analisis kinerja dinas pendapatan daerah provinsi kalimantan timur dari aspek efektivitas dan efisiensi pemungutan pajak daerah dan retribusi daerah

Fitri Fitri, Lewi Malisan, Salmah Pattisahusiwa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan pemahaman mengenai kinerja keuangan Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur dalam pemungutan pajak daerah dan retribusi daerah serta menilai kinerja keuangan Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur apakah sudah berjalan efektif dan efisien dalam pemungutan pajak dan retribusi daerah. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kinerja Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur dalam pemungutan pajak daerah dikategorikan efektif dimana rata- rata presentase pencapaian target realisasi   APBD sebesar 144,44% dan untuk pemungutan retribusi daerah Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Kalimantan Timur efektif  dimana  rata-rata  presentase  pencapaian  target  realisasi  APBD  sebesar 126,30%.   Dilihat   dari   aspek   efisiensi   dalam   pemungutan   pajak   daerah   Dinas Pendapatan Daerah telah efisien dimana rata-rata efisiensi sebesar 1,71% dan dalam pemungutan  retribusi  daerah  dapat  dikategorikan  efisien  dimana  rata-rata  rasio efisiensi Dinas Pendapatan Daerah sebesar 3,82%


Keywords


Kinerja keuangan; rasio efektivitas; rasio efisiensi; pajak daerah; retribusi daerah

References


Bastian, Indra. 2006 Akuntansi Sektor Publik. Jakarta: Penerbit Salemba Empat. Halim, Abdul. 2007. Akuntansi Sektor Publik. Keuangan Daerah. Edisi Tiga.

Jakarta: Salemba Empat.

Kementrian Dalam Negeri. 2007. Peraturan Mentri Dalam Negeri No 59 Tentang

Perubahan Atas Peraturan Mentri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006

Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

Kementrian dalam negeri. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006

Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

Kementrian Negara Pendayaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi. 2010.

Peraturan Menteri Negara Pendayaan Aparatur Negara Dan Reformasi

Pedoman Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Mahmudi. 2010. Analisis Laporan Keuangan Daerah Edisi Kedua STIM YKPN.

Yogyakarta.

Mahmudi. Manajemen keuangan Daerah, Buku Seri Membudayakan Akuntabilitas

Publik, Erlangga, Jakarta.

Mardiasmo. 2002. Otonomi Dan Manajemen Keuangan Daerah. Yogyakarta: ANDI. Mol, N.P. 2004. Permormance indicators in ducth department of defence, Financial

Accountability and Management 12 (1) September. 71-81. Mulyadi. 2006. Sistem Akuntansi. Yogyakarta: Penerbit Salemba Empat.

Nordiawan, Dedi. 2006. Akuntansi Sektor Publik. Jakarta: Penerbit Salemba Empat. Suandy, Erly. Hukum Pajak. Edisi Tiga. Jakarta: Penerbit Salemba Empat

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. 2008. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 06 Tentang Organisaasi dan Tata Cara Kerja Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Timur.

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. 2008 . Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 08 Tentang Organisaasi dan Tata Cara Kerja Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Timur.

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. 2008 . Peraturan Daerah Provinsi

Kalimantan Timur Nomor 01 Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Undang-Undang Republik Indonesia. 2009. Undang-Undang Republik Indonesia

Nomor 28 Tentang Pajak Daerah Dan Retribusi Daerah.

Yani, Ahmad. 2008. Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat Dan Pemerintah

Daerah Di Indonesia. Edisi Revisi. Jakarta: Raja Grafindo.




DOI: https://doi.org/10.29264/jiam.v3i1.1853

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)


Crossref logo 

Editorial Address

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jiam.feb@gmail.com