Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja serta Budaya Organisasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT Telekomunikasi Indonesia Witel Samarinda

ludfi mahmudah, Robiansyah -, Muhammad Wasil

Abstract


Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja serta budaya organisasi terhadap kepuasan kerja karyawan PT Telekomunikasi Indonesia Witel Samarinda. Pengumpulan data penelitian menggunakan metode sensus dimana seluruh populasi yang berjumlah 70 orang dijadikan sebagai sampel.Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan SPSS sebagai alat hitungnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan kompensasi terhadap kepuasan kerja karyawan. Dan terdapat pengaruh positif dan signifikan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja karyawan. Serta terdapat pengaruh positif dan signifikan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja karyawan


Keywords


Kompensasi; Lingkungan Kerja; Budaya Organisasi; Kepuasan Kerja Karyawan

References


Ayu Rolinda. 2017. Pengaruh kompensasi, lingkungan kerja dan budaya perusahaan terhadap kepuasaan kerja karyawan pada CV Susan SPA & Resort Bandungan. Jurnal Manajemen Maret: 1-14

Aziz Alimul, Hidayat. 2007. Metode Penelitian dan Teknik Analisis Data. Jakarta: Salemba Medika

Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi kesepuluh. Jilid 2. Jakarta: Erlangga

Dhermawan. 2012. Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja, Kompetensi, dan Kompensasi terhadap Kepuasaan Kerja dan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kantor Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Bali. Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis, dan Kewirausahaan. 6(2) Hal : 173-184

Dwi Novianti dan Tri Yuniarti. 2015. Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kepuasaan Kerja PT Galang Kreasi Sempurna. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen 4 (6) Juni:1-16

Ferdinand, Augusty. 2014. Metode Penelitian Manajemen. Edisi kelima. Universitas Diponegoro

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Cetakan Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hartatik, Indah Puji. 2014. Mengembangkan Sumber Daya Manusia. Jogjakarta: Laksana

Hasibuan, Malayu. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara

. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

I Made Yudi Permadi dan I Wayan Suana. 2017. Pengaruh kompensasi, budaya organisasi dan lingkungan kerja terhadap kepuasaan kerja karyawan. E-jurnal manajemen Universitas Udayana 6 (1) hal:521-549

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung. PT Remaja Rosda Karya.

Ni Made Dwi Puspitawati. 2013. Kepuasaan Kerja dan Komitmen Organisasional: Pengaruhnya terhadap Kualitas Layanan Hotel Bali Hyatt Sanur (Tesis). Denpasar : Universitas Udayana

Nitisemito, Alex, S. 2013. Manajemen Personalia. Cetakan Ketiga. Jakarta: Ghalia Indonesia

Paripurna. 2013. Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja dan Komunikasi terhadap Kepuasaan kerja Karyawan. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana. 2(5) Hal : 581-585

Poerwanto. 2007. Budaya perusahaan. Jember. Pustaka Pelajar

Priyanto, Duwi. 2010. Teknik Mudah dan Cepat Melakukan Analisis Data Penelitian Dengan SPSS. Yogyakarta. Gava Media.

Robbins, P Stephen dan Coulter Mary. 2010. Manajemen. Edisi kesepuluh. Jilid 1. Jakarta: Erlangga

Sedarmayanti. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Refika Aditama.

. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Refika Aditama

Sudarmanto. 2014. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : Pustaka Pelajar

Sugiyono. 2013. Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung Alfabeta.

. 2014. Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung Alfabeta.

Sunyoto. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : CAPS

Sutrisno, Edi. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Kencana

Tika, Moh, Pabundu. 2010. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Jakarta, PT Bumi Aksara

Yani, M. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta : Mitra Wacana Media

Yanuar Adi Prastyo dan Heru Susilo. 2015. Pengaruh budaya perusahaan dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk witel Jatim Selatan. Jurnal Administrasi Bisnis 24 (2) Juli: 1-7

Wibowo. 2013. Budaya organisasi. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada

Wikipedia Bahasa Indonesia. Telkom Indonesia. https://id.wikipedia.org/wiki/Telkom_Indonesia di akses 5 Januari 2019




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v5i3.5513

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com