Pengaruh Pengawasan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Perhubungan Kota Samarinda

Isman Hadhi Qodri, Yonathan - Pongtuluran, Syaharuddin Y Syaharuddin Y

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh pengawasan dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini dilakukan pada Dinas Perhubungan Kota Samarinda. Metode penentuan sampel dengan menggunakan teknik sampel jenuh. Responden sampel dalam penelitian ini berjumlah 60 orang. Teknik analisis yang digunakan adalah Regresi Linier Berganda, diolah dengan menggunakan SPSS versi 21. Hasil penelitian ini  menunjukkan bahwa: 1) Pengawasan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja, 2) Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja

Keywords


Pengawasan; disiplin kerja; kinerja

References


Edison, dkk. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Pertama. Alfabeta, Bandung.

Fahmi, Irham. 2013. Manajemen Kinerja Teori Dan Aplikasi, Cetaka Ketiga. Alfabeta, Bandung.

Fitrianingrum, Eva Dila, 2015. Pengaruh Pengawasan Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Kantor Kecamatan Samarinda Ulu Kota Samarinda, eJournal Administrasi Negara, 3 (5), 2015 : 1644-1655.

Handoko, T. Hani. 2010. Manajemen. Badan Penerbit Fakultas Ekonomi, Yogyakarta.

Hasibuan, Melayu. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. PT. Bumi Aksara, Jakarta.

Herawati, Ni Luh Made, I.D.G. Dharma Suputra dan I.G.A.N. Budiasih, 2016, Pengaruh Pengawasan Pimpinan, Disiplin Dan Kompetensi Pegawai Pada Kinerja Pegawai Inspektorat Kabupaten Tabanan, E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana 5. 7 (2016): 1953-1980.

Mangkunegara, Anwar Prabu 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia Perubahan, Cetakan Kesembilan. PT. Remaja Rosda Karya, Bandung.

Manullang. 2012. Dasar-Dasar Manajemen, Cetakan kedua puluh dua. Gajah Mada University Press, Yogyakarta.

Marwansyah. 2010. Manajamen Sumber Daya Manusia, Edisi Kedua. Alfabeta, Bandung.

Siagian, Sondang. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Kedua. PT. Bumi Aksara, Jakarta.

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Bisnis.CV. Alfabeta, Bandung.

________. 2010. Statistika untuk penelitian. CV. Alfabeta, Bandung.

Soejono. 2009, Sistem Dan Prosedur Kerja, Cetakan Kedua. Bumi Aksara, Jakarta.

Suwatno dan Priansa. 2013. Manajemen SDM Dalam Organisasi Publik Dan Bisnis, Cetakan Ketiga. Alfabeta, Bandung.

Umar, Husein. 2009. Riset Sumber Daya Manusia dalam Organisasi. PT Bumi Aksara, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v3i4.3302

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com