Analisis penerapan sak etap dalam pencatatan dan penilaian persediaan pada ud. sinar surya di samarinda

Juminiyanti Juminiyanti, Hamid Bone, Ledy Setyawati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis pencatatan dan penilaian persediaan pada UD. Sinar Surya berdasarkan SAK ETAP. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif, yaitu metode analisis data dengan cara menggambarkan pencatatan dan penilaian sesuai dengan pedoman/penerapan persediaan yang berdasarkan SAK ETAP yang dilakukan oleh perusahaan UD. Sinar Surya, sedangkan yang menjadi alat analisis terkait penelitian ini yaitu SAK ETAP Bab 11 dengan menggunakan metode penilaian FIFO dengan metode pencatatan perpetual dan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data yang dipakai adalah metode observasi, wawancara dan studi pustaka. Analisa data dalam penelitian ini dengan mencatat hasil dokumentasi, mengorganisir data, serta memilah-milah untuk menjawab rumusan masalah kemudian mencari dan menemukan jawaban yang terkait dengan rumusan masalah. Hasil dari penelitian ini menunjukkan UD. Sinar Surya Samarinda tidak mencatat pengambilan pribadi berupa barang dagangan sehingga mengakibatkan selisih dengan perhitungan peneliti serta UD. Sinar Surya Samarinda tidak mengaplikasikan metode-metode pencatatan dan penilaian yang dianjurkan oleh Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) Bab 11 tentang Persediaan. Ini karena kurangnya pemahaman perusahaan tentang SAK ETAP.


Keywords


Persediaan barang dagang; pencatatan dan penilaian persediaan; SAK ETAP

References


Baridwan, Zaki. 2008. Intermediate Accounting, Edisi Kedelapan. BPFE-UGM. Yogyakarta.

. 2013. Intermediate Accounting, Edisi Kedelapan, Cetakan Kelima. BPFE-UGM. Yogyakarta.

Ikatan Akuntan Indonesia. 2012. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK), Cetakan Pertama. Salemba Empat. Jakarta.

. 2009. Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK-ETAP). Salemba Empat. Jakarta.

Jusup, Al-Hariyono. 2011. Dasar-dasar Akuntansi, Jilid 1 Edisi ke-7. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN. Yogyakarta.

Lubis, Arfan Ikhsan. 2010. Akuntansi Keperilakuan, Edisi Dua. Salemba Empat. Jakarta.

Mardiasmo. 2009. Akuntansi Keuangan Dasar, Cetakan Pertama. Fakultas Ekonomi UGM. Yogyakarta.

Martini, Dwi, Sylvia Veronica NPS, Ratna Wardhani, Aria Farahmita, dan Edward Tanujaya. 2012. Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK, buku 1. Salemba Empat. Jakarta.

Rangkuti, Fredy. 2007. Manajemen Persediaan. Rajawali Pers. Jakarta.

Revee, Warren, Duchac, Wahyuni, Soepriyanto, Jusuf, dan Djakman. 2009. Pengantar Akuntansi Adaptasi Indonesia, buku 1. Salemba Empat. Jakarta.

Rudianto. 2012. Pengantar Akuntansi. Erlangga. Jakarta.

Samryn. 2012. Pengantar Akuntansi, Edisi Revisi Buku satu. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Saripudin, Cecep. 2010. Analisis Pengaruh Variabilitas Harga Pokok Penjualan, Rasio Lancar, Financial Leverage, Variabilitas Persediaan, Ukuran Perusahaan, Intensitas Persediaan Terhadap Pemilihan Metode Akuntansi Persediaan. Jakarta.

Stice, Earl K. 2013. Intermediate Accounting. Published by U.S.A. South Western.

Suradi. 2009. Akuntansi Pengantar I. Greva Media. Yogyakarta.

Syailendra, Brian. 2013. Analisis Faktor-faktor yang Berpengaruh Terhadap Pemilihan Metode Penilaian Persediaan. Semarang.

Waluyo. 2010. Akuntansi Pajak, Edisi Ketiga. Salemba Empat. Jakarta.

Weygandt, Jerry J., Donal E.Keiso, dan Paul D.Kimmel. 2009. Accounting Principles, 7 th Book 1. Ali Akbar Yulianto, Wasilah, Rangga Handika (terjemahan). Accounting Principle: Pengantar Akuntansi. Salemba Empat. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiam.v3i3.3020

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiam.feb@gmail.com