Intermediate, Terjemahan Emil Salim. Edisi Kedua Belas, Erlangga, Jakarta.

Kusumawardani. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Tekstil di Kabupaten Kepulauan Selayar. Skripsi S1 Program Studi Ilmu Ekonomi Universitas Hasanuddin Makasar.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiem.v7i4.11510

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiem.feb@gmail.com