Pengaruh investasi sektor swasta, pertumbuhan ekonomi, serta indeks pembangunan manusia (ipm) terhadap tingkat pengangguran dan kemiskinan

Siti Aisyah, Zamruddin Hasid, Aji Sofyan Effendi

Abstract


Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah rancangan  penelitian asosiatif kausal yaitu penelitian yang bermaksud menggambarkan dan menguji hipotesis hubungan dua variable atau lebih. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode analisis data kuantitatif dan metode analisis data menggunakan diagram jalur dengan 5 dimensi pengukuran yaitu, Investasi sektor swasta, Pertumbuhan Ekonomi, dan Indeks Pembangunan Manusia (IPM), Tingkat Pengangguran dan kemiskinan di Provinsi Kalimantan Timur tahun 2009-2018. Investasi berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap Tingkat Pengangguran di Provinsi Kalimantan Timur, hal ini terlihat dalam analisis SPSS dimana nilai koefisien regresinya adalah sebesar -2,001 dan nilai signifikansi 0,035 < 0,05, Pertumbuhan Ekonomi berpengaruh secara negatif signifikan terhadap Tingkat Pengangguran di Provinsi Kalimantan Timur, hal ini terlihat dalam analisis SPSS dimana nilai koefisien regresinya adalah sebesar -1,102 dan nilai signifikansi 0,048 < 0,05, dan satu-satunya variabel yang memiliki nilai positif adalah hubungan antara tingkat pengangguran dengan tingkat kemiskinan Provinsi Kalimantan Timur.


Keywords


Investasi; pertumbuhan ekonomi; ipm; pengangguran; kemiskinan

References


Abdullah Syukriy, Halim Abdul. “Pengaruh Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Terhadap Belanja Pemerintah Daerah.†Dalam Simposium Nasional Akuntansi VI, 1140-1159. 2006.

Adi, Priyo Hari. “Hubungan Antara Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Belanja Pembangunan dan Pendapatan Asli Daerah.†Dalam Simposium Nasional Akuntansi IX Padang. 2006.

Adiputra, I. M. P., Yantari, N. K. D. D., Darmada, D. K. D. 2015. Pengaruh PAD, Dana Perimbangan dan SiLPa terhadap Kualitas Pembangunan Manusia dengan Alokasi Belanja Modal sebagai Variabel Intervening. Simposium Nasional Akuntansi 18. Medan 16-19 September 2015.

Anggarini, T. dan Sutaryo. 2015. Pengaruh Rasio Keuangan Pemerintah Daerah terhadap Indeks Pembangunan Manusia Pemerintah Provinsi di Indonesia. Simposium Nasional Akuntansi 18. Medan 16-19 September 2015.

Ardiansyah dan Widiyaningsih, V. A. 2014. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum dan Dana Alokasi Khusus terhadap Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Tengah. Simposium Nasional Akuntansi 17 Lombok 24-27 September 2014.

Arsyad, L. 2010. Ekonomi Pembangunan. Penerbit dan Percetakan STIM YKPN, Yogyakarta.

Asdar. 2012. Analisis Pengaruh Dana Perimbangan Terhadap Kemiskinan Di Sulawesi Selatan Periode 2001-2010. Skripsi. Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Hasanuddin, Makassar.

Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPENAS). 2013. Analisis Kesenjangan Antar Wilayah 2013. Jakarta.

Budi, S. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan Daerah Terhadap Pertumbuhan, Pengangguran dan Kemiskinan 33 Propinsi di Indonesia. Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Hasanuddin, Makassar.

Darwanto dan Yustikasari, Y. 2007. Pengaruh pertumbuhan ekonomi, Pendapatan Asli Daerah, dan Dana Alokasi Umum terhadap pengalokasian anggaran belanja modal. Makalah disajikan pada Seminar Antarbangsa di Universitas Hassanudin, Makassar.

Djojohadikusumo, S. 1994. Dasar Teori Ekonomi Pertumbuhan dan Ekonomi Pembangunan. LP3E S. Jakarta

Dumairy. 1997. Perekonomian Indonesia. Penerbit Erlangga. Jakarta.

Fitriyanti, I. 2009. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Belanja Pembangunan Terhadap Rasio Kemandirian dan Pertumbuhan Ekonomi (Studi pada Kota, Kabupaten dan Provinsi di DIY). UNY: Yogyakarta.

Grubel, H. 1998. Economic Freedom and Human Welfare: Some Empirical Findings. Journal of Simon Fraser University. Vol 2: hal, 287-304.

Hadi, S. 2009. Analisis dampak pertumbuhan ekonomi, kesenjangan antar daerah, dan tenaga kerja terserap terhadap kesejahteraan di kab/kota provinsi Jawa Tengah dalam era desenralisasi fiskal. Universitas Brawijaya, Malang.

Hamzah. “Pengaruh Belanja dan Pendapatan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi, Kemiskinan dan Pengangguran.†Dalam Simposium Akuntansi & Keuangan Sektor Publik Pertama Pasca Sarjana UPN Veteran, Surabaya, 2007.

Harahap, R. U. 2011. Pengaruh Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus dan Dana Bagi Hasil terhadap Indeks Pembangunan Manusia pada Kab./Kota Propinsi Sumatera Utara. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Vol. 11 No. 1/Maret 2011.

Hartono, B. 2008. Analisis Ketimpangan Pembangunan Ekonomi di Provinsi Jawa Tengah. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Diponegoro. Semarang.

Iwan PK, dkk. 2008. Essays in Sustainable Transportation. ITB. Bandung

Jhingan, M.L. 2000. Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan . PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.

___________2004. Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta

Keputusan Menteri Dalam Negeri No.29/2002 tentang Pedoman Pengurusan, Pertanggungjawaban dan Pengawasan Keuangan Daerah serta Tata Cara Penyusunan APBD, Pelaksana Tata Usaha Keuangan Daerah dan Penyusunan Perhitungan APBD.

Kuncoro, M. 2004. Otonomi dan Pembangunan Daerah, Erlangga. Jakarta.

. 2003. Ekonomi Pembangunan, edisi ketiga. Yogyakarta: Penerbit UPP AMPY KPN.

Mangkoesoebroto, Guritno. 1994. “Kebijakan Publik Indonesia Substansi dan Urgensi. Gramedia Pustaka. Yogyakarta

Mankiw, N. Gregory, 2006, Makro Ekonomi, Terjemahan, Edisi 6 Erlangga, Jakarta.

Mardiasmo. 2009. Kebijakan Keuangan Daerah Pada Daerah Otonomi Khusus di Indonesia. Universitas Indonesia: Jakarta.

Meilen G.P, Amran, Patrick W. Pengaruh Dana Alokasi Umum Dan Belanja Langsung Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Dan Dampaknya Terhadap Kemiskinan Di Kota Manado Tahun 2004-2012. Universitas Samratulangi.

Mirza, D. S. 2012. Pengaruh Kemiskinan, Pertumbuhan Ekonomi, dan Belanja Modal Terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Jawa Tengah 2006-2009. Jurnal Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Semarang, EDAJ. Vol 1: hal, 1-15.

Patta. 2012. Analisis Pengaruh distribusi pendapatan dengan indeks pembangunan manusia di Sulawesi Selatan. Universitas Hasanuddin. Makassar.

Payaman Simanjuntak, 2001. Pengantar Ekonomi Sumber Daya Manusia. LPFE. UI, Jakarta

Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 21 Tahun 2011 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah.

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 65 Tahun 2001 tentang Pajak Daerah.

Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 66 Tahun 2001 tentang Retribusi Daerah.

Prapti, L. 2006. Keterkaitan Antar Pertumbuhan Ekonomi dan Distribusi Pendapatan. Tesis. Program Studi Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Universitas Diponegoro. Semarang.

Prasetyo, P. Eko. 2003. Fundamental Makro Ekonomi. Beta Offset, Yogyakarta.

Prasojo, Priyo. 2009. Analisa Pengaruh Investasi PMA dan PMDN, Kesempatan Kerja serta Pengeluaran Pemerintah Terhadap PDRB di Jawa Tengah Periode Tahun 1980 - 2006. Skripsi. Fakultas Ekon omi Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.

Pratomo, A.A. 2015. Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Bagi Hasil dan Belanja Daerah Terhadap Tingkat Kemiskinan DKI Jakarta. Skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro. Semarang.

Sarkoro, H. 2016. Pengruh Belanja Daerah, Dana Alokasi Umum, Danan Alokasi Khusus dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Indeks Pembangunan Manusia (Studi Empiris Pada Pemerintah Provinsi se-Indonesia Periode 2012-2014). Naskah Publikasi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Sjafrizal. 2008. Ekonomi Regional Teori dan Aplikasi. Padang: Baduose Media.

Suharto, Edi. 2009. Kemiskinan dan Perlindungan Sosial di Indonsia. Alfabeta, Bandung.

Sukirno, S. 2006. Makroekonomi. Teori Pengantar. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada.

Sukirno, S, 2000, Makroekonomi Modern, PT. Raja Grafindo, Jakarta

Tambunan, Tulus T.H, 1998, Perekonomian Indonesia, Ghalia Indonesia, Bogor.




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v24i1.10392

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Siti Aisyah, Zamruddin Hasid, Aji Sofyan Effendi


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi