Pengaruh nilai tukar dan jumlah uang beredar terhadap impor indonesia 2008-2019

Suhud Widiyanto, Sapto Rakhmawan

Abstract


Dalam mensejahterakan masyarakatnya setiap negara membutuhkan pertumbuhan ekonomi yang baik atau tinggi, pertumbuhan yang baik atau tinggi dapat dicapai oleh suatu negara dengan cara meningkatkan kinerja ekspor dan meredam atau menahan kinerja impor serta menjaga kestabilan ekonomi nasionalnya. Kendala dan penunjang ekspor harus diketahui secara mendalam serta meredam atau menahan laju pertumbuhan impor. Tulisan ini menyajikan dan menganalisa pengaruh nilai tukar dan jumlah  uang beredar  terhadap impor Indonesia 2008-2019 pertriwulan dengan menggunakan Program Error  Correction Model (ECM) yang diolah dengan EVIEWS10. Pada periode 2008-2019 perkembangan impor berfluktuatif dengan tren pertumbuhan meningkat. Pola penuruan impor terjadi pada periode 2009, 2013-2016 dan 2019. Peningkatan impor terjadi karena permintaan dalam negeri akan barang impor meningkat. Sementara  perkembangan nilai  tukar Rupiah terhadap  Dolar terus mengalami penurunan yang sangat signifikan. Sedangkan  perkembangan jumlah  uang beredar menunjukkan pola yang positif. Analisa  menghasilkan  variabel dalam jangka pendek dan panjang, mempunyai hubungan yang  signifikan antara  nilai tukar, jumlah uang beredar dan nilai impor.


Keywords


Perkembangan impor; jumlah uang beredar; nilai tukar dan ecm

References


Badan Pusat Statistik. Publikasi Impor 2008-2019. http://www.bps.go.id. Diakses pada September

Bank Indonesia.2019. http: //www.bi.co.id diakses pada September 2019.

Bekti Setyorani, 2018, Pengaruh nilia tukar terhadap ekspor dan uang yang beredar di Indonesia.

“Forum Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlanggaâ€. Surabaya.

Bini-Smaghi, Lorenzo (1991)., Variabilitas Nilai Tukar dan Perdagangan: Mengapa Begitu Sulit

Menemukan Hubungan Empiris? Ekonomi Terapan 23 (Mei): 927-35

Dahlan Siamat. 2004. Manajemen Lembaga Keuangan, Edisi Keempat. Jakarta: Lembaga

Penerbit Fakultas Universitas Indonesia.

Departemen Keuangan Republik Indonesia Direktorat Jenderal Bea & Cukai. 2018.

http://www.beacukai.co.id. diakses pada Maret 2019.

Direktur Jenderal Bea dan Cukai, 1996, Undang - undang No.10 Tahun 1995 Tentang Kepabeanan,

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Jakarta.

Engle, R.F and Granger, C.W.J, Cointegration and Error Correction Representation,

Estimation and Testing, econometrica, 55, 251-276 (1987).

Goeltom, M.S. (1998). Manajemen Nilai Tukar di Indonesia dan Permasalahannya. Jakarta:

Bank Indonesia.

Gujarati, Damodar N. 2004. Basic Econometrics. Fourth Edition. McGraw Hill Companies. Inc.

New York

Hamdani. 2003. Seluk Beluk Perdagangan Ekspor Impor. Jakarta : Yayasan Bina Usaha Niaga

Indonesia.

https://www3.moneysmart.id/dampak-neraca-perdagangan-defisit/

https://bisnis.tempo.co/read/1181678/gubernur-bi-impor-melonjak-karena-lupa-produksi-di-dalam-negeri/full&view=ok

http://lib.ui.ac.id/file?file=digital/127014-6556-Analisis%20pengaruhLiteratur.pdf, diakses pada

Agustus 2019.

Juanda, Bambang & Junaidi. (2012). Ekonometrika Deret Waktu Teori & Aplikasi. Bogor : IPB

Press.

Krugman, Paul.R, 2009. International Economics Theory & Policy. Eighth edition. University of

California Barkeley : Maurice Obstfeld. Univeristas Indonesia.

Levi, Maurice D. 1996. Keuangan Internasional. Yogyakarta: Andi Offset Levi, Maurice D.

Keuangan Internasional. Yogyakarta: Andi Offset

Mankiw, N. Gregory, 2007. Makroekonomi. Edisi Keenam. Jakarta: Erlangga.

M.S, Amir. 2004. Strategi Memasuki Pasar Ekspor. Jakarta: Penerbit PPM.

Mulianta, Ari Ginting. 2013. Pengaruh Nilai Tukar Terhadap Ekspor Indonesia. Jakarta : Pusat

Pengkajian, Pengolahan Data dan Informasi (P3DI), Bidang Ekonomi dan Kebijakan Publik.

Nawatmi, Sri dan Nusantara, Agung dan Santosa, Agus Budi 2012. VOLATILITAS NILAI TUKAR

DAN PERDAGANGAN INTERNASIONAL. LAPORAN PENELITIAN.

Rusydiana, Aam Slamet, 2009. Hubungan Antara Perdagangan Internasional, Pertumbuhan

Ekonomi dan Perkembangan Industri Keuangan Syariah Di Indonesia. Tazkia Islamic

Finance and Business Review Vol 4, No 1 (2009).

Salvatore, Dominick. 1997. Ekonomi Internasional, alih bahasa oleh Haris Munandar edisi 5

cetak 1. Erlangga, Jakarta

Setyawan A. 2005. Model Prediksi Kurs Rupiah per dollar AS untuk meminimalkan

transaction exposure dengan Pendekatan model koreksi kesalahan (Error Correction Model). Skripsi, Malang: Fakultas Ekonomi, Universitas Brawijaya.

Soenhadji, Iman Murtono 2003.Jumlah Uang Beredar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya.

Jurnal Ekonomi & Bisnis.

Soejoeti, Zanzawi.1987. Analisis Runtun Waktu. Jakarta : Karunika.

Sukirno, S. 2004. Ekonomi Pembangunan. Rajawali Press, Jakarta.

Wijono, W. 2005. Perberdayaan Lembaga Keuangan Mikro sebagai Salah Satu Pilar Sistem

Keuangan Nasional. Jurnal Kajian. Ekonomi dan Keuangan. Edisi Khusus, 9(4): 86- 100.




DOI: https://doi.org/10.30872/jkin.v17i1.7262

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Suhud Widiyanto, Sapto Rakhmawan


Crossref logo 

Editorial Address

Kinerja: Jurnal Ekonomi dan Manajemen
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jkin.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: Kinerja