Studi Komparatif: Pengentasan Kemiskinan melalui ZIS dan Wakaf Uang

Muhammad Syafa'at Yaasin, Nisa Uswatun Hasanah, Dhiene Ghalyanisa Ianovsky, Fifit Fitriyani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui instrumen yang memiliki dampak optimal dalam pengentasan kemiskinan. Implikasi penelitian ini adalah masyarakat dapat mengalokasikan dengan tepat pendapatan yang terbatas pada ZIS atau wakaf uang. Penelitian ini menggunakan teknik penelitian kualitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Pengumpulan data dilakukan menggunakan metode studi kepustakaan dengan teknik analisis data menggunakan tahapan uji kredibilitas, dependabilitas, reduksi data, penyajian data, simpulan, dan triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ZIS dengan wakaf uang memiliki dampak yang signifikan pada pengentasan kemiskinan. Berdasarkan data yang ada, ZIS lebih unggul dibandingkan dengan wakaf uang. Hal tersebut dikarenakan skala ZIS jauh lebih besar daripada wakaf uang, baik dari segi penghimpunan hingga penyalurannya. Namun, ada perbedaan yang mendasar dari ZIS dan wakaf uang yaitu pada ketahanan harta pokoknya. Secara jangka panjang wakaf uang lebih unggul dari ZIS karena wakaf uang harta pokoknya kekal, sedangkan ZIS tidak kekal. Instrumen ZIS cenderung bersifat konsumtif dan menargetkan pada pemenuhan kebutuhan pokok, diantaranya makanan. Selain itu, ZIS dapat disalurkan secara langsung tanpa harus melalui proses pengolahan. Sedangkan wakaf tidak menargetkan pada pemenuhan kebutuhan pokok berupa makanan dan tidak dapat disalurkan secara langsung. Oleh karena itu, ZIS memiliki dampak yang lebih signifikan terhadap pengentasan kemiskinan.

Keywords


ZIS; Cash Waqf; Poverty

Full Text:

PDF

References


Abdullah, J. (2018). Tata Cara Dan Pengelolaan Wakaf Uang Di Indonesia. ZISWAF: Jurnal Zakat Dan Wakaf.

Abdussamad, Z. (2021). Metode Penelitian Kualitatif (P. Rapanna (ed.); Cetakan I). CV Syakir Media Press.

Abu Bakar, I., & Darussalam, D. (2021). Efektivitas Pelaksanaan Zakat Pada Baznas Di Kota Palopo. Qadauna: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Hukum Keluarga Islam, 2(3), 436–449. https://doi.org/10.24252/qadauna.v2i3.17745

Achmad, N., Mahdum, M., Hosen, M. N., Noor, Z., Sakwan, S., Kurniawan, R., Chamdani, N., Sudrajat, A., Amin, K., Suminto, Hudori, M., Purwakananta, M. A., & Zayadi, A. (2021). Outlook Zakat Indonesia 2022. Pusat Kajian Strategis Badan Amil Zakat Nasional (Puskas BAZNAS).

Al Arif, M. N. R. (2012). Wakaf Uang dan Pengaruhnya terhadap Program Pengentasan Kemiskinan di Indonesia. Jurnal Indo-Islamika, 2(1), 17–29. https://doi.org/10.15408/idi.v2i1.1649

Ali, A., & Zaki, I. (2017). Masalah Pendayagunaan Wakaf Tunai Bidang Pendidikan Pada Baitul Maal Hidayatullah Surabaya. Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan, 4(9), 726. https://doi.org/10.20473/vol4iss20179pp726-740

Amin, K. (2023). Tata Kelola Kebijakan Zakat Wakaf. https://docs.google.com/presentation/d/1zJvjUYdiyYyEoEdH_-qmrIkecVju6O0N/edit#slide=id.p1

Anggraeni, F. S. (2020). Kinerja keuangan rumah sakit syariah: pendekatan Maqashid Syariah Concordance (MSC). Imanensi: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi Islam, 5(2), 104–115. https://doi.org/10.34202/imanensi.5.2.2020.104-115

Arwady, & Shabri, M. (2021). Efektifitas Zakat, Infak, dan Sedekah (ZIS) Produktif dalam Pengentasan Kemiskinan di Kota Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Pembangunan, 6(3), 150–161.

Asmarani, M., & Kusumaningtias, R. (2019). Akuntabilitas Lembaga Amil Zakat dalam Perspektif Maqashid Syariah : Studi Pada Yayasan Dana Sosial Al Falah Surabaya Marlia Asmarani Jurusan Akuntansi , Fakultas Ekonomi , Universitas Negeri Surabaya Rohmawati Kusumaningt. AKUNESA Jurnal Akuntansi Unesa, 8(1).

Aswin Fahmi D. (2019). gi Penghimpunan Dan Penyaluran Zakat, Infaq, Shadaqah Pada Lembaga Amil Zakat Infaq Shadaqah Muhammadiyah (LAZISMU) Kota Medan.

Atabik, A. (2016). Peranan zakat dalam pengentasan kemiskinan. In ZISWAF: Jurnal Zakat Dan Wakaf. journal.iainkudus.ac.id.

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). (2019). Statistik Zakat Nasional 2018.

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). (2020). Statistik Zakat Nasional 2019.

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). (2021). Laporan Pengelolaan Zakat Nasional Tahun 2020.

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). (2022). Laporan Pengelolaan Zakat Nasional Tahun 2021.

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS). (2023). Laporan Pengelolaan Zakat Nasional Tahun 2022.

Badan Pusat Statistik. (2023). Paparan Berita Resmi Statistik.

Badan Wakaf Indonesia (BWI). (2022). Indeks Wakaf Nasional.

Charities Aid Foundation. (2022). World Giving Index 2022: A global view of giving trends. www.cafonline.org to

Daria, D. (2022). Pancasila Sebagai Paradigma Dalam Menjaga Kerukunan Antar Umat Beragama Di Indonesia ( Studi Kasus Di Kelurahan Pancur Kabupaten Lingga). Jurnal Partisipatoris, 4(2), 12–27. https://doi.org/10.22219/jp.v4i2.23102

Daud, M., Aziz, A. A., & Zulpawati, Z. (2023). Peran Program Baznas Microfonance Dalam Mengurangi Kemiskinan Di Lombok Barat. Jesya, 6(2), 1245–1255. https://doi.org/10.36778/jesya.v6i2.1248

Dwi, I. (2019). Pengaruh Literasi Terhadap Kepercayaan Muzaki Pada Lembaga Pengelola Zakat Dengan Akuntabilitas Dan Transparansi Sebagai Variabel Inte. Economic Education Analysis Journal, 2(1), 18–23.

Fad, M. F. (2021). Wakaf Linked Sukuk Dalam Perspektif Maqashid Syari’ah. Journal of Islamic Studies and Humanities, 6(1), 44–62. https://doi.org/10.21580/jish.v6i1.8150

Faizah, N., & Oktarina, A. (2023). Analisis Strategi BAZNAS Provinsi Bengkulu Dalam Upaya Mempertahankan Eksistensi UMKM Dengan Pendekatan Maqashid Syariah. Al-Intaj : Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 9(1), 45. https://doi.org/10.29300/aij.v9i1.9751

Fauziah, H., Hafidhuddin, D., & Tanjung, H. (2018). Analisis Maqashid Asy-Syariah Dalam Pengelolaan Zakat Oleh Negara. Kasaba: Journal of Islamic Economy, 11(2), 102–127.

Fitria, A. (2017). Social Entrepreneurship dalam Perspektif Maqashid Al Syariah. Iqtisad: Reconstruction of Justice …, 4(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31942/iq.v4i1.2002

Fristikawati, Y. (2023). Tinjauan Hukum Perlindungan Lingkungan Terkait Kemiskinan dan Keamanan Manusia (Human Security). Jurnal Paradigma Hukum Pembangunan, 8(1), 102–114.

Hadi Ryandono, M. N., & Hazami, B. (2016). Peran dan Implementasi Waqaf Dalam Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat. Inferensi, 10(1), 239. https://doi.org/10.18326/infsl3.v10i1.239-264

Hafizd, J. Z. (2022). Pengembangan Wakaf Tunai Melalui Dakwah Berbasis Masjid. ORASI: Jurnal Dakwah Dan Komunikasi.

Hafizd, J. Z., & Mardiatta, D. (2021). Urgensi Zakat, Infak, dan Sedekah di Masa Pendemi Covid-19 Prespektif Maqasid Syariah. Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah, 6(2), 215. https://doi.org/10.24235/jm.v6i2.9186

Hanafi, F. M., Khourin, D. S., Hidayanti, E., & ... (2023). Implementasi Wakaf Tunai dalam Meningkatkan Stabilitas Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat di Indonesia. Digital Bisnis: Jurnal ….

Handayani, N. A., & Huda, M. (2023). Analisis Pengelolaan Wakaf Uang pada Dompet Dhuafa Kalimantan Timur. Jurnal Ekonomi Syariah Mulawarman (JESM, 2(2), 55.

Hapsari, et al., M. I. (2016). Zakat Distribution in Maqasid Al-Shariah Framework. Journal of Islamic Financial Studies, 2(2), 15–25. https://doi.org/10.12785/jifs/020202

Hardiati, N. (2020). Wakaf Tunai (Cash Waqf) Menurut Persfektif Ulama Dan Tinjauan Maqashid Syari’Ah. AKSELERASI: Jurnal Ilmiah Nasional, 2(3), 106–117. https://doi.org/10.54783/jin.v2i3.322

Hastuti, Q. A. W. (2017). Infaq Tidak Dapat Dikategorikan sebagai Pungutan Liar. ZISWAF: Jurnal Zakat Dan Wakaf.

Haughton, J., & Khandker, S. R. (2009). Handbook on Poverty and Inequality. In Handbook on Poverty and Inequality. The World Bank. https://doi.org/10.1596/978-0-8213-7613-3

Hayati, F., & Soemitra, A. (2022). Filantropi Islam dalam Pengentasan Kemiskinan. E-Mabis: Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Bisnis, 23(2), 109–121. https://doi.org/10.29103/e-mabis.v23i2.866

Hidayat, A. A. (2017). Konsep Harta Perspektif Maqasid Al- Syari‘ah dan Implementasinya pada Wakaf Tunai. Bilancia, 11(2), 235–266.

Iqbal, M. (2019). Hukum Zakat dalam Perspektif Hukum Nasional. Jurnal Asy-Syukriyyah, 20(1), 26–51. https://doi.org/10.36769/asy.v20i1.43

Irawan, D., & Mutmainah, A. D. (2022). Peran Pendidikan Agama Islam dalam Membentuk Kepribadian Yang Mulia. Symfonia: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(2), 97–110.

Jacobus, E. H., Kindangen, P. ., & Walewangko, E. N. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemiskinan Rumah Tangga di Sulawesi Utara. Jurnal Pembangunan Ekonomi Dan Keuangan Daerah, 19(3), 86–103. https://doi.org/10.35794/jpekd.19900.19.7.2018

Kadir, A., Hakim, M. R., Syam, F., & Karim, M. S. (2020). Pengunaan Dana Zakat Pada Korban Covid-19 Perspektif Maqashid Syariah. Al-Tafaqquh: Journal of Islamic Law, 1(2), 107. https://doi.org/10.33096/al-tafaqquh.v1i2.61

Karim, M. (2020). Pengelolaan Wakaf Uang Dengan Cara Investasi Pada Surat Berharga Syariah Negara Dalam Skema Sukuk Berbasis Wakaf (Cash Waqf-Linked Sukuk) Ditinjau Dari Hukum Wakaf. JCA of Law, 1(2), 326–347. https://jca.esaunggul.ac.id/index.php/law/article/view/35

Kementerian Keuangan RI. (2019). Strategi Pengembangan Wakaf Uang dalam Rangka Pendalaman Pasar Keuangan Syariah. Ringkasan Eksekutif, 5.

Kholid, A. N. (2020). Dampak Zakat, Infak dan Sedekah (Zis) Terhadap Penurunan Tingkat Kemiskinan Dan Percepatan Pengentasan Kemiskinan. Jurnal Bina Ummat: Membina Dan Membentengi Ummat, 2(01), 65–105. https://doi.org/10.38214/jurnalbinaummatstidnatsir.v2i01.40

Komariyah, O. (2020). Analisis Implementasi Maqashid Syariah Pada Lembaga Pengelola Zakat Dalam Membangun Konsep Pemberdayaan Masyarakat. Islaminomic Jurnal: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 4(1), 118–134.

Kulsum, U., & Septiana, A. (2022). Potensi Cash Waqf Sebagai Solusi Kemiskinan Di Indonesia. Proceedings of Islamic Economics …, 1(2), 542–560.

Lestari, L. I., Masruchin, & Lathifah, F. N. (2022). Penyaluran Dana Filantropi Pada Program Ekonomi. Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 5(1), 185–198.

Lubis, H. (2020). Potensi dan strategi pengembangan wakaf uang di indonesia. Islamic Business and Finance.

Mardani. (2012). Fiqh Ekonomi Syariah: Fiqh Muamalah. Kencana Prenada Media.

Md Nawi, N. H., & Ismail, M. (2018). Philosophy of higher education waqf: A review. Journal of Techno Social, 10(2), 42–49.

Mekarisce, A. A. (2020). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data pada Penelitian Kualitatif di Bidang Kesehatan Masyarakat. Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat : Media Komunikasi Komunitas Kesehatan Masyarakat, 12(3), 145–151. https://doi.org/10.52022/jikm.v12i3.102

Miftakhuddin, M., Lestari, K. T., Aniroh, A., & Adinugraha, H. H. (2021). Pendayagunaan Wakaf di Tengah Pandemi Covid-19 Dalam Perspektif Maqashid Al-Syariah. IQTISHADUNA: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 10(1), 76–90. https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v10i1.313

Mubarok, A. Z. S. (2021). Literasi Wakaf Uang Berbasis Masjid: Literation of Cash Waqf based On Mosque. Jurnal Bimas Islam, 14(1), 133–160. https://jurnalbimasislam.kemenag.go.id/jbi/article/view/355

Mubarokah, I., Beik, I. S., & Irawan, T. (2018). Dampak Zakat terhadap Kemiskinan dan Kesejahteraan Mustahik (Kasus : BAZNAS Provinsi Jawa Tengah). Al-Muzara’ah, 5(1), 37–50. https://doi.org/10.29244/jam.5.1.37-50

Mughniyah, M. J. (2007). Fiqih Lima Mazhab (Cet. 6). Lentera.

Mulyono, S. H. (2020). Peran Wakaf Sebagai Instrumen Keuangan Publik Dalam Perekonomian. Kasaba: Jurnal Ekonomi Islam, 13(2), 122–137. http://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/KASABA

Murobbi, M. N., & Usman, H. (2021). Pengaruh Zakat, Infak Sedekah, dan Inflasi Terhadap Kemiskinan di Indonesia. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 4(2), 846–857. https://doi.org/10.36778/jesya.v4i2.390

Nawir, A., Syamsuddin, S., & Jusniaty, J. (2022). Penerapan Program Sustainable Development Goals (Sdgs) Desa Polewali dalam Mengurangi Kemiskinan. Demokrasi: Jurnal Ilmu Pemerintahan UM Lampung, 2(1), 1–18. https://doi.org/10.36269/dmkr.v1i3.784

Nurwati, N. (2008). Kemiskinan : Model Pengukuran , Permasalahan dan Alternatif Kebijakan. Jurnal Kependudukan Padjadjaran, 10(1), 1–11.

Pratiwi, F. S. (2023). Pengumpulan Zakat di Indonesia Capai Rp22,43 Triliun pada 2022. https://dataindonesia.id/varia/detail/pengumpulan-zakat-di-indonesia-capai-rp2243-triliun-pada-2022

Puskas BAZNAS. (2023). Outline Zakat Indonesia 2023. 57.

Qolbi, R. N. (2021). Gerakan Wakaf Kampus: Optimalisasi Gerakan Nasional Wakaf Uang (GNWU) Di Lingkungan Kampus Menuju SDGs. Al-Awqaf: Jurnal Wakaf Dan Ekonomi Islam, 14(1), 65–86.

Rizal, F., & Mukaromah, H. (2020). Filantropi Islam Solusi Atas Masalah Kemiskinan Akibat Pandemi Covid-19. AL-MANHAJ: Jurnal Hukum Dan Pranata Sosial Islam, 3(1), 35–66. https://doi.org/10.37680/almanhaj.v3i1.631

Rizaty, M. A. (2023). Mayoritas Penduduk Indonesia Beragama Islam pada 2022. https://dataindonesia.id/varia/detail/mayoritas-penduduk-indonesia-beragama-islam-pada-2022

Rofiqoh, S. N. I., Ala’uddin, M., Sukmana, R., & Ratnasari, R. T. (2020). Model Islamic Corporate Governance pada Pengelolaan Wakaf Uang Berbasis Wirausaha (S. R. Ajija (ed.)). Scopindo Media Pustaka.

Rusydiana, A. S., & Devi, A. (n.d.). Analisis Pengelolaan Dana Wakaf Uang Di Indonesia : Pendekatan Metode Analytic Network Process ( Anp ).

Saiful Muchlis. (2021). Indikator Kinerja Dan Manajemen Bidang Lingkungan Dalam Konsep Maqashid Syariah. Imanensi: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi Islam, 6(2), 89–100. https://doi.org/10.34202/imanensi.6.2.2021.89-100

Sancoyowati, F. (2018). Wakaf Sebagai Instrumen Kebijakan Pemerintah Untuk Mengatasi Eksternalitas Barang Publik (Perspektif Maqashid Syari’Ah). El Dinar, 5(2), 7. https://doi.org/10.18860/ed.v5i2.5236

Sari, E. K. (2006). Pengantar Hukum Zakat dan Wakaf. Grasindo.

Sari, M. (2020). Penelitian Kepustakaan Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA. NATURAL SCIENCE : Jurnal Penelitian Bidang IPA Dan Pendidikan IPA, 6(1), 41–53.

Sinta Nuriah, Z. I. B. (2022). Efektifitas Pendistribusian dan Pendayagunaan ZIS dalam Mengentaskan Kemiskinan ( Studi Pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Probolinggo ). Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 8(02), 1373–1380.

Sofiah, R., Hidayah, R., Studi, P., Guru, P., Dasar, S., & Maret, U. S. (2020). Analisis Karakteristik Sains Teknologi Masyarakat ( Stm ) Sebagai Model Pembelajaran : Sebuah Studi Literatur ( Sts ) As A Model Of Teaching : 7, 1–18.

Suryawati, C. (2005). Memahami Kemiskinan Secara Multidimensional. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan, 08(03), 121–129.

Syamsul Hidayat, Sudarno Shobron, Muthoifin, E. C. (2020). Pancasila and Communism Perspectives on Islamic Thought. International Journal of Psicososial Rehabilitation, 24(8), 3500–3508.

Syamsuri, Perdi, P. F. R., & Aris Stianto. (2020). Potensi Wakaf di Indonesia (Kontribusi Wakaf dalam Mengurangi Kemiskinan). Malia: Jurnal Ekonomi Islam, 12(1), 79–94. https://doi.org/10.35891/ml.v12i1.1939

Tho’in, M., & Prastiwi, I. E. (2015). Wakaf Tunai Perspektif Syariah. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam.

Toriquddin, M. (2015). Pengelolaan Zakat Produktif Di Rumah Zakat Kota Malang Perspektif Maqashid Al-Syariah Ibnu ‘Asyur. ULUL ALBAB Jurnal Studi Islam, 16(1), 62. https://doi.org/10.18860/ua.v16i1.2839

Zuhaili, W. (2010). Fiqih Imam Syafi’i. Almahira.

Zuhaili, W. (2011). Fiqih Islam wa Adillatuhu. Gema Insani.

Zulianna, E., & Priyatno, P. D. (2022). Optimalisasi Pendistribusian ZIS dalam Pengentasan Kemiskinan di BAZNAS Kota Bogor Berdasarkan Perspektif Maqashid Al-Syari’ah. NUKHBATUL ’Ulum: Jurnal Bidang Kajian Islam, 8(2), 146 – 157.




DOI: https://doi.org/10.30872/jesm.v3i1.14226

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Muhammad Syafa'at Yaasin, Nisa Uswatun Hasanah, Dhiene Ghalyanisa Ianovsky, Fifit Fitriyani


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ekonomi Syariah Mulawarman (JESM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jesm.feb@gmail.com