Implementasi Manajemen Sumber Daya Insani di Pondok Pesantren Hidayatullah Balikpapan

Suci Permata Indah, Robiansyah Robiansyah, Abdul Gafur

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan etnometedologi Islam. Penelitian ini dilakukan di Pondok Pesantren Hidayatullah Balikpapan dengan melibatkan 3 informan sebagai sumber informasi penelitian. Pada penelitian ini data yang digunakan merupakan data yang bersumber dari data primer dan sekunder. Data penelitian ini diperoleh melalui observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Tahapan analisis data terdiri dari indeksikalitas, refleksivitas, aksi kontekstual, Penyajian Common Sense Knowlwdge of Social Structures dan integrasi Common Sense Knowlwdge of Social Structures dengan kandungan al-Qur’an dan Hadist. Hasil penelitian menunjukan bahwa pondok pesantren Hidayatullah Balikpapan tidak hanya menerima calon pendidik dan kependidikan dari alumni perguruan tinggi milik Hidayatullah itu sendiri tetapi juga membuka rekrutmen bagi pelamar diluar alumni perguruan tinggi milik Hidayatullah dengan persyaratan siap berkomitmen dan mengikuti segala aturan yang telah dibuat. Sehingga pada proses perekrutan di pondok pesantren Hidayatullah tidak ada unsur nepotisme dalam merekrut calon pendidik dan kependidikannya.


Full Text:

PDF

References


Al-Khalidi, Dr. Shalah Abdul Fatah. 2017. Mudah Tafsir Ibnu Katsir Jilid 5. Jakarta: Maghfira Pustaka.

“Al-Qasas - القصص Qur’an Kemenag.â€

Fitri, Sonia. 2014. “Direktorat Pendidikan Diniyah Dan Pondok Pesantren Kementerian Agama RI Mengapa Harus Pilih Pendidikan Pesantren? Ini Jawabannya - Direktorat Pendidikan Diniyah Dan Pondok Pesantren Kementerian Agama RI.†http://ditpdpontren.kemenag.go.id/berita/.

“Hadits Bukhari Nomor 6015 Tafsirq.â€

Ibrahim, Abu Sinn, and Ahmad. 2006. Manajemen Syariat. Jakarta: Raja Grafindo.

Nahdhah, Najmatun. 2017. “Strategi Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Keunggulan Kompetitif (Studi Kasus Di Pondok Pesantren Hidayatullah Balikpapan).†Universitas Islam Negeri.

Sulthon, Muhammad, and Mohammmad Khusnuridlo. 2006. Manajemen Pondok Pesantren Dalam Perspektif Global. Yogyakarta: Presindo LB.

Sunyoto, Agus. 2005. Sejarah Pendidikan Pesantren Dan Bagaimana Pesantren Dihabisi Nalar Barat. kediri: Kaum Muda NU.

Thohari, Hamim. 2001. Sistem Pengkaderan Dan Dakwah Hidayatullah. Jakarta: dewan Pimpinan Pusat Hidayatullah.

Vandestra, Muhammad. 2017. Kitab Hadist Shahih Bukhari Ultimate. Dragon Promedia.




DOI: https://doi.org/10.29264/jesm.v1i1.9494

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Ekonomi Syariah Mulawarman


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ekonomi Syariah Mulawarman (JESM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jesm.feb@gmail.com