EMOTIONAL VALUE DAN SOCIAL VALUE TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION (STUDI EMPIRIK PADA KFC MULAWARMAN SAMARINDA)

Nur Mahani, Tetra Hidayati, Herning Indriastuti

Abstract


ABSTRAK

 

Nur Mahani, 2017. Emotional Value dan Social Value Terhadap Customer Satisfaction (Studi Empirik pada KFC Mulawarman Samarinda). Dibawah bimbingan Ibu Tetra Hidayati dan Ibu Herning Indriastuti.

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah emotional value dan social value berpengaruh terhadap customer satisfaction di KFC Mulawarman Samarinda. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah emotional value dan social value. Sementara variabel terikat adalah customer satisfaction. Penelitian ini dilakukan pada konsumen KFC Mulawarman Samarinda yang terdiri dari 110 responden.

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa emotional value dan social value berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer satisfaction.

 

Kata Kunci : Emotional Value, Social Value dan Customer Satisfaction.

 

ABSTRACT

 

Nur Mahani, 2017. Emotional Value and Social Value Towards Customer Satisfaction (Empirical Studies on KFC Mulawarman Samarinda). Under the guidance of Mrs. Tetra Hidayati and Mrs. Herning Indriastuti.

This study aimed to test whether Emotional Value and Social Value to Customer Satisfaction in KFC Mulawarman Samarinda. Independent variables in this study is the Emotional Value and Social Value. Dependent  variables is Customer Satisfaction. This research was conducted on consumers KFC Mulawarman Samarinda consisting of 110 respondents.

This type of research is quantitative research. Method of data collection using the questionnaire. Data analysis using multiple linear regression. The results showed that Emotional Value and Social Value the positive and significant effect towards Customer Satisfaction.

 

Keywords : Emotional Value, Social Value and Customer Satisfaction.


References


REFERENSI

Chandra, Ivonny., Subagio, Hartono. 2013. Analisa Pengaruh Experiental Marketing Terhadap Customer Satisfaction dengan Perceived Value Sebagai Variabel Intervening Konsumen The Premiere Grand City Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, Vol. 1, No. 2, (2013) 1-10.

Effendi, Alvin Yeremia., Kunto, Yohanes Sondang. 2013. Pengaruh Customer Value Proposition Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Produk Consumer Pack Premium Baru Bogasari. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra, Vol. 1, No. 2, (2013) 1-8.

Khasanah, Imroatul. 2015. Analisis Pengaruh Nilai Pelanggan, Experiental Marketing dan Rasa Kepercayaan Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus Hotel Pondok Tinggal Magelang). Jurnal Studi Manajemen & Organisasi, Volume 12, Nomor 1, Juni, Tahun 2015, Halaman 11-27.

Kotler, Philip., Keller, Kevin Lane. 2009. Manajemen Pemasaran (Alih Bahasa: Bob Sabran). Edisi Tiga Belas. Jilid 1 PT. Gelora Aksara Pratama.

Tjiptono, Fandy, 2011. Prinsip-prinsip Total Quality Service, Edisi Pertama, Andi Offset Yogyakarta.

Top Brand Award. www.topbrand-award.com. Diakses pada tanggal 11 Januari 2017.

Vanessa, Gaffar. 2007. Customer Relationship and Marketing Public Relations. Bandung. Alfabeta.

Siregar, Syofian. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif: Dilengkapi Perbandingan Perhitungan Manual & SPSS, Edisi Pertama Kencana. Jakarta.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kualitatif Kuantitatif R&D. Alfabeta. Bandung.

. 2014. Metode Penelitian Kualitatif Kuantitatif R&D. Alfabeta. Bandung.

Sweneey, Jillian C., Soutar, Geoffrey N. 2001. Consumer perceived value: The development of a multiple item scale. Journal of Retailing, Vol. 77 No,2, pp. 203-220.

Zeithaml, V.A., Bitner, M.J., and Dwayne, D. 2009. Service Marketing: Integrating Customer Focus Across The Firm. 5th Edition. New York. McGraw Hill.




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v3i2.1715

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com