Pengaruh online marketing terhadap kepuasan pelanggan makanan minuman khas Riau di Pekanbaru

Dewi Sartika, Sri Mulyana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh online marketing yang terdiri dari product, price, customer service dan security terhadap kepuasan pelanggan makanan minuman khas Riau di Pekanbaru. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebar angket kepada pelanggan yang telah melakukan pembelian makanan minuman khas Riau secara online.  Teknik pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling, dengan syarat telah melakukan pembelian makanan minuman khas Riau secara online minimal 3 kali. Jumlah sampel yang dgunakan yaitu sebanyak 155 orang pelanggan. Pengolahan data dilakukan menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa product, customer service dan security berpengaruh secara parsial, sedangkan price tidak berpengaruh secara parsial terhadap kepuasan pelanggan. Secara simultan online marketing berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan makanan minuman khas Riau di Pekanbaru.


Keywords


Product; price; customer service; security; Online Marketing; kepuasan pelanggan

References


BPS. (2019). Statistik E-Commerce 2019. https://www.bps.go.id.

BPS. (2020). Statistik E-Commerce 2020. https://www.bps.go.id.

Chakti, Andi Gunawan. (2019). The Book of Digital Marketing. Celebes Media Perkasa

Fahrika, Afifa , Rachma dan Slamet, Afi Rachmat.(2019). Pengaruh Online Marketing dan E-Service Quality terhadap Loyalitas dengan Kepuasan sebagai Variabel Intervening pada Online Shop Yoyism Malang. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen. Vol.08 No.4

Harinaldi. (2005). Statistic untuk Teknik dan sains. Erlangga Jakarta.

Indrasari, M. (2019). Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Unitomo Press, Surabaya.

Irawan,Handi., 2002,, 10 Prinsip Kepuasan Pelanggan, Elex Media Komputindo, Jakarta.

Kinasih, Bondan Satrio dan Albari. 2012. Pengaruh Persepsi Keamanan dan Privasi terhadap Kepuasan dan Kepercayaan Konsumen Online. Journal Siasat Bisnis. Vol 16 no 1 januari 2012hal 25-38

Kirthi Kalyanam & Shelby McIntyre. (2002). The E-Marketing Mix: A Contribution of the E-Tailing Wars Kirthi Kalyanam & Shelby McIntyre

Kotler, Philip, and Keller, K. lane. (2009). Manajemen Pemasaran. Edisi 13 Jilid 1. Erlangga Jakarta.

Maulidasaria, Cut Devi dan Damru. (2020). Dampak Pemasaran Online di Era Covid-19. Jurnal Bisnis dan Kajian Strategi Manajemen Volume 4 Nomor 2.

Morissan. (2016). Statistik Sosial. Kharisma Putra Utama.

Sunyoto, D. (2018). Konsep Dasar Riset Pemsaran dan Perilaku Konsumen. CAPS (Center fo Academic Publishing Service).

Riduwan dan Sunarto. (2014). Pengantar Statistika untuk Penelitian:Pendidikan,Sosial, Komunikasi, Ekonomi dan Bisnis. Alfabeta.

Rukajat, A. (2018). Pendekatan Penelitian Kuantitatif: Quantitative Research Approach. Deepublish.

Tjiptono dan Chandra, G. ( 2011). Service, Quality, & Satisfaction. Edisi Ketiga. Yogyakarta: ANDI




DOI: https://doi.org/10.30872/jinv.v18i4.11714

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Dewi Sartika, Sri Mulyana


Crossref logo 

Editorial Address

INOVASI: Jurnal ekonomi, keuangan dan manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: INOVASI: Jurnal ekonomi, keuangan dan manajemen