Pengaruh tingkat perputaran modal kerja, struktur modal, dan ukuran perusahaan terhadap profitabilitas (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia)

Authors

  • Ridho Helmi Marsa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman
  • Hamid Bone Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman
  • Salmah Pattisahusiwa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman

DOI:

https://doi.org/10.30872/jiam.v7i4.8783

Keywords:

Tingkat Perputaran Modal Kerja, Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, dan Profitabilitas

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meneliti pengaruh tingkat perputaran modal kerja, struktur modal, dan ukuran perusahaan terhadap profitabilitas. Variabel dalam penelitian ini adalah profitabilitas sebagai variabel dependen. Tingkat perputaran modal kerja, struktur modal, dan ukuran perusahaan sebagai variabel independen. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan data menggunakan purposive sampling. Sampel  yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 21 perusahaan manufaktur tahun 2016-2018, sehingga diperoleh 63 data perusahaan. Teknik analisis data menggunakan regresi linear berganda. Pengolahan data menggunakan program Statistical Package for the Social Sciences (SPSS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel tingkat perputaran modal kerja berpengaruh positif terhadap profitabilitas, struktur modal dan ukuran perusahaan berpengaruh negatif terhadap profitabilitas.

References

Abiodun, Babalola Yisau. 2013. “ The Effect of Firm Size on Firms Profitability in Nigeriaâ€, Journal of Economics and Sustainable Development, 4, No.5, hal 90-94.

Agus Sartono. 2010. Manejemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi 4. BPFE. Yogyakarta.

Ambarwati, Sri Dwi Ari. 2010. Manajemen Keuangan Lanjutan. Cetakan Pertama. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Ardyansah, Danis. 2014. Pengaruh Size, Leverage, Profitability, Capital Intensity Ratio dan Activity Ratio Terhadap Effective Tax Rate (ETR). Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 6, (17), 13-26.

Bambang Riyanto. 2010. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan, ed 4. GPFE. Yogyakarta.

Bambang, Riyanto. 2012. Dasar-dasar Pembelanjaan, Edisi 4, BPFE. Yogyakarta.

Brigham, F. Eugene & Houston, Joel F. 2010. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Buku 1 Jilid 11. Salemba Empat. Jakarta.

_____________________________________. 2011. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Buku 2 Jilid 11. Salemba Empat. Jakarta.

Bonatua, B. H., Suhadak, & Endang, M. W. (2015). Pengaruh Struktur Modal Terhadap Profitabilitas (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Food And Beverage Yang Listed Di BEI Periode 2010-2013). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), II (2), 1-7.

Chary, T. Satyanarayana, Ramanadh Kasturi dan K. Sampath Kumar. 2011. Relationship Between Working Capital and Profitability – A Statiscal Approach. 1 (7). pp. 01-16.

Djarwanto. 2011. Pokok-Pokok Analisis Laporan Keuangan. Edisi Kedua. BPFE. Yogyakarta.

Fachrudin, Khaira Amalia. 2011. Analisis Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, dan Agency Cost Terhadap Kinerja Perusahaan. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 13 (1), h: 37-46.

Fadhli, Arli Warzuqni. 2010. “Faktor-faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal pada Manufaktur Go Public yang terdaftar di BEI tahun 2005-2007â€, Skripsi, Universitas Diponegoro, Semarang.

Fahmi, Irham. 2011. Anilisis Laporan Keuangan. Cetakan Ke-2. Alfabeta. Bandung.

Fahmi, Irham. 2013. Manajemen Kinerja, Teori dan Aplikasinya. Alfabeta. Bandung.

Fajri, Aidil. 2013. “Pengaruh Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesiaâ€, Skripsi, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Febriminanto, Raden David. 2012. “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2001-2010â€, Skripsi, Universitas Indonesia, Jakarta.

Ghozali, Imam. 2011. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSSâ€. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 (edisi kesembilan). Universitas Diponegoro. Semarang.

Hanum, Hashemi Rodhian. 2013. Pengaruh Karakteristik Corporate Governance Terhadap Effective Tax Rate. Diponegoro Journal of Accounting, 2, (2), 1-10.

Hapsari, Laksmi Indri. 2010. “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2006-2008â€, Skripsi, Universitas Diponegoro, Semarang.

Jauhari, Ahmad. 2016. “Pengaruh Perputaran Modal Kerja terhadap Profitabilitasâ€. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 1, No. 1, 22-30.

Jensen and Meckling. 1976. Theory of The Firm: Managerial Behavior, Agency Cost, and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, Fertility and Sterility. 47, (4), 590-596. doi: 10.13140/S0015-0282(16)59108-0.

Kamaludin. 2011. Manajemen Keuangan. Mandar Maju. Bandung.

Karina, Sheila Nanda. 2015. “Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Sektor Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesiaâ€, Skripsi, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Kasmir. 2011. Analisis Laporan Keuangan. Rajawali Pers. Jakarta.

Kasmir. 2014. Analisis Laporan Keuangan, Edisi Pertama, Cetakan Ketujuh. PT. Rajagrafindo Persada. Jakarta.

Manahan P. Tampubolon. 2013. “Manajemen Keuanganâ€. Penerbit: Mitra Wacana Media.

Martono., & D. Agus Harjito. 2010. Manajemen Keuangan. EKONISIA. Yogyakarta.

Marusya, Pontororing & Magantar, Mariam. (2016). Pengaruh Struktur Modal Terhadap Profitabilitas Perusahaan Tobacco Manufactures Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2008-2015. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(03), 484-492.

Mirawati, 2014. “Pengaruh Struktur Kepemilikan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Property dan Realestate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesiaâ€, Fakultas Ekonomi, Universitas Maritim Raja Ali Haji, Tanjung Pinang.

Munawir. 2010. Analisis Laporan Keuangan. Edisi 4. Liberty. Yogyakarta.

Niresh, J.A., dan Velnampy, T. 2014. “Firm Size and Profitability : A Study of Listed Manufacturing Firms in Sri Lankaâ€. Sri Lanka : University of Jaffna.

Pangaribuan, Siska Christina. 2013. “Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan, dan Struktur Aktiva Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang terdaftar di BEIâ€, Skripsi, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Putra, AA Wela Yulia dan Ida Bagus Badjra. 2015. Pengaruh Leverage, Pertumbuhan Penjualan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas. Jurnal Manajemen ISSN: 2302-8912.

Rajesh, M dan N.R.V. Ramana Reddy. 2011. Impact of Working Capital Management on Firm’s Profitability. Global Journal of Finance and Management. 3 (1). pp. 151-158.

Ricardo, Niko Prima. 2016. “Pengaruh Modal Kerja dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesiaâ€, Skripsi, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Sagala, Rotua Oshin A. 2013. “Pengaruh Ukuran Perusahaan, Modal Kerja, Solvabilitas Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Barang Konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2008-2011â€, Skripsi, Universitas Sumatera Utara, Medan.

Sambharakreshna, Yudhanta. 2010. “Pengaruh Size of Firm, Growth, dan Profitabilitas Terhadap Struktur Modal Perusahaanâ€. JAMBSP Vol. 6 No. 2, Pebruari 2010: 197– 216.

Sari, Ni Made Vironika dan Budiasih, I.G.A.N. 2014. Pengaruh Debt to Equity Ratio, Firm Size, Inventory Turnover dan Assets Turnover pada Profitabilitas. E Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 6 (2), h: 261-273.

Seftiane dan Ratih Handayani. 2011. “Faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal pada perusahaan publik sektor manufaktur:. Dalam Jurnal Akuntansi dan Bisnis. Volume 13. No. 1. STIE Trisakti. Jakarta.

Setiadewi, Kadek Ayu Yogamurti dan Ida Bgs Anom Purbawangsa. 2016. Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Leverage Terhadap Profitabilitas Dan Nilai Perusahaan. Jurnal Manajemen Universitas Udayana.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta. Bandung.

Bursa Efek Indonesia. (2019). Website PT Bursa Efek Indonesia. Retrieved from https://www.idx.co.id/

Published

2022-11-09

Issue

Section

Articles