Pengaruh Financial Distress, Reputasi Kap, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Delay (Studi Empiris Pada Perusahaan Sub Sektor Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

Kiki Irba Maulida, Fibriyani Nur Khairin

Abstract


Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh financial distress, reputasi KAP, dan ukuran perusahaan terhadap audit delay. Penelitian ini dilakukan pada perusahan sub sektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2021. Jumlah sampel sebanyak 60 perusahaan dengan 180 data observasi, menggunakan teknik purposive sampling. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah metode regresi linier berganda model data panel. Berdasarkan hasil analisis ditemukan hasil  ditolak, hal ini dapat terjadi karena ketika tingkat hutang meningkat tetapi perusahaan tetap dapat mengelola hutangnya dengan baik tentunya hal itu tidak menjadi ancaman besar perusahaan untuk berada dalam situasi financial distress yang dapat mengakibatkan audit delay.  diterima,  hal tersebut dapat terjadi karena KAP beraliansi Big Four memiliki sumber daya yang lebih besar yang digunakan dalam pekerjaan auditnya sehingga dapat meminimalisir terjadinya audit delay.  diterima, hal tersebut terjadi karena perusahaan dengan ukuran besar memiliki aset yang besar juga yang tentunya memiliki informasi yang luas dan memudahkan auditor memperoleh informasi.


Keywords


financial distress;reputasi KAP;ukuran perusahaan;audit delay

References


Abbas, D. S., Hakim, M. Z., dan Rustandi, R. (2015). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Opini Audit dan Reputasi Kantor Akuntan Publik terhadap Audit Delay. Jurnal Akuntansi Universitas Muhammadiyah Tanggerang.

Adhika Wijasari, L. K., dan Ary Wirajaya, I. G. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Fenomena Audit Delay di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Akuntansi, 31 (1), 168.

Alfraih, M. M. (2016). Corporate governance mechanisms and audit delay in a joint audit regulation. Journal of Financial Regulation and Compliance, 24, (3).

Amalia, R., dan Daito, A. (2019). Determinan Audit Delay Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017. Diponegoro Journal of Accounting, 11 (1), 1–14.

Ambarwati, S., Astuti, T., dan Azzahra, S. (2021). Determinan Nilai Perusahaan Sebelum dan pada Masa Pandemic COVID-19. Business Economic, Communication, and Social Sciences (BECOSS) Journal.

Darmawan Suwandi, E. (2021). Kualitas Audit Perusahaan Pada Masa Pandemic Covid 19 (Studi Literatur). Jurnal Akuntansi Keuangan Dan Bisnis, 14(1), 2021.

F. A, P. (2020). Dampak Coronavirus Disease (Covid-19) Terhadap Industri Food & Beverages. Jurnal Manajemen Bisnis, 33 (2)(1), 1–6.

Darmawan Suwandi, E. (2021). Kualitas Audit Perusahaan Pada Masa Pandemic COVID-19 (Studi Literatur). Jurnal Akuntansi Keuangan Dan Bisnis, 14 (1).

Hery. (2019). Akuntansi Dasar 1 dan 2. PT Grasindo. Jakarta: Anggota Ikapi.

Jumingan. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Bumi Aksara, Surakarta: Remaja Rosdakarya, 3 (2).

Listyaningsih, D. F., dan Cahyono, Y. T. (2018). Pengaruh karakteristik perusahaan dan financial distress terhadap audit delay (studi emipiris perusahaan manufaktur terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Muliantari, N. P. I. A., dan Latrini, M. Y. (2017). Ukuran Perusahaan sebagai Pemoderasi Pengaruh Profitabilitas dan Financial Distress terhadap Audit Delay pada Perusahaan Manufaktur. E-Jurnal Akuntansi, 20 (3), 1875–1903.

Pattinaja, E. M., dan Siahainenia, P. P. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Opini Auditor dan Umur Perusahaan Terhadap Audit Delay. Journal of Physics A: Mathematical and Theoretical, 44 (8).

Prakoso, F. A. (2020). Dampak Coronavirus Disease (COVID-19) terhadap Industri Food and Beverages. Jurnal Manajemen Bisnis, 33 (2) (1), 1–6.

Qatrunnada, W. (2020). Pengaruh International Financial Reporting Standards (IFRS), Komite Audit, Kepemilikan Publik, Financial Distress Dan Audit Tenure terhadap Lamanya Waktu Penyelesaian Audit (Audit Delay) (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Skripsi. Universitas Pancasakti Tegal

Santoso, B. (2015). Keagenan (Agency) Prinsip-Prinsip Dasar, Teori, dan Problematika Hukum Keagenan Cetakan 1. Ghalia Indonesia. Bogor: Katalog Dalam Terbitan (KTD)

Sari, H. K., dan Priyadi, M. P. (2016). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Manufaktur Tahun 2010-2014. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 5 (6).

Setiawan, Y. D., Rahayu, M., dan Emarawati, J. A. (2022). Leverage, Firm Size, dan Ukuran Kantor Akuntan Publik terhadap Audit Delay. Ikraith Ekonomika,

Sihaloho, S. N. R., dan Suzan, L. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Reputasi KAP dan Komite Audit terhadap Audit Delay. E-Proceeding of Management, 5 (1).

Sopiah, S., dan Arif, E. M. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan dan ROA terhadap Waktu Audit Laporan Keuangan Pada Perusahaan Perdagangan. Jurnal Akuntansi FE-UB, 16 (1), 98 – 112.

Suhayati, E. (2021). Auditing Teori dan Praktik dasar Pemeriksaan Akuntansi Publik. Rekayasa Sains.

Sundana, I. M. (2015). Manajemen Keuangan Perusahaan. PT Erlangga. Jakarta.

Thohiroh, L. A., dan Aisyaturrahmi. (2022). Apakah Kualitas Audit dapat Mempengaruhi Audit Report Lag di Masa Pandemi COVID-19?. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Aku), 6 (1), 577–595.

Verawati, N., dan Wirakusuma, M. (2016). Pengaruh Pergantian Auditor, Reputasi KAP, Opini Audit, Dan Komite Audit Dalam Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi, 17 (2), 1083–1111.

Wahyuningsih, S. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, dan (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI). E-Journal Ekonomi Bisnis Dan Akuntansi.

Yennisa, Y. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran KAP dan Auditor Internal terhadap Audit Delay. Jurnal Akuntansi, 5 (2).




DOI: https://doi.org/10.30872/jiam.v8i2.13057

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiam.feb@gmail.com