The effect of current ratio, net profit margin and debt to equity ratio on financial distress

Dewinda Yanuaridha Krisvarahma Purwanto, Irfan Yoga Pardistya

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh CR (Current Ratio), NPM (Net Profit Margin) dan DER (Debt to Equity Ratio) terhadap Financial Distress pada perusahaan Subsektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2019. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi linier berganda. Financial Distress diukur dengan menggunakan pendekatan Altman Z-Score. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan subsektor ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2019. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 13 perusahaan yang ditentukan dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa; 1) Secara parsial CR (Current Ratio) dan NPM (Net Profit Margin) berpengaruh positif signifikan terhadap Financial Distress pada perusahaan Subsektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2019. 2). DER (Debt to Equity Ratio) secara parsial berpengaruh negatif signifikan terhadap Financial Distress pada perusahaan Subsektor Ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2019. 3) CR (Current Ratio), NPM (Net Profit Margin) dan DER (Debt to Equity Ratio) secara simultan berpengaruh terhadap financial distress pada perusahaan subsektor ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2019.


Keywords


Current ratio; net profit margin; debt to equity; finansial distress

Full Text:

PDF

References


Ardian, A. V., Andini, R., & Raharjo, K. (2017). Pengaruh Rasio Likuiditas, Rasio Leverage, Rasio Aktivitas dan Rasio Profitabilitas terhadap Financial Distress. 1-15.

AS, S. G. (2019). Prediksi Kondisi Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia.

Damayanti, L. D., Yuniarta, G. A., AK, S., & SINARWATI, N. K. (2017). Analisis pengaruh kinerja keuangan, ukuran komite audit dan kepemilikan manajerial terhadap prediksi financial distress (studi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2015). JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 7(1).

Dewi, N. K. U. G., & Dana, M. (2017). Variabel Penentu Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia (Doctoral dissertation, Udayana University).

Ginting, M. C. (2017). Pengaruh Current Ratio dan Debt to Equity Ratio Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Property & Real Estate Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen Vol. 3. No. 2 , 37-44.

Hapsari, E. I. (2012). Kekuatan Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Di Bei . Jurnal Dinamika Manajemen , 101-109.

Jaya, A. (2017). Pengaruh Profitabilitas Dan Rasio Likuiditas Terhadap Financial Distress (Doctoral dissertation, Universitas Komputer Indonesia).

Juhari, M. (2018). Pengaruh Current Ratio, Debt to Total Asset Ratio, Net profit Margin dan Total Asset Turnover terhadap financial Distress Pada Perusahaan manufaktur Sektor Industri Dasar dan Kimia yang Terdaftar Di Bursa Efek indonesia Periode 2015-2017. 1-16.

Kalimah, S. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage Dalam Memprediksi Financial Distress (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2009-2013). Jurnal Akuntansi dan Ekonomi, 2(1), 43-60.

Kasmir, D. (2015). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawalli Pers.

Rikah. (2016). Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Financial Distress pada Perusahaan Di Sektor Pertanian dan Pertambangan Yang Terdatar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi & Bisnis Vol. 2 No. 1 , 1-16.

Rohmadini, A., Saifi, M., & Darmawan, A. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Leverage Terhadap Financial Distress (Studi Pada Perusahaan Food & Beverage Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016). Jurnal Administrasi Bisnis, 61(2), 11-19.

Sean, S., & Viriany. (2016). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013. Jurnal Ekonomi, Vol XXI, No. 01 , 43-60.

Septyanto, D., & Welandasari, N. F. (2020). Effects of Current Ration, Debt to Asset Ratio, and Return to Success on Financial Distress in Indonesia Stock Exchange. Prosiding ICSMR, 1(1), 231-247.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta

Wiagustini, Luh Putu. 2014. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Denpasar:Udayana University Press.

Wijarnarto, H., & Nurhidayati, A. (2016). Pengaruh Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Financial Distress Pada Perusahaan Di Sektor Pertanian dan Pertambangan Yang terdaftar Di Bursa Efek Indonesia . Jurnal Akuntansi & Bisnis Vol. 2 No. 02 , 117-137




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v23i4.10179

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 Dewinda Yanuaridha Krisvarahma Purwanto, Irfan Yoga Pardistya


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi