Pengaruh inflasi, jumlah penduduk, ipm, pma, dan pmdn terhadap tingkat pengangguran di indonesia

Elvana Astrid, Soeharjoto Soekapdjo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh inflasi, jumlah penduduk, indeks pembangunan manusia (IPM), penanaman modal dalam negeri (PMDN), dan penanaman modal asing (PMA) terhadap pengangguran di Indonesia. Metode yang digunakan regresi dengan data panel, pada 2014-2017 di Indonesia dari 33 provinsi, dengan data yang berasal dari Badan Pusat Statistik  (BPS). Adapun hasilnya adalah inflasi berpengaruh positif dan signifikan, namun IPM dan PMA berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat pengangguran di Indonesia. Jumlah penduduk dan PMDN tidak berpengaruh terhadap tingkat pengangguran di Indonesia.


Keywords


Pengangguran; inflasi; jumlah penduduk, indeks pembangunan manusia (ipm); penanaman modal dalam negeri (pmdn); penanaman modal asing (pma)

References


Aslan. (2017). Pengaruh Investasi, Kapasitas Produksi, Nilai Produksi dan Jumlah Unit Usaha pada Sektor Industri Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Kabupaten Bulungan. AKUNTABEL. Vol. 14(1). 1-10.

Dinarno, John and Mark P. Moore. (1999). The Phillips Curves is Back? Using Panel Data to Analyze The Relationship Between Unemployment and Inflation in an Open Economy. NBER Working Paper No. 7328. 15-18.

Dornbusch, Rudiger. (1976). Expectations and Change Rate Dynamic. The Journal of Political Economy. Vol. 84(6).

Domar, E.D. (1947). Expansion and Employment. American Economic Review. Vol. 37(1).

Harrod, R. F. (1939). An Essay in Dynamic Economics. Economics Journal. Vol. 49(193).

Ishartono dan Santoso, T. Raharjo. (2016). Sustainable Development Goals (SDGs) dan pengentasan kemiskinan. Social Work Jurnal. Vol. 6(2). 154-272.

Maqbool, Muhammad Shahid., Tahir Mahmood Abdul Sattar, M.N. Bhalli. (2013). Determinants of Unemployment Empirical Evidence from Pakistan. Pakistan Economic and Social Review. Vol. 51(2).

Malthus, Thomas Robert. (1798). An Essay pn Principle of Population. J. Johnson, in St. Paul’s Church-Yard, London, UK.

Pitartono, Ronny dan Banatul Hayati. (2012). Analisis Tingkat Pengangguran Di Jawa Tengah Tahun 1997-2010. Diponogoro Journal of Economics Vol. 1 (1). 1-10.

Philips, A.W. 1958. The Relationship Between Unemployment and the Rate of Change of Change of Money Wages in UK 1861-1957. Economica. Vol. 25(100).

Raifu, Isiaka Akande. (2017). On The Determinants of Unemployment in Nigeria: What are the Roles of Trade Opennes and Current Balance?. Riview of Innovation and Competitivenes. Vol 3(4).

Romer, Paul M.(1986). Increasing Returns and Long-run Growth. Journal of Political Economy. Vol. 94(5).

Soeharjoto. (2018). Kemampuan dan kinerja keuangan provinsi Kalimantan. AKUNTABEL. 15(2). 131-138.

Soeharjoto, (2016). Pengaruh Penanaman Modal Asing dan Daya Saing Terhadap Ekspor Industri Manufaktur Indonesia. Media Ekonomi. Vol. 24(2). 161-174.

Tribudhi, Debbie Aryani. dan Soeharjoto Soekapdjo. 2019. Determinasi transaksi dengan menggunakan uang elektronik di Indonesia. KINERJA. Vol. 16(1). 78-84.

Trendle. (2002). Regional Variation in Queenslands Unemployment Rate. LMRU Working Paper Series.Working Paper No. 7.

www. bps.go.id




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v22i2.7343

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2020 Elvana Astrid, Soeharjoto Soekapdjo


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi