Pengaruh infrastruktur terhadap pertumbuhan ekonomi

Bagus Santoso, Priyagus Priyagus, Nurjanana Nurjanana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh infrastruktur terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Paser. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Data yang digunakan berupa data sekunder dengan menggunakan analisis deret waktu (times series data). Penelitian ini menggunakan data anggaran pembangunan jalan, data dana pembangunan infrastruktur pendidikan, data distribusi air bersih, data distribusi listrik dan data pertumbuhan ekonomi selama 8 tahun yakni dari tahun 2012 sampai dengan tahun 2019. Metode analisis dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan menggunakan bantuan Statistical Product and Service Solutions Statistic (SPSS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa infrastruktur pendidikan dan listrik masing-masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Kabupaten Paser. Sedangkan, infratsruktur jalan dan air bersih masing-masing berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi.


Keywords


Infrastruktur jalan; infrastruktur pendidikan; infrastruktur air bersih; infrastruktur listrik; pertumbuhan ekonomi

References


Amalia, Siti dan Gani, Irwan. (2015). Alat Analisis Data; Aplikasi Statistik untuk Penentuan Bidang Ekonomi dan Sosial. Yogyakarta: Penerbit ANDI

Arafah, Sri Yara. (2017). Analisis Pengaruh Infrastruktur Jalan, Listrik, Pendidikan dan Kesehatan di Kota Medan. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sumatra Utara.

Atmaja, H.K dan Kasyful Mahalli. (2014). Pengaruh Peningkatan Infrastruktur Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Sibolga. Jurnal Ekonomi, vol 3, No.4.

Bastias, D.D. (2010). Analisis Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Atas Pendidikan, Kesehatan dan Infrastruktur Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia periode 1969-2009. Universitas Diponegoro.

Boediono. (1981). Pengantar Ilmu Ekonomi Edisi Pertama. Yogyakarta: BPFE BPS. (2012). Kabupaten Paser Dalam Angka 2012. BPS Kabupaten Paser BPS. (2016). Kabupaten Paser Dalam Angka 2016. BPS Kabupaten Paser BPS. (2018). Kabupaten Paser Dalam Angka 2018. BPS Kabupaten Paser BPS. (2019). Kabupaten Paser Dalam Angka 2019. BPS Kabupaten Paser

Bulohlabna, C. (2008). Tipologi dan Pengaruh Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kawasan Timur Indonesia [Skripsi]. Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor.

Case, Karl E. (2004). Prinsip-prinsip Ekonomi Makro Edisi Kelima. Di Terjemahkan Oleh: Bambang Sarwiji. PT INDEKS, Kelompok Gramedia: Jakarta.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2012, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2012, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2013, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2013, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2014, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2014, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2015, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2015, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2016, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2016, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2017, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2017, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2018, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2018, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Bina Marga Kabupaten Paser, 2019, Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Tahun 2019, Paser: Dinas Bina Marga Kabupaten Paser.

Dinas Pendidikan Kabupaten Paser, 2019, Kartu Inventaris Barang (KIB) C Gedung Dan Bangunan Tahun 2012-2019, Paser: Dinas Pendidikan Kabupaten Paser.

Herrick, Bruce dan Kindleberger, Charles. P. (1988). Ekonomi Pembangunan Edisi Keempat.

Di Terjemahkan Oleh: Drs. Komarudin. Bina Aksara Jakarta.

Ikhsan. (2004). Hubungan Antara Infrastruktur dengan Pertumbuhan Ekonomi dan Pembangunan. LPEM, Jakarta.

Jhingan, M. L. (2012). Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan. Jakarta: Rajawali Pers. Mankiw, N. G. (2008). Makroekonomi Edisi Keenam. Di Terjemahkan Oleh: Fitria Liza. PT

Gelora Aksara Pratama.

Maqin, Abdul. (2011). Pengaruh Kondisi Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Jawa Barat. Fakultas Ekonomi, Universitas Pasundan.

Oktavianus, E. (2003). Analisis Keinginan Membayar Penduduk Perkotaan terhadap Pelayanan Air Bersih [Tesis]. Program Pascasarjana Institut Pertanian Bogor.

Purwanto, Ngalim. (2007). Psikologi Pendidikan Remaja. Bandung: Rosdakarya.

Santoso, Singgih dan Fandy Tjiptono. (2002). Riset Pemasaran: Konsep dan Aplikasi dengan SPSS. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Sibarani, M. H. M. (2002). Kontribusi Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia [Tesis]. Program Pascasarjana Magister Sains Universitas Indonesia.

Sugiyono. (2004). Metode Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sukirno, S. (2002). Pengantar Teori Makroekonomi Edisi Kedua. Jakarta: PT Rajawali Grasindo Persada.

Sukirno, S. (2006). Ekonomi Pembangunan: Proses, Masalah, dan Dasar Kebijakan Edisi Kedua. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sumitro, Djojohadikusumo. (1987). Dasar Teori Ekonomi Pertumbuhan dan Pembangunan.

Jakarta. Bagian Penerbitan: LP3ES.

Susiyawati, erni (2013). “Manajemen Tenaga Pendidik dan Pendidikan.” Wordpress (blog). Diakses 21 Juli 2020. https://ernisusiyawati.wordpress.com/2013/06/01/manajemen- tenaga-pendidik-dan-kependidikan/

Syahputri, Evanti Andriani. (2013). Analisis Peran Infrastruktur Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Jawa Barat. Institut Pertanian Bogor.

The World Bank. (1994). World Development Report: Infrastructure for Development. Oxford University Press, New York.

Todaro, M. P. Dan S. C. Smith. (2006). Pembangunan Ekonomi. Edisi Kesembilan. Erlangga, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiem.v7i3.10018

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Ekonomi Mulawarman (JIEM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiem.feb@gmail.com