Pengaruh kepemimpinan dan kepuasan kerja terhadap organizational citizenship behavior (ocb) pada perusahaan daerah air minum

Teten Intan Setiani, Agi Syarif Hidayat

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kepemimpinan dan kepuasan kerja terhadap organizational citizenship behavior (OCB). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah meotde penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan pusat Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Kamuning dengan jumlah 62 orang. Teknik penarikan sampel menggunakan sampel jenuh, sehingga seluruh anggota populasi dijadikan sampel dalam penelitian ini. Teknik penarikan data menggunakan kuesioner dan analisis data yang digunakan adalah analisis regresi ganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara variabel kepemimpinan terhadap organizational citizenship behaviour (OCB) dilihat dari thitung>ttabel yaitu 2.918>1.670, kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap organizational citizenship behavior (OCB) dilihat pula dari thitung>ttabel yaitu 3.160>1,670 dan secara simultan variabel kepemimpinan dan kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap organizational citizenship behavior (OCB) ditunjukkan Fhitung>Ftabel yaitu 7.907>3.15. Dari semua hasil baik secara parsial maupun simultan memiliki nilai sig lebih kecil dari 0,05 atau 0,000 < 0,05.


Keywords


Kepemimpinan; kepuasan kerja; organizational citizenship behavior

References


Adi, I. P., Putra, K., & Sudibya, I. G. A. (2018). PENGARUH KEPUASAN KERJA, KOMITMEN ORGANISASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR, 7(8), 4447–4474.

Diputra, A. A., & Rahyuda, A. G. (2015). PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR GURU SD SARASWATI 4 DENPASAR, 4(4), 207–235.

Kaswan. (2015). Sikap Kerja. Bandung: Alfabeta.

Nurcahyo, R. J. (2016). Pengaruh Kepemimpinan, Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasional terhadap Organizational Citizenship Behavior (OCB) Perawat RSD Panembahan Senopati Bantul. Sinergi, 13(1), 41–55. https://doi.org/10.20885/sinergi.vol13.iss1.art4

Putrana, Y., Fathoni, A., & Warso, M. M. (2016). PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. GELORA PERSADA MEDIATAMA SEMARANG, 2(2).

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2018). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Rohayati, A. (2014). Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior : Studi Pada Yayasan Masyarakat Madani Indonesia, XI(1), 20–38.

Sutrisno, E. (2017). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA. Jakarta: KENCANA.

Tampi, G. S. (2013). KEPEMIMPINAN DAN KOMPENSASI PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP ORGANIZATION CITIZENSHIP BEHAVIOR. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3), 921–929. Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/viewFile/1901/1509

Wibowo, E., & Susilowati, W. (2010). Pengaruh Kepemimpinan, Organizational Citizenship Behaviour, dan Komitmen Organisational terhadap Kepuasa Kerja Pegawai. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan, 10(1), 66–73.

Wirawan. (2017). KEPEMIMPINAN. Jakarta: Rajawali Pers.

Zainal, V. R., Ramly, M., Mutis, T., & Arafah, W. (2015). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA. Jakarta: Rajawali Pers.




DOI: https://doi.org/10.30872/jfor.v22i1.6240

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2020 Teten Intan Setiani, Agi Syarif Hidayat


Crossref logo 

Editorial Address

FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Faculty of Economics and Business, Mulawarman University
Jl. Tanah Grogot No.1 Samarinda Kalimantan Timur 75119
Email: jakt.feb.unmul@gmail.com

StatCounter: FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi