Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Hasil Audit Internal di BPKP Perwakilan Kalimantan Timur

Septian Farinda, Hamid Bone, Ledy Setiawati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh independensi, objektivitas, pengetahuan, pengalaman kerja, integritas dan etika audit terhadap kualitas hasil audit internal. Populasi penelitian ini adalah semua auditor Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Kalimantan Timur. Pengumpulan data penelitian menggunakan kuesioner. Pengambilan sampel menggunakan metode rumus Slovin dan jumlah sampel 42 responden. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengetahuan dan pengalaman kerja berpengaruh signifikan terhadap kualitas hasil audit, sedangkan independensi, objektivitas, integritas dan etika tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas hasil audit internal. Nilai koefisien determinasi menunjukkan independensi, objektivitas, pengetahuan, pengalaman kerja, integritas, dan etika audit secara bersama-sama berpengaruh terhadap kualitas hasil audit internal sebesar 66,4%, sementara sisanya 33,6% dipengaruhi faktor lain diluar model.


Keywords


Independensi; objektivitas; pengetahuan; pengalaman kerja; integritas; etika audit; kualitas hasil audit internal

Full Text:

PDF

References


Abdillah, W., & Jogiyanto. (2009). Konsep dan Aplikasi PLS (Partial Least Square) Untuk Penelitian Empiris. Badan Penerbit Fakultas Ekonomi, Yogyakarta.

Abdillah, W., & Jogiyanto. (2015). Partial Least Square (PLS) (Alternatif Structural Equation Modeling dalam Peneitian Bisnis). Andi, Yogyakarta.

Agoes, S. (2012). Auditing ( Petunjuk raktis Pemeriksaan akuntan) (Edisi 4). Salemba Empat, Jakarta.

Ahmad, A. W., Sriyuniarti, F., Fauzi, N., & Septriani, Y. (2011). Pengaruh Kompetensi dan Independensi Pemeriksa Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan Dalam Pengawasan Keuangan Daerah : Studi Pada Inspektorat Kabupaten Pasaman. Jurnal Akuntansi, Politeknik Negeri Padang, Vol. 6(2), 63–73.

Ardi, E. T. A. (2014). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Hasil Audit Aparat Inspektorat dalam Keuangan Daerah. Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta.

Arianti, K. P., Sujana, E., & Putra, I. M. P. A. (2014). Pengaruh Integritas, Objektivitas dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit(Studi Pada Inspektorat Kabupaten Buleleng). E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha, 1(1).

Ashari, R. (2011). Pengaruh Keahlian, Independensi, dan Etika Terhadap Kualitas Auditor Pada Inspektorat Provinsi Maluku Utra. Universitas Hasanuddin.

Ayuningtyas, H. Y. (2012). Pengaruh Pengalaman Kerja, Independensi, Objektivitas, Integritas dan Kompetensi Terhadap Kualitas Hasil Audit( Studi Kasus Pada Auditor Inspektorat Kota / Kabupaten di Jawa Tengah ). Diponegoro Journal of Accounting.

Badjuri, A. (2012). Analysis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Hasil Pemeriksaan Audit Sektor Publik (Studi Empiris BPKP Perwakilan Jawa Tengah). Dinamika Akuntansi, Keuangan Dan Perbankan, 1(2), 120–135.

Dewi, A. C. (2016). Pengaruh Pengalaman Kerja, Kompetensi, dan Independensu Terhadap Kualitas Audit dengan Etika Auditor sebagai Variabel Moderasi. Prodi Akuntansi ,Universitas Negeri Jakarta, 1–20.

Fauzan, & Setyani, R. (2015). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Etika, Motivasi, dan Time Budget Pressure Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor Pemerintah di Inspektorat Kab.Boyolali). Seminal Nasional Dan The 2nd Cal for Syariah Paper, (64), 552–563.

Ghozali, I. (2014). Structural Equatiom Modeling (metode Alterntif dengan PARTIAL LEAST SQUARE (PLS) ) (Edisi 4). Universitas Diponegoro Semarang.

Hutabarat, G. (2012). Pengaruh Pengalaman Time Budget Preassure dan Etika Auditor terhadap Kualitas Audit. Jurnal Ilmiah ESAI, 6(1978). https://doi.org/ISSN No. 1978-6034

IAI. (2016). Exposure Draft Kode Etik Akuntan Profesional. Retrieved from ttps://na.theiia.org/standards-guidance/Public Documents/IPPF-2013-Indonesian.pdf diakses tanggal 20 Agustus 2018

Ilat, V., Saerang, D. P. ., & Wokas, H. R. . (2015). Pengaruh Independensi, Objektifitas, Pengalaman Kerja, Pengetahuan, serta Integritas Auditor terhadap Kualitas Hasil Audit di Lingungan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Utara, (1981), 88–101. https://doi.org/10.1360/zd-2013-43-6-1064

Lestari, P. D. A., Werastut, D. M., & Sujana, E. (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Audit BPK-RI Perwakilan Provinsi Bali. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1).

Lubis, A. I. (2010). Akuntansi Keperilakuan (Edisi2 ed.). Salemba Empat, Jakarta.

Mabruri, H., & Winarna, J. (2010). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemerintah Daerah. Jurnal of Rural and Developmentural and Development, VI(1), 1–14.

Parasayu, A., & Rohman, A. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Hasil Audit Internal (Studi Persepsi Aparat Intern Pemerintah Kota Surakarta dan Kabupaten Boyolali). Diponegoro Journal of Accounting, 3(2), 1–10. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/accounting/article/view/6096

Pitriani, P. (n.d.). Pengujian Hipotesis. Retrieved from http://pitpitgitu.blogspot.com/2012/10/pengujianhipotesis-setelah.html diakses pada tanggal 5 Juni 2018

Priyansari, A., & TAH, N. (2015). Pengaruh Kompentensi, Independensi dan Etika Auditor terhadap Kualitas Audit. Universitas Dian Nuswantoro Semarang, 91, 399–404.

Putra, N. A. E. (2012). Pengaruh kompetensi, tekanan waktu , Pengalaman Kerja, Etika dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit. Skripsi : Universitas Negeri Yogyakarta.

Rahmawati, F. (2017). Pengaruh kompetensi dan pengalaman auditor investigatif terhadap efektivitas pelaksanaan prosedur audit dalam pembuktian kecurangan. Skripsi : Universitas Hasanuddin.

Salsabila, A., & Prayudiawan, H. (2011). Pengaruh Akuntabilitas, Pengetahuan Audit dan Gender Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor Internal (Studi Empiris Pada Inspektorat Wilayah Provinsi DKI Jakarta). Jurnal Riset Akuntansi, 4(C), 155–175.

Sary, N. N., & Laksito, H. (2011). Pengaruh Pengalaman Kerja, Independensi, Objektivitas, Integritas, Kompetensi dan Etika terhadap Kualitas Audit. Undergraduate Thesis, Universitas Diponegoro, 3.

Solimun. (2011). Analisis Variabel Moderasi Dan Mediasi. Jurnal Prodi Statisika, 31–37.

Standar Audit Aparat Pengawasan Intern Pemerintah. (2008). Retrieved from http://itjen.pu.go.id/uploads/peraturan/Permen_PAN_PER-05-M_PAN-03 2008_Standar_Audit_APIP.pdf diakses tanggal 5 Juni 2018

Sugiyono. (2013). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Alfabeta, Bandung.

Sukriah, I., Akram, & Inapty, B. A. (2009). Pengaruh Pengalaman Kerja, Independensi, Obyektifitas, Integritas dan Kompetensi Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan. Sna, 1–38. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Triana, A. C. (2017). Pengaruh independensi, etika auditor, kompetensi dan standar audit terhadap kualitas audit, 1–11.

Turangan, G. M., Karamoy, H., & Tinangon, J. J. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Audit Pada Inspektorat Provinsi Sulawesi Utara. E-Journal PPAk Universitas Samratulangi, Volume 5(2), 119–140.

Wandita, N. luh P. T., Yuniarta, G. A., & Darmawan, N. A. S. (2014). Pengaruh Pengetahuan, Pnegalaman Kerja Audit, dan AKuntabilitas Terhadap Kualitas Hasil Kerja Aduitor Internal. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha, 2 No.1.

Wikipedia. (n.d.). Badan pengawasan keuangan dan pembangunan. Retrieved from https://id.wikipedia.org/wiki/Badan_Pengawasan_Keuangan_dan_Pembangunan diakses tanggal 5 juni 2018

Wind, A. (2014). Forensic Accounting (Edisi Terb). Dunia Cerdas, Jakarta Timur .




DOI: https://doi.org/10.29264/jiam.v7i2.7614

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiam.feb@gmail.com