Pengaruh investasi dan upah minimum terhadap kesempatan kerja

Jiuhardi Jiuhardi, Indah Sri Rahayu

Abstract


Tujuan Penelitian ini yaitu untuk menganalisis pengaruh investasi dan tingkat upah terhadap kesempatan kerja di Kalimantan Timur. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan Kuantitatif. Jenis dan data yang digunakan adalah data sekunder dari tahun 2008 sampai 2018. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan alat analisis regresi linier berganda. Data diolah dengan menggunakan SPSS (Statistical Package for Social Science). Uji hipotesis menggunakan uji f untuk menguji kelayakan model. Uji t digunakan untuk mengetahui pengaruh antar variabel Hasil penelitian ini menunjukan bahwa investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesempatan kerja. Tingkat upah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesempatan kerja.


Keywords


Kesempatan kerja; investasi; tingkat upah

References


Dona, Doni Roma. Aji Sofyan Effendi, dan Muliati. (2018). Analisis Faktor -Faktor Yang Mempengaruhi Kesempatan Kerja. Forum Ekonomi, 20(1),12-18

Gilarso, T. (2003). Pengantar Ilmu Ekonomi Mikro. Yogyakarta: Kanisius

Jogiyanto. (2003). Teori Portofolio dan Analisis Investasi, Edisi 3. Yogyakarta: BPFE

Khakim, Abdul. (2006). Aspek Hukum Pengupahan. Bandung: PT Citra Aditya Bakri

Kindangen, Paulus dan Johan Tumiwa. (2015). Kewirausahaan dan Kesempatan kerja Di Kabupaten Minahasa Tenggara. Jurnal LPPM bidang EkoSosBudKum,2(2)

Husni, Lalu.(2000). Hukum ketenagakerjaan Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Nainggolan, Indra Oloan. (2009). “Analisis Faktor-Faktor yang mempengaruhi Kesempatan Kerja Pada Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Utara”. Tesis Ketenagakerjaan. Progam Pascasarjana. Universitas Sumatera Utara

Nopirin. (1992 ). Ekonomi Moneter. Yogyakarta: BPFE

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 78 Tahun 2015 Tentang Pengupahan Bab I (Ketentuan Umum) pasal 1

Rizal, Veithzal. (2005). ManajemenSumber Daya Manusia Untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Sagir, Soeharsono. (1982). Kesempatan Kerja Ketahanan Nasional Dan Pembangunan Manusia Seutuhnya. Bandung: Alumni

Saputra, Arif. (2012). “Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Kesempatan Kerja di

Sumatera Utara”. Skripsi Fakultas Ekonomi. Universitas Andalas

Sarwedi. (2002). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Investasi Asing di Indonesia Medan: LPFE-USU

Subri, Mulyadi. (2012). Ekonomi Sumber Daya Manusia:Dalam Perspektif pembangunan. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Sukirno, Sadono. (2005). Makro Ekonomi Teori Pengantar Edisi Ketiga. Jakarta: Rajawali Press

Sukwiaty, et.all. (2006). Ekonomi. Jakarta: Gramedia

Surat Edaran Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia No. SE-07/MEN/1990 Tahun 1990 tentang Pengelompokan Komponen Upah dan Pendapatan Non Upah

Tapparan, Samuel Randy. (2017). Pengaruh Upah Minimum dan Investasi Terhadap Kesempatan Kerja Di Provinsi Sulawesi Selatan. Jurnal Ilmiah dan Pendidikan. 4(1)

Tulus Tambunan. (2006). Iklim Investasi diIndonesia: Masalah, Tantangan dan Potensi. Jakarta: Kadin-Jetro




DOI: https://doi.org/10.30872/jkin.v20i1.12905

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jiuhardi Jiuhardi, Indah Sri Rahayu


Crossref logo 

Editorial Address

Kinerja: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jkin.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: Kinerja