Pengaruh kompensasi rugi fiskal, kepemilikan institusi, return on asset, dan leverage terhadap penghindaran pajak pada perusahaan otomotif yang terdaftar di bursa efek indonesia

Diah Pangesti Fauziah, Iskandar Iskandar, Anisa Kusumawardani

Abstract


Diah Pengesti Fauziah. 2019. Pengaruh Kompensasi Rugi Fiskal, Kepemilikan Institusi, Return on Asset, dan Leverage Terhadap Penghindaran Pajak Pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Dibawah bimbingan  Iskandar dan Anisa Kusumawardani. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari kompensasi rugi fiskal, kepemilikan institusi, return on asset, dan leverage terdapat penghindaran pajak pada perusahaan otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan diperoleh dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan otomotif tahun 2012-2017. Penelitian menggunkan metode purposive sampling dengan kriteria tertentu sehingga didapatkan 42 sampel yang sesuai dengan kriteria, dan terdapat outlier 11 sampel untuk memenuhi uji normalitas. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 31 sampel. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan software IBM SPSS Statistics 22.  Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan menunjukkan bahwa: 1) Kompensasi Rugi Fiskal berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak, 2) Kepemilikan Institusi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak, 3) Retun on Asset berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Penghindaran Pajak, 4) Leverage berpengaruh positif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak.

Keywords


Kompensasi rugi fiskal; kepemilikan institusi; return on asset; leverage; dan penghindaran pajak

References


Astuti, Titiek Puji dan Aryani, Anni (2016). Tren Penghindaran Pajak Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2001-2014. Jurnal Akuntansi. Vol. XX, No. 3.

Bernandhi, Riza. (2014). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Deviden, Leverage, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Diponegoro Journal of Accounting, Volume 3, Nomor 1.

Brian, Ivan dan Martani, Dwi. (2014) Analisis pengaruh penghindaran pajak dan kepemilikan keluarga terhadap waktu pengumuman laporan keuangan tahunan perusahaan. Finance and Banking Journal. Simposium Nasional Akuntansi XVII.

Darmawan, I Gede Hendy dan Sukartha, I Made. (2014). Pengaruh Penerapan Corporate Governance, Leverage, Return On Assets, Dan Ukuran Perusahaan Pada Penghindaran Pajak. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana. 9.1 143-161.

Dewinta, Ida Ayu Rosa dan Setiawan, Putu Ery. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, Leverage dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, Volume 14, Nomor 3.

Direktorat Jendral Pajak. (2013). Lebih Dekat Dengan Pajak. Direktorat Jendral Pajak. Jakarta.

Direktorat Jendral Pajak Kementerian Keuangan. (2018). Kompensasi kerugian fiskal. http://www.pajak.go.id/content/2212-kompensasi-kerugian-fiskal.

Dunbar, Amy. Higgins, Danielle. Phillips, Jhon and Plesko, George. (2011) What do measures of tax aggresiveness measure?. National Tax Association Proceedings from the 103rd Annual Conference in Chicago.

Faizah, Siti Nur. (2017). Pengaruh Return On Asset (ROA), Leverage, Kepemilikan Institusional dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi Volume 5, Nomor 2.

Fajar, Muhammad. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Akuntansi. Vol. 1. Edisi 1.

Gani, Irwan dan Amalia, Siti. (2015). Analisis Data : Aplikasi Statistik untuk Penentuan Bidang Ekonomi dan Sosial. Andi Offset. Yogyakarta.

Ghozali, Imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang

Handayani, Desi. (2013). Pengaruh Kecakapan Manajerial, Set Kesempatan Investasi dan Kepemilikan Pemerintah terhadap Tarif Pajak Efektif Perusahaan. 2013. Simposium Nasional Akuntansi XVI. Manado

Handayani, Mei Dwi (2018). Pengaruh Cooperate Governance, Intensitas Aset Tetap, Intensitas Persediaan dan Cooperate Risk Terhadap Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Bisnis dan Akuntansi.

Indahningrum, Rizka Putri, dan Ratih Handayani, 2009, Pengaruh Kepemilikan Manajerial,Kepemilikan Instritusional, Dividen, Pertumbuhan Perusahaan, Free Cash Flow, Profitabilitas terhadap Kebijakan Hutang. Jurnal Bisnis dan Akuntansi. Vol.11, No.3. Hlm :189-207.

Jensen, Michael. and Meckling, William. (1976) “Theory of The Firm: Managerial Behaviour, Agency Cost and Ownership Structureâ€. Journal of Financial Economics, 3, 305-360.

Juniarti, Agnes Andriyani Santosa. (2009). Pengaruh Good Corporate Governance, Voluntary Disclosure terhadap Biaya Hutang (Costs of Debt). Volume 11, Nomor 2.

Kasmir. (2010). Pengantar Manajemen Keuangan, Penerbit Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Kementerian Keuangan Republik Indonesia. (2018). Perekonomian Indonesia dan APBN 2017. https://www.kemenkeu.go.id/apbn2017.

Kurniasih, Tommy dan Sari, Maria Ratna. (2013). Pengaruh Return On Assets, Leverage, Corporate Governance, Ukuran Perusahaan dan Kompensasi Rugi Fiskal pada Tax Avoidance. Buletin Studi Ekonomi Volume 18, Nomor 1.

Liputan6. (2016). Realisasi Penerimaan Pajak 2015 Capai 81,5% dari Target. http://bisnis.liputan6.com/read/2403217/realisasi-penerimaan-pajak-2015-capai-815-dari-target.

Mardiasmo. (2011). Perpajakan Edisi Revisi 2011. Penerbit Andi. Yogyakarta.

Ngadiman dan Puspitasari, C. (2014). Pengaruh Leverage, Kepemilikan Institusional dan Ukuran Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak (Tax Avoidance) pada Perusahaan Sektor Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2012. Jurnal Akuntansi Vol. XVIII. No. 03.

Nurfadilah. (2017). Pengaruh Leverage, Ukuran Perusahaan dan Kualitas Audit Terhadap Penghindaraan Pajak, Seminar Nasional dan The 3rd Call for Syariah Paper.

Pajriyansyah, Ridwan. (2017). Pengaruh Leverage, Kompensasi Rugi Fiskal dan Manajemen Laba terhadap Penghindaran Pajak.

Pohan, Chairil Anwar. (2013). Manajemen Perpajakan. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Prihadi, Toto. (2013). Analisis Laporan Keuangan: Teori dan Aplikasi. Penerbit PPM. Jakarta.

Priyatno, Duwi. (2013). Mandiri Belajar Analisis Data Dengan SPSS. Mediakom.

Resmi, Siti. (2014). Perpajakan Teori dan Kasus Edisi 4. Salemba Empat. Jakarta.

Saifudin. (2016). Determinasi Returnon Asset, Leverage, Ukuran Perusahaan, Kompensasi Rugi Fiskal dan Kepemilikan Institusi Terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi WIGA Vol. 6 No. 2.

Sartono, Agus. (2012). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi Edisi 4. BPFE Yogyakarta. Yogyakarta.

Sutrisno. (2013). Manajemen Keuangan; Teori Konsep dan Aplikasi. Cetakan Ke-9, Ekonisis, Yogyakarta.

Tempo.co Investigasi. (2014). Prahara Pajak Raja Otomotif. https://investigasi.tempo.co/toyota/.

Undang-Undang No. 16 Tahun 2009 pasal 1. Tentang Ketentuan Umum Dan Tata Cara Perpajakan (KUP).

Undang-Undang No. 36 tahun 2008 Pasal 6 ayat 2 Tentang Pajak Penghasilan.

Waluyo, Teguh Muji. (2015). Pengaruh Return on Asset, Leverage, Ukuran Perusahaan, Kompensasi Rugi Fiskal dan Kepemilikan Institusi Terhadap Penghindaran Pajak. Simposium Nasional Akuntansi 18 Universitas Sumatera Utara, Medan.

Yunita, Ayu. (2012), Pengaruh Word of Mouth, Iklan, dan Atribut Produk Terhadap Keputusan Pembelian dan Loyalitas Konsumen, Jurnal Manajemen Teknologi, Volume 11.

Watts, Ross and Zimmerman, Jerold. (1986). Positive Accounting Theory. Prentice Hall. New York.

Zain, Mohammad. (2008). Manajemen Perpajakan. Salemba Empat. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiam.v5i3.6672

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiam.feb@gmail.com