Pengaruh manajemen talenta dan manajemen pengetahuan terhadap kinerja karyawan

Silvi Sri Nugraha Tamala, Dadan Ahmad Fadili

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh manajemen talenta dan manajemen pengetahuan terhadap kinerja karyawan baik secara parsial maupun simultan. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 151 orang dan pengambilan sampel sebanyak 110 orang dengan menggunakan teknik proportionate stratified random sampling. Teknik pengumpulan data melalui angket/kuesioner dengan metode skala likert dan diolah secara statistik menggunakan analisis jalur (path analysis), pengujian hipotesis uji t dan uji f, serta koefisien determinasi melalui software  SPSS 25. Berdasarkan analisis data, diperoleh persamaan analisis jalur yaitu Y = 7,912 + 0,437 X1 + 0,352 X2 + Ô. Selanjutnya diperoleh nilai R2sebesar 0,501 yang menjelaskan bahwa X1dan X2memiliki pengaruh terhadap Y sebesar 50,1% sedangkan sisanya yaitu 49,9% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti. Selanjutnya hasil penelitian menerangkan bahwa hipotesis diterima yaitu manajemen talenta dan manajemen pengetahuan secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan PT Mahati Karawang.


Keywords


Manajemen talenta; manajemen pengetahuan; kinerja karyawan

References


Agustiawan, Ona. (2017). Pengaruh Manajemen Talenta Dan Manajemen Pengetahuan Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Lor In Solo Hotel). Surakarta: Institut Agama Islam Negeri (Iain) Surakarta.

Andhara, BA., Umaro, FR., & Lubis, CH. (2018). Knowledge Management: Strategi Mengelola Pengetahuan Agar Unggul di Era Disrupsi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. p 6.

Aprizal. (2018). Orientasi Pasar Dan Keunggulan Bersaing: Studi Kasus Penjualan Komputer. Makassar: Celebes Media Perkasa. p 89.

Harahap, S. M. (2018). Pengaruh Talent Management dan Knowledge Management Terhadap Employee Performance Dengan Employee Engagement Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Samarinda, Banjarmasin dan Bontang). Gastrointestinal Endoscopy, 10(1), 279 –288.

Harmen, H. (2018). Pengaruh Talent Management dan Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan PT. Perkebunan Nusantara II (Survei Pada Kantor Direksi Tanjung Morawa). Jkbm (Jurnal Konsep Bisnis Dan Manajemen), 4(2).

Hou, H. T. (2012). New Research on Knowledge Management Models and Methods. Rijeka, Croatia: Intech. p 361.

Irawan, AC., & Djastuti., I (2016). Implementasi Knowledge Management dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Kantor BPJS Ketenagakerjaan Jawa Tengah dan DIY). Semarang: Universitas Diponegoro. 4(5).

Isanawikrama, Wibowo, FA., Buana, Y., & Kurniawan, YJ. (2017). Analisis Pengaruh Talent Management Terhadap Organizational Performance Dan Dampaknya Pada Employee Retention. Jakarta: Universitas Bina Nusantara. 1(3).

Laoh, C., Tewal, B., Oroh, S, G. (2016). Pengaruh Manajemen Pengetahuan, Keterampilan Dan Sikap Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus Pada Pt. National Nobu Bank Area Manado). Manado : Universitas Sam Ratulangi. Vol (16), No 4.

Nata, A. (2018). Islam Dan Ilmu Pengetahuan. Jakarta: Prenadamedia Group. Hal 8.

Nurpratama, M. R. (2016). Pengaruh Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan PT. PLN Distribusi Jawa Timur. unair.ac.id, 5 nomor 3, 1–19.

Pella, D. A., & Inayati, A. (2011). Talent Management: Mengembangkan SDM untuk Mencapai Pertumbuhan dan Kinerja Prima. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama (p. 81). PT Gramedia.

Rachmadinata, N. S., & Ayuningtias, H. G. (2017). Pengaruh Manajemen Talenta Terhadap Kinerja Karyawan Lintasarta Kota Jakarta. Jurnal (Manajemen Indonesia, 17(3), 197.

Rismawati dan Mattalata. (2018). Evaluasi Kinerja: Penilaian Kinerja Atas Dasar Prestasi Kerja Berorientasi Ke Depan. Makassar: Celebes Media Perkasa. p 2.

Rudito, P., & Simamora, B. H. (2015). Leveraging global talent: Strategic leverage to achieve excellent business performance. Advanced Science Letters, 21(4), 1064–1069.

Sagala, S. (2017). Human Capital: Membangun Modal Sumber Daya Manusia Berkarakter Unggul Melalui Pendidikan Berkualitas. Depok: Kencana. p 37.

Saihudin. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Ponorogo : Uwais Inspirasi Indonesia. p 24.

Soegoto, E. S. (2010). Entrepreneurship Menjadi Pebisnis Ulung. PT. Elex Media Komputindo (p. 386). Kompas GRAMEDIA.

Vaiman, V., & Vance, C. M. (2010). Smart Talent Management: Building Knowledge Assets for Competitive Advantage. Cheltenham, UK: Edward Elgar. p 93.

Widianingsih, N. K. N., & Wulansari, P. (2018). Pengaruh Talent Management Terhadap Meningkatnya Kinerja Karyawan (Studi Kasus pada Wilayah Telkom Bandung). E-Proceeding of Management, 5(2), 1960–1967.




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v23i1.8883

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 Silvi Sri Nugraha Tamala, Dadan Ahmad Fadili


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi