Pengaruh kompensasi dan stress serta etos kerja terhadap kinerja karyawan

Mira Hidayah, Yonathan Pongtuluran, Dirga Lestari

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh kompensasi dan stress serta etos kerja terhadap kinerja. Penelitian ini dilakukan pada Bank Tabungan Negara Cabang Samarinda. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 75 orang. Penentuan sampel dengan menggunakan metode sensus yaitu mengambil seluruh populasi sebanyak 75 responden. Data dari penelitian ini menggunakan data primer yaitu kuesioner. Alat Analisis dalam penelitian ini menggunakan Regresi Liniear Berganda menggunakan SPSS versi 21 dan Uji hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji t (Parsial). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara Cabang Samarinda. 2) Stress berpengaruh positif dan signifikan terhadap karyawan Bank Tabungan Negara Cabang Samarinda. 3) Etos Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Bank Tabungan Negara Cabang Samarinda.

 

 


Keywords


Kompensasi; stress; etos kerja

References


Handoko, T.Hani. 2009. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Dasar dan Kunci Keberhasilan, Cetakan Keenam, H.Masanung Offset, Jakarta

Hariandja, Marihot Tua Effendi. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia, Grasindo, Jakarta

Mangkunegara, Anwar Prabu AA. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung

Rangkuti, Fredy, 2007. Riset Pemasaran, Cetakan Keenam, Penerbit Gramedia, Jakarta

Simamora, Henry. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Pertama, STIE YKPN, Yogyakarta.

Sinamo, Jansen H. 2009. Etos Kerja 21 Etos Kerja Profesional di Era Digital Global, Edisi 1. Institut Dharma Mahardika, Jakarta.

Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Bisnis, CV Alfabeta, Bandung.

Tasmara, Toto. 2008. Membudayakan Etos Kerja Islami, Gema Insani, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.29264/jimm.v3i4.1862

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Manajemen Mulawarman (JIMM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jimm.feb@gmail.com