Pengaruh gaya kepemimpinan, kepercayaan terhadap kinerja karyawan

Dedy Fatchurohim

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh yang signifikan baik secara parsial faktor gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan, faktor kepercayaan terhadap kinerja karyawan, maupun secara simultan dari Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kepercayaan Terhadap Kinerja Karyawan STIKES Surya Global Yogyakarta. Penelitian ini dilakukan di STIKES Surya Global Yogyakarta pada tahun pelajaran 2013. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan terhadap 30 responden dengan hasil seluruh 13 item pertanyaan variabel gaya kepemimpinan valid dan reliabel, 8 item pertanyaan variabel kepercayaan valid dan reliabel, 13 item pertanyaan variabel kinerja valid dan reliabel. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan STIKES Surya Global Yogyakarta sebanyak 150 karyawan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, dengan hasil Y=5,654+0,415X1+0,796X2, yang dilanjutkan dengan hasil uji t dan uji f dengan taraf signifikansi 0,05.  Hasil analisis regresi menunjukan bahwa Gaya Kepemimpinan dan Kepercayaan berpengaruh terhadap kinerja Karyawan STIKES Surya Global Yogyakarta.


Keywords


Gaya kepemimpinan; kepercayaan; kinerja

References


Aditama, Tjandra Yoga, 2002, Manajemen Administrasi Rumah Sakit, edisi kedua, Jakarta, UI-Press.

Algifari. 2000. Analisis Regresi : Teori, Kasus dan Solusi. Edisi kedua. Yogyakarta BPFE.

Arikunto, S., 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta, PT Rineka Cipta.

Didi. (2010). Pengaruh Motivasi dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai LPMP Sumatera Utara. (http://Jurnal/Pengaruh-motivasi-dan-gaya-kepemimpinan.html), diakses tanggal 20 Maret 2013.

Hadari Nawawi dan M. Martini Hadari ( 2000 ) Kepemimpinan Yang Efektif, Cetakan ketiga, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Hadari Nawawi dan M. Martini Hadari ( 2003 ) Kepemimpinan Mengefektifkan Organisasi, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Handoko, T. Hani. 1996. Manajemen Personalisa dan Sumber Daya manusia. Edisi kedua. Cetakan kesepuluh. Yogyakarta. BPFF.

Handoko, T. Hani. 2001. Manajemen Personalisa dan Sumber Daya manusia. Edisi kedua. Yogyakarta. BPFF.

Handoko, T.Hani, 2003, Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia, edisi kedua, Yogyakarta, BPFE.

Hasibuan, Malayu, S.P. 2003, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta, Bumi Aksara.

Kartono, Kartini ( 1992 ) Pemimpin dan Kepemimpinan, Rajawali Press, Jakarta.

Kotter, R.M. 1993. “Men and Women of the Cooperation “, Basis Books, New York.

Mintorogo, Antonius ( 1996 ) Kepemimpinan dalam Organisasi, STIA – LAN Press Jakarta.

Notoatmodjo, S. 2002. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Nyhan, Ronald C (2000) Canging The Paradigma Trust and Its Role in Public Sector Organizations, Journal Of American Review Of Public Administration, Vol.30 No.1, March 2000, Sege Publications Inc.

Rich, Gregory A (1997), “The Sales Managers as Role Model : Effect on Trust, Job Satisfaction, and Performance of Salespersonâ€, Journal Of The Academy Of Marketing Science, Vol.25 No.4.

Robbins, P. Stephen ( 1996 ) Perilaku Organisasi, Prenhallindo, Jakarta.

Siagian, Sondang, P. 2001, Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta, Bumi Aksara.

Siharsimin, Arikunto ( 2000 ) Prosedur Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta.

Sriwidodo, Untung. 2007. Pengaruh Kepemimpinan, Kepercayaan dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. (http://eprints.unisri.ac.id/skripsi-78-228-1-PB.pdf), diakses pada tanggal 20 Maret 2013.

Sugiyono, 1999, Metode Penelitin Bisnis, Bandung, Alfabeta.

Sugiyono. 2000. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan kedua. Bandung, Alfabeta.

Sugiyono. 2006. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan ke 9. Bandung, Alfabeta

Thoha, Miftah, 2003, Kepemimpinan dalam Manajemen, Jakarta, PT. Raja Grafindo Persada.

Yukl, Gary. A ( 1998 ) Kepemimpinan Dalam Organisasi, Alih Bahasa Yusuf Udaya, Prenhallindo, Jakarta




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v24i3.11424

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Dedy Fatchurohim


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi