Pengaruh citra merek, kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian sepatu adidas

Dani Apriyadi, Herning Idriastuti, Asnawati Asnawati

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penelitian Citra Merek (X1), Kualitas Produk (X2), dan Harga (X3) terhadap keputusan pembelian (Y) sepatu olahraga merek Adidas terhadap mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman yang memakai sepatu Adidas. Teknik pemilihan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling dan jumlah sampel sebanyak 110 responden. Objek penelitian adalah semua Mahasiswa yang memakai sepatu Adidas. Metode menggali data penelitian ini menggunakan kuesioner dan menganalisis data dengan teknik regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan Citra Merek dan Kualitas Produk memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. sedangkan Harga  tidak memiliki pengaruh  signifikan terhadap keputusan pembelian.


Keywords


Citra merek, kualitas produk, harga, keputusan pembelian

References


Alma, Buchari, “Pemasaran dan Pemasaran Jasaâ€, Alfabeta, Bandung, 2011.

Amrullah, Artika Romal dan Agusti, Sasi 2016. Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Honda Beat Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen : Volume 5, Nomor 7, Juli 2016

Angipora, Marius P., 2002, Dasar-Dasar Pemasaran, PT. Raja Grafindo Persada:Jakarta.

Anwar, Iful., 2015. “Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelianâ€. Jurnal Ilmu dan Rise Manajemen, Vol 4, No 12.

Assauri, Sofjan. 2004. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Press.

Baedowi, Mohammad Maftu dan Lataruva, Eisha. 2012. “Analisis pengaruh kualitas produk, kesesuaian harga, dan intensitas promosi terhadap keputusan pembelian konsumen pada merek rokok Djarum Superâ€. DIPONEGORO JOURNAL OF MANAGEMENT. Volume 1, Nomor 1, Tahun 2012, Halaman 254-261: Universitas Diponegoro.

Baskoro, Ridwan Adji 2016. Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Olahraga Merek Adidas (Studi Kasus Pada Mahasiswa Udinus Semarang. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen, Universitas Dian Niswantoro

Buyung,Silvia. Dkk. 2016 “Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Semen Tiga Roda Di Toko Lico†Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi. Volume 16 No. 04 Tahun 2016

Cannon, Joseph P., Perreault, Jr.William D., McCarthy, E.Jerome. (2008). Pemasaran Dasar : Pendekatan Manajerial Global. Edisi Keenam Belas. Salemba Empat. Jakarta.

Daryanto. 2011. Manajemen Pemasaran: Sari Kuliah. Bandung: Satu Nusa.

Defriansyah, Doni. Daud, Islahuddin. dan Nailis, Welly 2016 “Pengaruh Citra Merek, Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung†JEMBATAN - Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Terapan Tahun XIII No 2, Oktober 2016

Evelina, Nela. Handoyo DW dan Listyorini,Sari 2012 “Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, Harga, dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Perdana Telkomflexi†Diponegoro Journal Of Social And Politic Tahun 2012, Hal. 1-11 Http://Ejournals1.Undip.Ac.Id/Index.Php/

Ferdinand, Augusty. (2014). Metode Penelitian Manajemen, Semarang, Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Fure,Ferdyanto, Dkk. 2015 “Pengaruh Brand Image, Kualitas Produk, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di J.CO Manado†Jurnal EMBA Vol.3 No.21 Maret 2015, Hal. 367-377.

Gusniar, Bella 2014 “Pengaruh Citra Merek (Brand Image), Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Hand And Body Lotion Merek Citra†Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Dian Nuswantoro

Habibah, Ummu. Dan Sumiati. 2016 “Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik Wardah Di Kota Bangkalan Madura†JEB 17 Jurnal Ekonomi & Bisnis, Hal 31 – 48 Volume 1, Nomor 1 , Maret 2016

http://www.topbrand-award.com/ di akses pada tanggal 13 mei 2018

http://artikelsepatu.com di akses pada tanggal 12 Januari 2019

Kotler, Philip dan Amstrong Gary. 2012. Prinsip-prinsip Pemasaran. Jilid 1 .Edisi 13. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip. 2009. Manajemen Pemasaran Edisi 13 Jakarta: Indeks

Kotler, Keller, 2012. Marketing Management, 14th, Person Education

Laheba , Yitzhak Armando. Tumbuan, Willem J.F Alfa dan Soepeno , Djurwati. 2015

“The Influence Of Brand Image, Features And Price Of The Purchase Decision Of Mobile Phones Samsung†Jurnal EMBA Vol.3 No.3 Sept. 2015, Hal.99-108

Mambu, Evans. 2015. “The Influence Of Brand Image, And Service Quality Toward Consumer Purchase Intention Of Blue Bird Taxi Manado†Jurnal EMBA Vol.3 No.4 Desember 2015, Hal. 645-653

Mandey, Jilly Bernadette. 2013. “ Promosi, Distribusi, Harga Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Rokok Surya ProMildâ€. Jurnal EMBA Vol.1 No.4 Desember 2013, Hal. 95-104

Manoppo, Jacki R dan Tumbuan, Willem J.F Alfa 2014. “Citra merek, kualitas produk, dan promosi pengaruhnya terhadap keputusan pembelian parfum Excite Oriflameâ€. Jurnal EMBA Vol.2 No.2 Juni 2014, Hal. 1032-1042.

Marchiani, Nuki Dian. Hidayat, Wahyu dan Dewi, Reni Shinta. 2016 “Pengaruh Gaya Hidup, Citra Merek, Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Sneakers Merek Converse†Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Diponegoro.

Nugraha , Aninditya Aji. Djoko, Handoyo W. dan Widayanto. 2017 “Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Laptop Acer†Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Diponegoro.

Ong, Ian Antonius dan Sugiharto, Sugiono 2013. “Analisa Pengaruh Strategi Diferensiasi, Citra Merek, Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pelanggan Di Cincau Station Surabayaâ€

Pradana, Dedhy. Hudayah, Syarifah dan Rahmawati 2017 Pengaruh Harga Kualitas Produk dan Citra Merek Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Motor Kinerja. Volume 14 (1) 2017, 16-23. Available Online: Http://Journal.Feb.Unmul.Ac.Id/Index.Php/KINERJA

Prasastiningtyas , Tabhita Ratna dan Djawoto 2016 “Pengaruh Citra Merek, Kualitas Produk, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Seluler†Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen : Volume 5, Nomor 7, Juli 2016

Purnama, Nursya’bani. 2006. Manajemen Kualitas: Perspektif Global. Yogyakarta: Ekonisia.

Putra, Dimas Ariyanto. Moh. Hufron, Dan Slamet, Afi Rachmat. 2017 “Pengaruh Brand Image dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota Agya Di Kota Malang†E – Jurnal Riset Manajemen prodi MANAJEMEN Fakultas Ekonomi Unisma.

Putra, Giardo Permadi. Arifin, Zainul dan Sunarti 2017 “Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian dan Dampaknya Terhadap Kepuasan Konsumen†Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. 48 No.1 Juli 2017| administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id

Rachman, Bayu Januar dan Suryono Budi Santoso. 2015. Analisis Pengaruh Desain Produk dan Promosi terhadap Kemantapan Keputusan Pembelian yang Dimediasi oleh Citra Merek. Jurnal of Management. Universitas Diponegoro. Vol.4

Rangkuti, Freddy. 2009. The Power of Brand.Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Ratnasari, Maria Dewi. Seno, Agus Hermani D. Dan Listyorini, Sari. 2014 “Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Blackberry†DIPONEGORO JOURNAL OF SOCIAL AND POLITIC Tahun 2014, Hal. 1-6 http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Manajemen. CV. Alfabeta. Bandung.

Sutisna., 2003, Perilaku Konsumen & Komunikasi Pemasaran, Cetakan Ketiga, Bandung: PT Remaja Posdakarya.

Swastha, Basu dan Sukotjo, Ibnu. 2007. Pengantar Bisnis Modern edisi 3. Liberty

Yogyakarta.Yogyakarta.375 hal.

Tjiptono, Fandy. 2008. Pemasaran Strategik. Edisi 1. Yogyakarta : CV Andi Offset

Uma, Sekaran. 2009. Research Methods For Business (Metodologi Penelitian Untuk Bisnis). Jakarta: Selemba Empat

Utami, Vera Agusta Mei. dan Suhermin. 2016 “Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian†Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen: Volume 5, Nomor 7, Juli 2016

Weenas, Jacson R.S. 2013. “Kualitas produk, harga, promosi dan kualitas pelayanan pengaruhnya terhadap keputusan pembelian Spring Bed Comfortaâ€. Jurnal EMBA. Vol.1, No.4 Desember 2013, Hal. 607-618

Woy, Meigy. Mandey dan Soepeno. 2014. “Kualitas produk, strategi harga, promosi pengaruhnya terhadap keputusan pembelian motor Honda pada PT. Nusantara Sakti Manadoâ€. Jurnal EMBA. Vol.2 No.3 September 2014, Hal. 1483-1494.

Wangean, Ryanto H dan Mandey. 2014. “Analisis citra merek, kualitas produk dan harga pengaruhnya terhadap keputusan pembelian konsumen pada mobil All New Kia Rio di kota Manadoâ€. Jurnal EMBA. Vol.2 No.3 September 2014, Hal. 1715-17




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v5i3.6058

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com