Kepribadian, motivasi dan kompetensi terhadap kinerja karyawan

Afif Nova Wahyu Kurniawan, Burhanudin AY, Fithri Setya Marwati

Abstract


Tuntutan agar perusahaan dapat bersaing dengan kompetitor, selalu meningkatkan hasil produksi serta dalam rangka mencapai tujuan perusahaan atau keuntungan maksimal tentu mengharuskan setiap perusahaan agar terus berupaya dalam meningkatkan kinerja karyawan yang dimilikinya dengan memperhatikan aspek-aspek penilaian, beberapa diantaranya yaitu aspek kepribadian, motivasi, dan kompetensi. Karyawan sebagai sumber daya terpenting yang dibutuhkan perusahaan diharapkan merupakan orang-orang yang mampu memberikan tenaga, bakat, kemampuan, kreatifitas, dan usaha mereka untuk kemajuan perusahaan. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri yang berkantor pusat di Jalan Dr. Soepomo No. 23, Solo merupakan perusahaan manufaktur yang memproduksi buku pelajaran dari jenjang Paud sampai Sekolah Menengah Atas dan juga general book untuk masyarakat umum. Tidak hanya itu, sekarang perusahaan ini juga menambah unit usaha sebagai distributor berbagai kebutuhan penunjang pendidikan seperti furniture, multimedia, APD, alat tulis kantor dan alat peraga pendidikan. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri memiliki kantor cabang atau branch office yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia sejumlah 42 kantor cabang dan mempunyai motto “Delvering knowledge is our businessâ€. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri, Solo memiliki jumlah karyawan 363 orang di area solo raya, sampel yang digunakan sejumlah 51 orang


Keywords


Kepribadian; motivasi; kompetensi; kinerja

References


Suherlan, Herlan dan Yono Budhiono.2013. Psikologi Pelayanan. Bandung : Media Perubahan.

Singgih, D. Gunarso.2017. Pengantar Psikologi.Jakarta : Mutiara.

P. Robbins, Stephen.2001. Perilaku Organisasi Jilid I Versi Bahasa Indonesia, Terj. Jakarta : PT Prenhallindo.

Ardana. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Muhajirin,. Panorama, Maya. 2017. Pendekatan praktis metode penelitian kualitatif dan kuantitatif. Yogyakarta : Idea Press.

Sugiyono. 2019. Metode penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Prawirasentono, Suyadi.2015. Manajemen Sumber Daya Manusia, Kinerja dan Motivasi karyawan. Yogyakarta : BPFE

Silalahi, Ulbert. 2015. Asas-Asas Manajemen, edisi 3, Bandung: Refika Aditama

Rahmat, Wahyu.2014. Pengaruh Tipe Kepribadian dan Kualitas Persahabatan dengan Kepercayaan pada Remaja Akhir, Jurnal. Mulawarman : Universitas Mulawarman.

Noermijati. 2013. Kajian Tentang Aktualisasi Teori Herzberg, Kepuasan Kerja dan Kinerja Spiritual Manajer Operasional.Malang : Universitas Brawijaya Press.

Husein, Umar. 2013. Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta : Rajawali Pers.

Nazir, Moh. 2013. Metode Penelitian. Bogor : Ghalia Indonesia

Supriyadi. 2014. SPSS + AMOS Perangkat Lunak Statistik. Bogor : In Media.

Natanael, Yonathan., Sufren. 2014. Belajar Otodidak SPSS Pasti Bisa. Jakarta : PT Elex Media Komputindo.

Noor, Juliansyah. 2016. Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi & Karya Ilmiah. Jakarta : Prenada Media.

Priyatno, Duwi. 2012. Belajar Cepat Olah Data Statistik dengan SPSS. Yogyakarta : Andi Offset.

Nurlaela, (2019). PENGARUH KEPRIBADIAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. HADJI KALLA CABANG BULUKUMBA: PENDEKATAN BIG FIVE PERSONALITY. 52, 55. http://repositori.uin-alauddin.ac.id/16034/1/PENGARUH%20KEPRIBADIAN%20TERHADAP%20KINERJA.pdf

Novriyanti, Dina. (2019). PENGARUH KOMPETENSI DAN KEMAMPUAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN BANK MUAMALAT HARKAT. 69, 70, 72 - 77. http://repository.iainbengkulu.ac.id/3978/1/DINA%20NOVRIYANTI.pdf

Yanti, Fitri. (2018). PENGARUH KOMPETENSI, KEPRIBADIAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. WAHANA LILIN, MUSI. 39 – 40. http://eprints.radenfatah.ac.id/2933/1/Fitri%20Yanti%20%2814190111%29.pdf

Atqiya, M. Nafi’. (2017) PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI VARIABEL KEPUASAN KERJA PADA PT. PINDAD MALANG. 111, 113. http://etheses.uin-malang.ac.id/10541/1/12510055.pdf

Sanjaya, Rido. (2018) PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM (Studi Di Dinas Sosial Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Pesisir Barat). 86. http://repository.radenintan.ac.id/3563/




DOI: https://doi.org/10.30872/jmmn.v14i1.10790

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Afif Nova Wahyu Kurniawan, Burhanudin AY, Fithri Setya Marwati


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jmmn.feb.unmul@gmail.com
Statcounter: Jurnal Manajemen