Pengaruh Self Efficacy, Orientasi Tujuan Pembelajaran, Orientasi Tujuan Penghindaran Kinerja, Orientasi Tujuan Pendekatan Kinerja, Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan CV. Rentalindo Perdana Kutai Barat

Yunisa Faradila, Sukisno Slamet Riadi, Robiansyah Robiansyah3

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh self efficacy, orientasi tujuan pembelajaran, orientasi tujuan penghindaran kinerja, orientasi tujuan pendekatan kinerja, dan komitmen organisasi terhadap kinerja pada karyawan CV. Rentalindo Perdana Kutai Barat. Sampel penelitian ini terdiri dari 50 responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode porpusive sampling. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini ternyata hanya mendukung satu dari lima hipotesis yang diajukan yaitu Orientasi Tujuan Penghindaran Kinerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Kinerja pada karyawan CV. Rentalindo Perdana Kutai Barat. Sedangkan variabel lain yaitu self efficacy, orientasi tujuan pembelajaran, orientasi tujuan pendekatan kinerja, dan komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap kinerja.

Keywords


Self Efficacy, Orientasi Tujuan Pembelajaran, Orientasi Tujuan Penghindaran Kinerja, Orientasi Tujuan Pendekatan Kinerja, Komitmen Organisasi, Kinerja

References


Angreni, Afrilla Fitri. 2015. Pengaruh Self efficacy dan Self esteem terhadap kinerja Individual Karyawan Bank BRI Cabang Sungguminasa. [Skripsi] Universitas Hasanuddin, Makassar.

Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian, Suatu Pendekatan Praktik, PT Rineka Cipta, Jakarta.

Bandura, Albert. 1997. Self-Efficacy: Toward a Unifying Theory of Behavioral Change, Psychologocal Review 84:191-215. Angreni, Afrilla Fitri. 2015. Pengaruh Self efficacy dan Self esteem terhadap kinerja Individual Karyawan Bank BRI Cabang Sungguminasa. [Skripsi] Universitas Hasanuddin, Makassar.

Dweck, C. S. and Leggett, E. L. 1988. A Social-cognitive Approach to motivation and Personality, Psychological Review 95: 256-273.

Hambali, Adang dan Jaenudin, Ujam. 2013. Psikologi Kepribadian, CV PUSTAKA SETIA, Bandung.

Ishtifa, Hanny. 2011. Pengaruh Self Efficacy dan Kecemasan Akademis terhadap Self Regulated Learning Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri Jakarta.[Skripsi] Universitas Islam Negeri, Jakarta.

Istijanto. 2010. Riset Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Kaswan. 2017. Psikologi Industri dan Organisasi, Alfabeta, Bandung.

Kaswan dan Akhyadi, Ade Sadikin. 2015. Pengembangan Sumber Daya Manusia Dari Konsepsi, Paradigma, dan Fungsi Sampai Aplikasi. Alfabeta. Bandung.

Mathis, Robert L. & Jackson, John H. 2009. Human Resource Management 10th edition terjemahan Diana Angelica, Salemba Empat. Jakarta.

Nadhiroh, Siti Asih. 2010. Pengaruh Kompleksitas Tugas, Orientasi Tujuan, dan Self-efficacy Terhadap Kinerja Auditor dalam Pembuatan Audit Judgement (Studi Pada Kantor Akuntan Publik di Semarang) . [Skripsi] Universitas Diponegoro, Semarang.

Payne, S. C., Youngcourt, S. S. and Beaubien, J. M. 2007. A Meta-analytic Examination of the Goal Orientation Nomological Net, Journal of Applied Psychology 92: 128-150.

Porath, C. L. and Bateman, T. S. 2006. Self-regulation: From Goal Orientation to Job Performance. Journal of Applied Psychology 91: 185-192.

Priansa, Donni Juni. 2014. Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Alfabeta, Bandung.

Riduwan. 2009. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru, Karyawan dan Peneliti Pemula. Alfabeta. Bandung.

Robbins, Stephen P. dan Judge, Timothy A. 2008. Organizational Behaviour, 12th edition, terjemahan Diana Angelica, Ria Cahyadi, dan Abdul Rosyid. Salemba Empat, Jakarta.

Sanusi, ZM, Iskandar, TM dan June M. L. Poon. 2007. Effect of Goal Orientation and Task Complexity on Audit Judgment Performance. Malaysian Accounting Review 6. 123-139

Siregar, Sofyan. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif. PT Fajar Interpratama Mandiri. Jakarta.

Sinambela, Lijan Poltak. 2012. Kinerja Pegawai; Teori, Pengukuran, dan Implikasi, Yogyakarta, Graha Ilmu.

Sudarmanto. 2015. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Alfabeta, Bandung.

Supranto. 2011. Statistik Teori dan Aplikasi, Edisi Tujuh. Erlangga. Jakarta.

Widodo, Suparno Eko. 2015. Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Wiyono. 2011. Merancang Penelitian Bisnis Dengan Alat Analisis SPSS 17.0 & SmartPLS 2.0.UPP STIM YKPN. Yogyakarta.

Zweig, D. and Webster, J. 2004. What are We Measuring? An Examination of the Relationships between the Big-five Personality Traits, Goal Orientation, and Performance Intentions. Personality and Individual Differences 36: 1693-1708.




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v4i4.5089

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com