Implementasi pelayanan publik berbasis e-government melalui ogan lopian

Putri Auliyaa, Rahmat Hidayat, Rudyk Nababan

Abstract


Kajian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi pelaksanaan pelayanan publik berbasis teknologi atau elektronik di Kabupaten Purwakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Hasil kajian menunjukan bahwa kemudahan akses melalui teknologi berperan penting untuk meningkatkan kualitas kehidupan, dalam hal ini berbagai jenis model dalam pelayanan terus dikembangkan oleh sektor publik. Pemerintah Kabupaten Purwakarta hadir dengan meningkatkan pelayanan publik bagi masyarakat melalui e-government dengan menghadirkan aplikasi Ogan Lopian dan layanan call center 112 Ogan Lopian melalui Dinas Komunikasi dan Informatika, pelayanan publik berbasis elektronik bertujuan untuk memaksimalkan potensi layanan kepada masyarakat agar efektif dan efisien. Ogan Lopian berfungsi sebagai layanan pengaduan masyarakat, panggilan kegawatdaruratan, pencarian destinasi wisata, hingga tersedia fitur layanan kesehatan dan keamanan.


Keywords


E-government; ogan lopian; call center 112

References


April, Priskadini Insani. (2017). Mewujudkan Kota Responsif Melalui Smart City. Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 2 (1), 25-31.

Atthara, Haura. (2018). Inovasi Pelayanan Publik Berbasis E-Government Studi Kasus Aplikasi Ogan Lopian Dinas Komunikasi Dan Informatika Di Kabupaten Purwakarta. Jurnal Politikom Indonesiana, 3 (1), 66-77.

Juliarso, Ahmad. (2019). Analisis Implementasi E-Government Dalam Meningkatkan Kinerja Pelayanan Publik Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Ciamis. Jurnal Ilmu Administrasi, 10 (1), 16-24.

Keputusan Bupati Purwakarta Nomor : 487/Kep.86-Diskominfo/2017 Tentang Penunjukan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Pembantu Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Purwakarta.

Nur, Emilsyah. (2014). Penerapan E-Government Publik Pada Setiap SKPD Berbasis Pelayanan Di Kota Palu. Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik, 18 (3), 265-279.

Peraturan Bupati Purwakarta Nomor 4 Tahun 2017 Tentanng Pedoman Umum Pengelolaan Informasi Dan Dokumentasi Di Lingkungan Pemerintahan Kabupaten Purwakarta.

Rahmawati, Restu. Firman. (2017). Analisis Implementasi Kebijakan Aplikasi Qlue Di Wilayah Jakarta Utara. Jurnal Sosial Politik Humaniora, 5 (2), 386-404.

Subarsono, AG. (2005). Analisis Kebijakan Publik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta CV.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik.

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik.

Peraturan Bupati Purwakarta Nomor 4 Tahun 2017 tentang Pedoman Umum Pengelolaan Informasi dan Dokumentasi di Lingkungan Pemerintahan Kabupaten Purwakarta.

Website Resmi Pemerintah Purwakarta www.purwakartakab.go.id




DOI: https://doi.org/10.30872/jkin.v18i4.9804

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Putri Auliyaa, Rahmat Hidayat, Rudyk Nababan


Crossref logo 

Editorial Address

Kinerja: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jkin.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: Kinerja