Peran rekruitmen, seleksi, dan penempatan: analisis kinerja karyawan

Shalahuddin Shalahuddin, Nikolaus Likuwatan Werang, Suaib Suaib, Huriati Huriati, Jeni Kamase

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menjelaskan seberapa besar pengaruh proses rekruitmen, seleksi, dan penempatan kerja terhadap kinerja karyawan PT. XYZ. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan metode angket atau kuesioner. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling dengan jumlah sample sebanyak 95 karyawan. Selanjutnya dilakukan uji hipotesis menggunakan model regresi linier berganda dengan uji t (parsial) dengan bantuan program SPSS. Hasil analisis regresi berganda dengan uji t (parsial) dengan bantuan program SPSS terdapat pengaruh negatif dari variabel proses rekruitmen terhadap kinerja, seleksi berpengaruh positif terhadap kinerja, dan penempatan kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan PT. XYZ.


Keywords


Kinerja; proses rekruitmen; seleksi; penempatan kerja

References


Akbar, Rahman. 2018. Pengaruh Penempatan dan Pengalaman Kerja terhadap Prestasi Kerja (Studi pada Pegawai Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Buton). Skripsi. Universitas Islam Negeri Alauddin Makasar

Aldilaningsari, Yovita, Musadieq, Mochammad Al, Hakam, Moch.Soe’oed. 2014. Pengaruh Penempatan Kerja terhadap Kinerja (Studi pada Karyawan Pt. Bank Jatim Cabang Malang). Jurnal Administrasi Bisnis. Vol. 9 No. 1. hal:1

Anissa, Adriana. 2017. Pengaruh Stres Kerja Dan Konflik Peran Terhadap Kinerja Karyawan Pdam Way Rilau Bandar Lampung. Skripsi. Universitas Lampung

Atikawati, Ena, Udjang Raswan. 2016. Strategi Rekrutmen dan Seleksi terhadap Kinerja Karyawan pada Pondok Pesantren Wahid Hasyim Yogyakarta. JPSB Vol.4 No.1, 2016

Atkhan, Margono. A, Riad Gunthar. 2013. Pengaruh Penempatan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Timur. eJournal Administrative Reform, 2013, 1 (1): 257-271 ISSN 0000-0000, ar.mian.fisip-unmul.ac.id © Copyright 2013

Avena, Ria Erawati. 2018. Pengaruh Rekrutmen, Seleksi dan Pengembangan Sumber Daya Manusia terhadap Kinerja Karyawan pada Bank Btn Syariah Yogyakarta. Skripsi. Institut Agama Islam Negeri Salatiga

Avisena, Ibnu Al. 2016. Pengaruh Seleksi dan Penempatan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Bagian Divisi Produksi di Pt. Barata Indonesia Persero Gresik. Jurnal Aplikasi Administrasi Vol.19 No. 1. hal: 19

Aziz. Moh. Abdul. 2012. Pengaruh Proses Seleksi terhadap Kinerja Karyawan Teknik Pt. Pembangunan Perumahan (Pp) Persero Tbk. Skripsi. Universitas Indonesia

Cahyati, Cuci. 2018. Pengaruh Penempatan Kerja, Kompensasi dan Lingkungan Kerja Islami terhadap Kinerja Karyawan pada Pt. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Kantorcabang Syariah Semarang. Skripsi. Institut Agama Islam Negeri Salatiga

Ginting, Syaibatul Aslamiyah. 2018. Pengaruh Proses Rekrurtmen, Seleksi, dan Kompetensi Karyawan terhadap Kinerja Karyawan (Study Kasus pada Pt. BPR Syariah Bangun Drajat Warga Yogyakarta). Skripsi. Universitas Islam Negri Sunan Kalijaga Yogayakarta

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang

Handoko, Hani T. 2001. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE

Hendri, Simamora. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi III. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN

Latif, Abdul. 2018. Pengaruh Rekrutmen Seleksi, dan Pelatihan terhadap Kinerja Karyawan melalui Komitmen Organisasional sebagai Variabel Intervening pada Pt Bank Rakyat Indonesia C.G Cikditiro, Yogyakarta. Skripsi. Universitas Islam IndonesiaYogyakarta

Lussy, Kalsum. 2018. Pengaruh Penempatan dan Kompetensi Karyawan terhadap Kinerja Karyawan pada Perusahaan Daerah Panca Karya Ambon Bagian Transportasi Laut. Jurnal Maneksi Vol 7, No. 1, Juni 2018

Nawawi, Handari. 2008. Perenncanaan Sumber Daya Manusia. Gajah Mada University Press. Yogyakarta

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung; PT. Remaja Rosdakarya

Mansur. 2017. Pengaruh Penempatan Kerja dan Stres Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kependudukan Catatan Sipil Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Soppeng. Jurnal Mirai Management Volume 2 No. 2 April – Januari 2017

Muaja, Karina Octavia, Adolfina, Dotulong, Lucky.O.H. 2017. Pengaruh Penempatan Kerja dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Sulutgo Kantor Cabang Utama Manado. Jurnal EMBA Vol.5 No.2 Juni 2017, Hal. 2211 - 2220

Piana, Henda Dwi. 2017. Pengaruh Konflik Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Pt. Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang 16 Ilir Palembang. Tugas Akhir

Putra, Robby Fauzan Abdi. 2018. Pengaruh Proses Rekrutmen, Penempatan, dan Trunover Intention terhadap Kinerja Karyawan Pt. Softwareone Indonesia (Study Kasus pada Pt. Softwareone Indonesia di Dki Jakarta). Skripsi. Universitas Mercu Buana

Rengganis, Ines. 2015. Pengaruh Rekrutmen dan Seleksi terhadap Kinerja Karyawan Outsourcing pada Pt. Personel Alih Daya Area Bandung. Jurnal

Ricksen. 2017. Pengaruh Proses Rekrutmen dan Seleksi Tenaga Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Pt. Vivo Mobile di Kota Tarakan. Skripsi. Universitas Borneo Tarakan

Rivai, Veithzall. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Jakarta; Pt. Raja Grafindo Persada

Rizki, Muhammad. 2017. Pengaruh Rekrutmen, Seleksi, dan Kompetensi terhadap Kinerja Karyawan Kfc di Klaten. Publikasi Ilmiah

Sinambela, Lijan Poltak. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

Sufentri, Elma. 2016. Pengaruh Penempatan, Sistem Kompensasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Puskesmas di Wilayah Kota Sungai Penuh. Jurnal

Sundari, Sari. 2018. Pengaruh Rekrutmen dan Seleksi dalam Penempatan Kerja terhadap Kinerja Karyawan (Study Kasus Karyawan di Meikarta). Skripsi. President University

Teguh, Ambar., Sulistiyani, Rosidah. 2009. Manajemen Sumber daya Manusia.

Yogyakarta: Graha Ilmu

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung; Alfabeta.




DOI: https://doi.org/10.30872/jinv.v18i1.10524

Refbacks



Copyright (c) 2022 Shalahuddin Shalahuddin, Nikolaus Likuwatan Werang, Suaib Suaib, Huriati Huriati, Jeni Kamase


Crossref logo 

Editorial Address

INOVASI: Jurnal ekonomi, keuangan dan manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: INOVASI: Jurnal ekonomi, keuangan dan manajemen